Kominfo Bersama Anggota Komisi I DPR RI Wilayah Jambi Fraksi Nasdem Berikan Bantuan STB Gratis

Ilhamsyah

- Penulis

Senin, 21 November 2022 - 18:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Muaro Jambi. MA,  Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kabupaten Muaro Jambi Bersama Anggota Komisi I DPR RI Wilayah Provinsi Jambi dari Fraksi Nasdem berikan bantuan Set Top Bok ( STB) gratis secara simbolis kepada 10 masyarakat kurang mampu, Senin (21/11/2022).

Tujuan acara ini yaitu menyongsong tahap pertama analog switch off (ASO) yang sudah diluncurkan sejak bulan April lalu oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika.

Acara dimulai secara meeting zoom dengan memperkenalkan fungsi dan penggunaan Set Top Bok sekaligus mendengarkan keluhan masyarakat yang sebagian diantaranya telah menggunakan Set Top Bok sejak bulan April lalu.

Meeting Zom ini dihadiri oleh, anggota Komisi I DPR RI Wilayah Provinsi Jambi Hasbi Anshory, SE, MM., dari Fraksi Partai Nasdem selaku narasumber, yang didampingi oleh Ketua Fraksi Partai Nasdem DPRD Kabupaten Muaro Jambi H.Sulaiman, Asisten III Muaro Jambi M. Ridwan, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Muaro Jambi, Faisal Harahap, Kabid Komunikasi dan Informatika Dinas Kominfo Muaro Jambi, M Ikhsan, dan para peserta penerima bantuan Set Top Bok.

BACA JUGA  Diskominfo Provinsi Jambi Gelar Bimtek Optimalisasi Content Media Sosial Berbasis Smartphone Jambi,MA-(Diskominfo Provinsi Jambi)

Dalam penyampaiannya, Hasbi Anshory berharap bantuan Set Top Bok ini dapat bermanfaat bagi masyarakat Muaro Jambi dan untuk penerimanya benar-benar tepat sasaran.

BACA JUGA  Usai menjalani perawatan pasca insiden yang lalu dan dinyatakan pulih, kini Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono kembali bertugas dan beraktifitas seperti semula.

” Semoga bantuan ini dapat bermanfaat bagi masyarakat dan bantuan ini nantinya benar-benar tepat sasaran buat kalangan masyarakat kurang mampu ” paparnya.

Meeting Zoom ini juga menjelaskan bimbingan bagaimana cara penggunaan Set Top Bok (STB ). Selanjutnya acara ditutup dengan penyerahan secara simbolis 10 STB kepada masyarakat.

 

 

(Nurdin

Berita Terkait

Provinsi Jambi Salurkan Bantuan Pangan dari Pemerintah Pusat, Gubernur Al Haris : Ini Membantu Masyarakat
*Kodim 0415/Jambi aktif Pantau Wilayah dan Pemukiman Rawan Banjir.*
Kapolda Jambi, Irjen Pol. Rusdi Hartono memimpin apel pagi personel pada hari pertama kerja di lapangan apel Mapolda Jambi Senin, 26 April 2023
Gerbek Sebuah Gubuk, Satu Wanita Muda Ditangkap Polisi, BB nya Lumayan Banyak
Gubernur Jambi Lantik 54 Pejabat Eselon III,
Gubernur Jambi Bersama Ketua Kormi Provinsi Jambi Memberikan Bonus Kepada Peraih Medali Di Fornas IV 2021 Sumatera Selatan 2022
Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono bersama Wakil Gubernur Jambi Drs H Abdullah Sani, Ketua DPRD Provinsi Jambi Edi Purwanto, Kasrem 042 Gapu dan unsur Forkompimda menyambangi beberapa Gereja pada perayaan Malam Misa Natal, Sabtu malam (24/12/22).
Wakapolres Sarolangun Hadiri Rapat Koordinasi Sentra Penegakkan Hukum Terpadu
Berita ini 17 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 16 April 2024 - 11:55 WIB

Ops Ketupat 2024, Petugas Pos Pelayanan Aurduri 1 Lakukan Gatur Lalin.

Senin, 15 April 2024 - 14:10 WIB

Kapolda Jambi, Irjen Pol. Rusdi Hartono, memimpin langsung apel pemberangkatan 100 personel Satuan Brimob Polda Jambi.

Senin, 15 April 2024 - 14:03 WIB

Propam Polresta Jambi Lakukan Pengawasan Personil Pengamanan Tempat Wisata dalam rangka Hari Raya Idul Fitri 1445 H tahun 2024.

Minggu, 14 April 2024 - 16:57 WIB

Pantau Langsung Arus Lalulintas dan Cek Pos Pam Jalur Kerinci-Jambi, Dirlantas Polda Jambi: Cukup Padat dan Terkendali

Selasa, 9 April 2024 - 18:01 WIB

Pelaku Pengeroyokan Mahasiswa di Telanaipura Diamankan, Kapolresta Jambi Sampaikan Kronologi Kejadian

Senin, 8 April 2024 - 12:03 WIB

Pelaku Pencabulan di Batanghari Berhasil Diamankan oleh Satreskrim Polres Batanghari

Kamis, 4 April 2024 - 04:37 WIB

Wagub Abdullah Sani: Ramadhan Bulan Penuh Keberkahan

Kamis, 4 April 2024 - 03:51 WIB

Bapak Presiden RI Ir Joko Widodo meninjau langsung fasilitas dan pelayanan kesehatan yang ada di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tebo

Berita Terbaru