Untuk Meningkatkan Literasi dan Numerasi Siswa Kadis PDK Muaro Jambi Gelar Workshop

Editor - Ilhamsyah

Senin, 28 November 2022 - 10:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Muaro Jambi, MA – Bertempat di Shang Ratu Hotel Kota Jambi, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Muaro Jambi, Firdaus, SAg.MM gelar Workshop Literasi dan Numerasi, Selasa ( 22/11/2022).

 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Secara sederhana, numerasi dapat diartikan sebagai kemampuan untuk memahami konsep bilangan dan keterampilan operasi hitung dalam kehidupan sehari-hari. Misalnya, di rumah, di tempat kerja dan partisipatif dalam kehidupan masyarakat dan sebagai warga negara dan kemampuan mengungkap informasi kuantitatif yang ada di sekitar.

BACA JUGA  GUBERNUR JAMBI ALHARIS SAFARI RAMADHAN DI DESA TERPENCIL SEKO BESAR SAROLANGUN

 

Turut hadir dalam giat acara ini, Kabid Pembinaan Sekolah Dasar Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Muaro, M Sabki, S.Pd. dan beberapa guru SD yang berjumlah 80 orang yang terdiri dari 58 orang Guru Kelas, dan 22 orang Kepala Sekolah yang mewakili setiap Kecamatan.

 

Bertitik tolak dari hal tersebut, maka Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Muaro Jambi perlu mengadakan workshop peningkatan Literasi Guru yang dalam hal ini guru pada Sekolah Dasar se-Kabupaten Muaro Jambi.

BACA JUGA  Ilegal Logging, Puluhan Balok Kayu Hutan dikeluarkan Lewat jalur Air Diduga tanpa Dokumen Resmi.

 

Disampaikan Firdaus, Tujuan dari kegiatan ini ialah untuk meningkatkan numerasi, yaitu kemampuan menganalisis bacaan serta memahami konsep di balik tulisan bagi siswa didik. Di sisi lain numerasi merupakan kemampuan untuk menganalisis menggunakan angka.

 

“Tujuan umum gerakan literasi sekolah adalah menumbuhkan dan mengembangkan budi pekerti para peserta didik agar menjadi insan literat sepanjang hidup melalui ekosistem literasi yang dibangun dalam gerakan literasi sekolah, ” terangnya.

BACA JUGA  Wagub Sani: Pemprov Jambi Akan Terus Bantu Lembaga Pendidikan Islam

 

Lanjutnya ” Dari pelaksanaan kegiatan workshop Literasi ini diharapkan peserta dapat meningkatkan kemampuan interpersonal, mempertajam diri di dalam menangkap makna dari suatu informasi yang sedang dibaca serta mengembangkan kemampuan verbal pendidik yang nantinya akan berimbas pada meningkatnya kemampuan Literasi Peserta Didik ” tambah Firdaus.

 

“Kita berharap output dari workshop ini bisa meningkatkan literasi dan numerasi siswa di Muaro Jambi ke depannya,” kata Firdaus. Tutupnya. (Nurdin)

Berita Terkait

Ilegal Logging, Puluhan Balok Kayu Hutan dikeluarkan Lewat jalur Air Diduga tanpa Dokumen Resmi.
Kejari Muaro Jambi segera periksa Oknum Kades Rondang Terkait Dugaan Pengunaan Ijazah Palsu
Tidak Memiliki Kantong Parkir Perusahan di bidang CPO PT(musi mas) yang Berada di Desa Talang Duku
Lampu Taman Tugu Tangan Pijoan Mati, Ketua AWASI: Itu Rusak atau Nunggak Pembayaran Listrik
Komitmen Polres Muaro Jambi Berantas Narkoba , Kembali Amankan Satu Pelaku Dan 18 Paket Sabu
Motor Dinas kades Tebat Patah jadi BB Narkoba, PMD Beri Teguran Lisan
Hak Terpenuhi Kewajiban Dilaksanakan, Kalapas Berikan Sosialisasi Kepada Seluruh Tahanan dan Palkam
SMP Negeri 18 Muaro Jambi Memperihatinkan Perlu Perhatian Pemkab Muara Jambi
Berita ini 13 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:40 WIB

KAPOLRESTA JAMBI GELAR SAFARI RAMADHAN KE TOKOH AGAMA, MENYAMPAIKAN KOMITMEN “POLRI UNTUK MASYARAKAT” SERTA PENTINGNYA TOLERANSI

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:54 WIB

Polri Berbagi, Kapolsek Jambi Timur Berikan Bantuan Di Yayasan Panti Asuhan Baiturahman

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:15 WIB

Ilegal Logging, Puluhan Balok Kayu Hutan dikeluarkan Lewat jalur Air Diduga tanpa Dokumen Resmi.

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:40 WIB

Wujud Kepedulian di Bulan Suci Ramadhan, Kapolresta Jambi Bersama Sat Tahti dan Sihumas Berbagi Takjil.

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:43 WIB

Diduga SPX EXPRES Tidak Mengidahkan Perda Bungo Terkait Izin Pergudangan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:16 WIB

Bak Film Jepang Kombes Pol Boy Siregar Jelang Berbagi Takjil Tarik Becak Rickshaw Berpenumpang Ketua Bhayangkari Cabang Kota Jambi

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:05 WIB

Pastikan Stabilitas Harga, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:28 WIB

Unit Kamsel Satlantas Polresta Jambi Sosialisasi Keselamatan

Berita Terbaru