Kapolri Pimpin Pelepasan 315.718 Paket Sembako Sambut Hari Bhayangkara ke-78

Editor - Ilhamsyah

Selasa, 25 Juni 2024 - 17:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta,MA – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin pelepasan simbolis 315.718 paket sembako dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke-78 Lapangan Bhayangkara, Jakarta Selatan, Selasa (25/6/2024).

Kapolri didampingi Ketua Umum Bhayangkari Ny Juliati Sigit Prabowo, mengibarkan bendera sebagai tanda dimulainya distribusi sembako ke berbagai wilayah.

Kadiv Humas Polri, Irjen Pol Sandi Nugroho, mengatakan kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polri untuk mendekatkan diri dengan masyarakat serta memberikan bantuan nyata bagi mereka yang membutuhkan. Dia menyampaikan harapannya agar kegiatan bakti sosial ini semakin mempererat hubungan antara Polri dan masyarakat.

“Selain kegiatan bakti sosial dan bakti kesehatan pada hari ini, besok juga ada kegiatan bakti sosial lainnya. Besok akan dilaksanakan bakti kesehatan di Karawang dan seluruh jajaran di Indonesia,” ujarnya di lokasi.

BACA JUGA  Jenderal Bintang Dua tersebut menjadi Pembina Upacara bendera di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 3 Kota Jambi yang turut diikuti seluruh siswa serta Kepala Sekolah dan para guru.

Sandi menekankan bahwa rangkaian kegiatan ini tidak hanya berhenti di satu hari, tetapi akan berlanjut dengan berbagai aktivitas lainnya, termasuk bakti olahraga seperti karate, bulutangkis, dan judo.

“Mudah-mudahan ini semua bisa memeriahkan HUT Bhayangkara ke-78 sekaligus juga mendekatkan Polri lebih dekat dengan masyarakat,” tambahnya.

BACA JUGA  HALAL BI HALAL BMKJ JAKARTA, GUBERNUR AL HARIS : SETELAH MERANGIN, KITA UPAYAKAN KERINCI DAN MUARO JAMBI

Asisten Logistik (Aslog) Kapolri, Irjen Pol Raden Prabowo Argo Yuwono, yang juga Ketua Panitia Baksos Polri, memaparkan berbagai kegiatan yang telah dan akan dilakukan dalam rangka HUT Bhayangkara.

“Kegiatan bantuan sosial ini bertujuan untuk membantu masyarakat di lingkungan sekitar,” jelasnya.(Red Ilham)

Berita Terkait

Berita Media Tribun , Dianggap Menyesatkan, Korlantas Polri Angkat Bicara
Polri Selamatkan 11.407.315 Jiwa Dari Bahaya Narkoba Dengan Penindakan 6.681 Kasus
Wujud Nyata Dukung Program Pemerintah, Jenderal Sigit Jalankan Program 100.000 Rumah Bagi Personel Polri
Bareskrim Polri Ungkap Sindikat Penyelewengan BBM Subsidi di Kolaka, Kerugian Negara Capai Rp 105 Miliar
Kadiv Humas Buka Workshop : Jajaran Harus Perkuat Profesionalitas
Transformasi Pulau Penjara, Nusakambangan Menjadi percontohan pusat latihan bagi warga binaan
Ketum dan Sekjen kecam Keras Menteri Desa Terkait Ucapan Pedas Terhadap Insan Pers dengan Sebutan ” Wartawan Bodrex”
*Uji Klinis Fase 3 Gelembung Nano Hidrogen RAHO Club di RSUB, efektif pada Penderita Parkinsonism*
Berita ini 12 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 20:06 WIB

Konsisten Terhadap Penindakan Kasus Narkoba, Ipda Hans Kapolsek Tebing Tinggi : Humanis tapi Tegas

Jumat, 21 Maret 2025 - 09:10 WIB

Tambang Emas Tanpa Izin Marak Di Hulu Sungai Batang Tebo

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:15 WIB

Kepala Desa Kemingking Dalam Turun Langsung Memberikan Bantuan Sembako Kepada Warga Desa Kemingking Dalam.

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:40 WIB

KAPOLRESTA JAMBI GELAR SAFARI RAMADHAN KE TOKOH AGAMA, MENYAMPAIKAN KOMITMEN “POLRI UNTUK MASYARAKAT” SERTA PENTINGNYA TOLERANSI

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:54 WIB

Polri Berbagi, Kapolsek Jambi Timur Berikan Bantuan Di Yayasan Panti Asuhan Baiturahman

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:15 WIB

Ilegal Logging, Puluhan Balok Kayu Hutan dikeluarkan Lewat jalur Air Diduga tanpa Dokumen Resmi.

Senin, 17 Maret 2025 - 14:42 WIB

Satlantas Polresta Jambi Gencar Sosialisasikan Hotline Mudik Polri 110 Mudik Aman Keluarga Nyaman.

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:40 WIB

Wujud Kepedulian di Bulan Suci Ramadhan, Kapolresta Jambi Bersama Sat Tahti dan Sihumas Berbagi Takjil.

Berita Terbaru

Bungo

Tambang Emas Tanpa Izin Marak Di Hulu Sungai Batang Tebo

Jumat, 21 Mar 2025 - 09:10 WIB