Kasus Kebakaran Meningkat P- 72 Persen Akibat Arus Pendek

Editor - Ilhamsyah

Jumat, 30 Desember 2022 - 15:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA- Musibah kebakaran di Kota Jambi tahun 2022 meningkat dibandingkan tahun 2021. Tercatat telah terjadi 66 kasus kebakaran, sedangkan di tahun 2021, hanya 58 kasus kebakaran.

Kadis Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Jambi, Feriadi mengatakan berdasarkan laporan yang ia terima, kasus kebakaran terbanyak berada di kawasan daerah Telanaipura.

Diakui Feriadi, penyebab terjadinya kebakaran 72 persen disebabkan oleh arus pendek listrik. Untuk itu dirinya mengingatkan masyarakat yang berlibur atau meninggalkan rumah lebih dari 1 hari, harus memastikan keamanan. Seperti memastikan regulator gas sudah terlepas dari tabungnya, dan colokan listrik tidak terpasang di barang -barang elektronik.

Kata dia, kabel yang digunakan tidak sesuai dengan kapasitas elektronik sekarang yang sudah banyak digunakan.

BACA JUGA  Dirlantas: Angkutan Batu bara Plat Non BH Dilarang Beroperasi di Jambi, Ini Jadwal Penertibannya

“Kabel yang mereka punya tidak mampu lagi untuk mentransfer arus listrik. Jadinya panas, akibat panas yang terlalu lama ketika ada percikan api dengan cepat api itu menyebar melalui kabel itu,” tambahnya.

“Untuk rumah yang usianya sudah di atas 15 tahun apalagi 20 tahun lebih, sebaiknya di cek dan saran kami diganti instalasinya. Untuk mengamankan aset yang jauh lebih besar, jadi lebih baik diganti dibanding mendapat akibatnya,” ujar Feriadi.

BACA JUGA  Presiden Jokowi Apresiasi TNI-Polri Atas Kebebasan Pilot Susi Air

Menurutnya saat ini masyarakat kurang peduli terhadap dampak dari arus listrik. Mengenai hal tersebut, pihak Damkar akan terus melakukan sosialisasi dengan mengumpulkan Lurah maupun Camat di Kota Jambi.

 

(red ilham)

Berita Terkait

KAPOLRESTA JAMBI GELAR SAFARI RAMADHAN KE TOKOH AGAMA, MENYAMPAIKAN KOMITMEN “POLRI UNTUK MASYARAKAT” SERTA PENTINGNYA TOLERANSI
Polri Berbagi, Kapolsek Jambi Timur Berikan Bantuan Di Yayasan Panti Asuhan Baiturahman
Ilegal Logging, Puluhan Balok Kayu Hutan dikeluarkan Lewat jalur Air Diduga tanpa Dokumen Resmi.
Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pengawasan Stok dan Kestabilan Harga Minyak Kita serta Beras SPHP
Satlantas Polresta Jambi Gencar Sosialisasikan Hotline Mudik Polri 110 Mudik Aman Keluarga Nyaman.
Wujud Kepedulian di Bulan Suci Ramadhan, Kapolresta Jambi Bersama Sat Tahti dan Sihumas Berbagi Takjil.
Diduga SPX EXPRES Tidak Mengidahkan Perda Bungo Terkait Izin Pergudangan
Bak Film Jepang Kombes Pol Boy Siregar Jelang Berbagi Takjil Tarik Becak Rickshaw Berpenumpang Ketua Bhayangkari Cabang Kota Jambi
Berita ini 6 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:40 WIB

KAPOLRESTA JAMBI GELAR SAFARI RAMADHAN KE TOKOH AGAMA, MENYAMPAIKAN KOMITMEN “POLRI UNTUK MASYARAKAT” SERTA PENTINGNYA TOLERANSI

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:54 WIB

Polri Berbagi, Kapolsek Jambi Timur Berikan Bantuan Di Yayasan Panti Asuhan Baiturahman

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:15 WIB

Ilegal Logging, Puluhan Balok Kayu Hutan dikeluarkan Lewat jalur Air Diduga tanpa Dokumen Resmi.

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:40 WIB

Wujud Kepedulian di Bulan Suci Ramadhan, Kapolresta Jambi Bersama Sat Tahti dan Sihumas Berbagi Takjil.

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:43 WIB

Diduga SPX EXPRES Tidak Mengidahkan Perda Bungo Terkait Izin Pergudangan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:16 WIB

Bak Film Jepang Kombes Pol Boy Siregar Jelang Berbagi Takjil Tarik Becak Rickshaw Berpenumpang Ketua Bhayangkari Cabang Kota Jambi

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:05 WIB

Pastikan Stabilitas Harga, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:28 WIB

Unit Kamsel Satlantas Polresta Jambi Sosialisasi Keselamatan

Berita Terbaru