Kapolresta Jambi Pimpin Apel Konsolidasi Operasi Mantap Brata-2024.

Editor - Ilhamsyah

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Jambi,MA – Polresta Jambi Kepolisian Resor Kota (Polresta) Jambi menggelar Apel Konsolidasi Operasi Mantap Brata-2024 dalam rangka pengamanan Pemilihan Umum Tahun 2024, bertempat di Lapangan Hijau Mapolresta Jambi dipimpin langsung oleh Kapolresta Jambi Kombes Pol Eko Wahyudi. Senin 21 Oktober 2024.

Hadir dalam apel konsolidasi OMB-2024, yaitu; Wakapolresta Jambi Akbp Nurhadiansyah, Para Kabag, Kasat, Kasi dan KA SPKT Polresta Jambi, Para Kapolsek jajaran Polresta Jambi, serta para Perwira, Bintara dan PNS Polresta Jambi.

BACA JUGA  Kapolresta Jambi : Masyarakat Jangan Terprovokasi Video Viral Eksekusi Tanah di Selincah Kota Jambi "Semua Aman Terkendali"

Kapolresta Jambi Kombes Pol Eko Wahyudi, mengatakan dalam amanat Apel konsolidasi OMB-2024; Apel Konsolidasi ini merupakan bagian dari proses manajerial yang penting untuk dilaksanakan sebagai evaluasi seluruh rangkaian kegiatan dan sekaligus menutup rangkaian pengamanan pemilu yang telah dilaksanakan selama 222 hari dalam operasi Mantap Brata 2024.

Oleh karena itu pada kesempatan yang baik ini, saya selaku Kapolresta Jambi menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada seluruh personel Polresta Jambi atas dedikasi saudara-saudara bekerja keras dengan penuh ikhlasan dan semangat yang tidak kenal menyerah dalam mengawal dan mengamalkan setiap tahapan Pemilu dengan sebaik-baiknya serta mewujudkan situasi kamtibmas yang kondusif, memberikan rasa aman kepada para penyelenggara dan peserta pemilu, menjamin masyarakat di kota Jambi untuk dapat menggunakan hak pilihnya pada pelaksanaan pemungutan suara di TPS serta terlaksananya pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih.(Red Ilham)

Berita Terkait

KAPOLRESTA JAMBI GELAR SAFARI RAMADHAN KE TOKOH AGAMA, MENYAMPAIKAN KOMITMEN “POLRI UNTUK MASYARAKAT” SERTA PENTINGNYA TOLERANSI
Polri Berbagi, Kapolsek Jambi Timur Berikan Bantuan Di Yayasan Panti Asuhan Baiturahman
Ilegal Logging, Puluhan Balok Kayu Hutan dikeluarkan Lewat jalur Air Diduga tanpa Dokumen Resmi.
Satlantas Polresta Jambi Gencar Sosialisasikan Hotline Mudik Polri 110 Mudik Aman Keluarga Nyaman.
Wujud Kepedulian di Bulan Suci Ramadhan, Kapolresta Jambi Bersama Sat Tahti dan Sihumas Berbagi Takjil.
Diduga SPX EXPRES Tidak Mengidahkan Perda Bungo Terkait Izin Pergudangan
Bak Film Jepang Kombes Pol Boy Siregar Jelang Berbagi Takjil Tarik Becak Rickshaw Berpenumpang Ketua Bhayangkari Cabang Kota Jambi
Pastikan Stabilitas Harga, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional
Berita ini 14 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:40 WIB

KAPOLRESTA JAMBI GELAR SAFARI RAMADHAN KE TOKOH AGAMA, MENYAMPAIKAN KOMITMEN “POLRI UNTUK MASYARAKAT” SERTA PENTINGNYA TOLERANSI

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:54 WIB

Polri Berbagi, Kapolsek Jambi Timur Berikan Bantuan Di Yayasan Panti Asuhan Baiturahman

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:15 WIB

Ilegal Logging, Puluhan Balok Kayu Hutan dikeluarkan Lewat jalur Air Diduga tanpa Dokumen Resmi.

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:40 WIB

Wujud Kepedulian di Bulan Suci Ramadhan, Kapolresta Jambi Bersama Sat Tahti dan Sihumas Berbagi Takjil.

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:43 WIB

Diduga SPX EXPRES Tidak Mengidahkan Perda Bungo Terkait Izin Pergudangan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:16 WIB

Bak Film Jepang Kombes Pol Boy Siregar Jelang Berbagi Takjil Tarik Becak Rickshaw Berpenumpang Ketua Bhayangkari Cabang Kota Jambi

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:05 WIB

Pastikan Stabilitas Harga, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:28 WIB

Unit Kamsel Satlantas Polresta Jambi Sosialisasi Keselamatan

Berita Terbaru