Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono memimpin upacara pemberian penghargaan kepada personel yang beprestasi pada Rabu, (16/02/23)

Ilhamsyah

- Penulis

Kamis, 16 Februari 2023 - 13:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA- Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono memimpin upacara pemberian penghargaan kepada personel yang beprestasi pada Rabu, (16/02/23)

Bertempat di lapangan hitam Mapolda Jambi, Kapolda Jambi secara langsung memberikan memberikan penghargaan / reward kepada 36 personel Polda Jambi yang berhasil membawa prestasi untuk Polda Jambi.

Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono melalui Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol. Mulia Prianto menyebutkan 16 personel
Berhasil menjuarai pertandingan bulu tangkis antar instansi di lingkup pemerintahan provinsi Jambi

” Kemudian diberikan penghargaan juga kepada 10 personel Ditreskrimsus Polda Jambi yang berhasil mengungkap kasus korupsi pembangunan Puskesmas Desa Bungku dan 15 personel yang telah berhasil mengungkap kasus Narkoba jenis sabu seberat 3064,580 gr di Kab. Muaro Jambi ” Jelas Kabid Humas

BACA JUGA  Alharis Pemprov terus tingkatkan fasilitas Penyandang Disabilitas.

Kapolda Jambi menyampaikan ucapan selamat kepada personel yang berprestasi, Kapolda Jambi juga mengingatkan ini merupakan hal positif dan patut dicontoh bagi personel lainnya agar senantiasa berprestasi baik sesuai tupoksi masing -masing maupun terhadap tugas umum Polri.

BACA JUGA  Longsor di Senyerang Tanjabbar Terjang Rumah Warga, Kompi 3 Satbrimob Polda Jambi Bantu Evakuasi

“ Dalam organisasi Kepolisian pemberian reward atau penghargaan itu adalah keharusan agar bisa memberikan semangat kepada personel untuk terus membawa nama baik Kepolisian. ” Pungkas Kabid Humas.

 

(red ilham)

Berita Terkait

Hadiri Undangan Pangdam XIV Hasanuddin, DPW LDII Sulsel Siap Bantu Ciptakan Pemilu Damai 2024
Wabup Hairan Hadiri Sosialisasi Perizinan Air Tanah Berbasis OSS-RBA
Mukti Sa’id, SE, ME, Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Jambi ditunjuk Jadi Pj Bupati Merangin
Polda Jambi melalui Kasubdit Jatanras Kompol Aulia Nasution melaksanakan konferensi pers terkait tindak pidana pencurian handphone milik pelajar oleh oknum ASN Disperindag kota Jambi
LMPP Minta Penyelenggaraan Dana Hibah dan Bantuan Sosial di Kabupaten Muaro Jambi Ditinjau Ulang
Syukuran HUT ke-45 FKPPI Jambi Meriah dan Dihadiri Kasrem 042/Gapu
Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono silaturahmi bersama PW PARMUSI Jambi
DPW FRN Provinsi Jambi Mulai Jalin Silaturahmi dan Sampaikan Visi dan Misi Siap Kawal Pemilu 2024 dan Ciptakan Situasi Kamtibmas
Berita ini 6 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 22 September 2023 - 16:50 WIB

Wabup Hairan Hadiri Sosialisasi Perizinan Air Tanah Berbasis OSS-RBA

Jumat, 22 September 2023 - 16:45 WIB

Mukti Sa’id, SE, ME, Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Jambi ditunjuk Jadi Pj Bupati Merangin

Kamis, 21 September 2023 - 15:48 WIB

Polda Jambi melalui Kasubdit Jatanras Kompol Aulia Nasution melaksanakan konferensi pers terkait tindak pidana pencurian handphone milik pelajar oleh oknum ASN Disperindag kota Jambi

Rabu, 20 September 2023 - 22:52 WIB

LMPP Minta Penyelenggaraan Dana Hibah dan Bantuan Sosial di Kabupaten Muaro Jambi Ditinjau Ulang

Rabu, 20 September 2023 - 11:00 WIB

Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono silaturahmi bersama PW PARMUSI Jambi

Rabu, 20 September 2023 - 07:53 WIB

DPW FRN Provinsi Jambi Mulai Jalin Silaturahmi dan Sampaikan Visi dan Misi Siap Kawal Pemilu 2024 dan Ciptakan Situasi Kamtibmas

Selasa, 19 September 2023 - 14:48 WIB

Hasil Operasi Zebra 2023 Polresta Jambi Terdapat 1.352 Pelanggaran

Selasa, 19 September 2023 - 10:14 WIB

Bocah 15 Tahun Tenggelam saat Mandi Berenang di Sungai Batang Tebo

Berita Terbaru