Warga Desa Bukit Kebagian Bantuan Kemanusiaan untuk negeri dari Polres Sarolangun

Ilhamsyah

- Penulis

Minggu, 2 April 2023 - 02:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sarolangun,MA-Pendistribusian Bantuan Kemanusian Untuk Negeri terus dilaksanakan oleh Kapolres Sarolangun AKBP Imam Rachman, S.IK, kali ini menyasar pada warga kurang mampu di desa Bukit kecamatan Sarolangun pada Jum’at siang (31/3/2023) pukul 10.30 wib.

Kegiatan dilaksanakan langsung oleh Kapolres Sarolangun AKBP Imam Rachman S.IK dan diikuti oleh Kompol A Bastari Yusuf SH MH, Kabag Ops, AKP Sarehat SH, Kabag SDM, AKP Sukman SH, Kasat Intelkam, IPTU Cindo Kottama, S.Tr.K, M.H. Kasat Reskrim, IPDA Khairul Anwar, Kasat Tahti, ikut juga dalam rombongan M. Hudri, Kakan Kesbangpol Pemda Kab. Sarolangun, Drs. H. Muhammad Syatar, Kakan Kemenag Kab. Sarolangun.

BACA JUGA  SMSI kabupaten Bungo Silaturahmi dengan Ketua Dewan Penasehat

Bantuan Kemanusiaan yang dibagikan kepada masyarakat yang membutuhkan berupa bahan pokok sebanyak 20 paket yang berisikan, Beras, Gula, Mie Instan, Telor, Tepung, dan Bahan Pokok lainnya.

Menurut Kapolres Sarolangun AKBP Imam Rachman, S.IK kepada Humas Polres Sarolangun bahwa pelaksanaan pembagian bantuan Kemanusiaan yang dibagikan kepada masyarakat yang membutuhkan bertujuan untuk membantu masyarakat memenuhi kebutuhan selama bulan suci Ramadhan.

BACA JUGA  Kapolri Tinjau Evakuasi Kapolda Jambi dan Rombongan, Apresiasi Kerja Keras Tim Gabungan

“Kita langsung mendatangi rumah warga, agar Bantuan ini dapat tepat sasaran kepada warga kurang mampu” ujar Kapolres Sarolangun.

Sekira pukul 11.45 wib kegiatan selesai dilaksanakan, selama kegiatan berlangsung situasi dalam keadaan aman dan kondusif.

 

(Susi lawati)

Berita Terkait

Al Haris Kukuhkan Pengurus Persatuan Mahasiswa Jambi-Sumbar (Permaja)
Wagub Sani : Menjadi Tamu Allah Menjadi Dambaan Setiap Muslim Penyempurna Rukun Islam.
Jumat Curhat Kapolres Sarolangun dengarkan Curhatan Warga Desa Bukit Murau
Donor Darah Polres Merangin bekerja sama dengan PMI Kabupaten Merangin di Ruang Wirasatya Polres Merangin, Jum’at (09/06/2023).
AL HARIS TEGASKAN GAYA HIDUP ASN TIDAK BERLEBIHAN
Peresmian Kampung Keluarga Berkualitas Dan Launching Dapur Sehat Atasi Stunting (DASHAT) Desa Tanjung Tayas Kecamatan Tungkal Ulu Kab Tanjabbar Berjalan Sukses
SMAN 8 Kota Jambi Menggelar Perpisahan Siswa Kelas XII Angkatan 42 tahun Ajaran 2022/2023,Di Hotel Cahaya Prima Kota Jambi
GUBERNUR AL HARIS : JALANKAN AMANAH MASYARAKAT DENGAN BAIK
Berita ini 9 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 10 Juni 2023 - 11:51 WIB

Al Haris Kukuhkan Pengurus Persatuan Mahasiswa Jambi-Sumbar (Permaja)

Jumat, 9 Juni 2023 - 22:59 WIB

Wagub Sani : Menjadi Tamu Allah Menjadi Dambaan Setiap Muslim Penyempurna Rukun Islam.

Jumat, 9 Juni 2023 - 22:54 WIB

Jumat Curhat Kapolres Sarolangun dengarkan Curhatan Warga Desa Bukit Murau

Jumat, 9 Juni 2023 - 22:49 WIB

Donor Darah Polres Merangin bekerja sama dengan PMI Kabupaten Merangin di Ruang Wirasatya Polres Merangin, Jum’at (09/06/2023).

Jumat, 9 Juni 2023 - 07:35 WIB

AL HARIS TEGASKAN GAYA HIDUP ASN TIDAK BERLEBIHAN

Jumat, 9 Juni 2023 - 06:26 WIB

SMAN 8 Kota Jambi Menggelar Perpisahan Siswa Kelas XII Angkatan 42 tahun Ajaran 2022/2023,Di Hotel Cahaya Prima Kota Jambi

Selasa, 6 Juni 2023 - 20:45 WIB

GUBERNUR AL HARIS : JALANKAN AMANAH MASYARAKAT DENGAN BAIK

Selasa, 6 Juni 2023 - 20:36 WIB

Gubernur Al Haris Harap PPDB Objektif Berdasarkan Kemampuan

Berita Terbaru

Daerah

AL HARIS TEGASKAN GAYA HIDUP ASN TIDAK BERLEBIHAN

Jumat, 9 Jun 2023 - 07:35 WIB