Anggota Dewan Baijuri serap Aspirasi masyarakat pulau kayu Aro.

Editor - Ilhamsyah

Jumat, 24 Maret 2023 - 21:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Muaro Jambi,MA-Anggota DPRD Muaro Jambi dari fraksi PDI-P melaksanakan reses di Desa Pulau Kayu Aro Kecamatan Sekernan Kabupaten Muaro Jambi Senin, (06/03/23).

MUARO JAMBI’Reses yang dilaksanakan oleh Baijuri fraksi PDI-P dapil 1 Kabupaten Muaro Jambi ini juga menghadiri  Kabid Bina Program Teknis Jasa Konstruksi Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Muaro Jambi Reza Fahlevi, Kades Pulau Kayu Aro Hikmah, Para Perangkat Desa dan masyarakat setempat.

Dalam kesempatan itu Hikmah Kepala Desa Pulau Kayu Aro mengatakan, dalam beberapa tahun ini belum ada kegiatan reses yang di lakukan anggota DPRD Kabupaten Muaro Jambi dapil 1 namun  hari ini dari fraksi PDI-P hadir di Desa Pulau Kayu Aro.

Dirinya juga sangat berharap dengan ada nya reses ini mudah mudahan bisa menyuarakan aspirasi Masyarakat Desa Pulau Kayu Aro di gedung DPRD kabupaten Muaro Jambi,.

“Saya selaku mewakili Masyarakat Desa Pulau Kayu Aro berharap agar pembangunan jalan poros yang ada di Desa Pulau Kayu Aro agar menjadi perhatian khusus bagi pemerintah kabupaten Muaro Jambi, ” Kata Hikmah

Hikmah juga menyebut dalam waktu dekat ini Desa Pulau Kayu Aro sebagai tuan rumah untuk MTQ tingkat Kecamatan Sekernan tahun 2023 .agar kira nya Dinas PUPR  Muaro Jambi untuk segera memperbaiki jalan yang rusak atau gerakan sapu lobang (GSL).

BACA JUGA  Wujud Kepedulian di Bulan Ramadan, Kapolsek Jambi Selatan dan Bhayangkari Bagikan Takjil Gratis

 

Sementara itu dalam sambutannya Baijuri menyampaikan bahwa akan menampung

aspirasi masyarakat Desa Pulau Kayu Aro tentang pembangunan jalan.

” Aspirasi masyarakat Desa ini sudah saya serap dan nantinya ini akan menjadi bahan saat paripurna, mengingat karna  jalan sangat penting bagi perekonomian masyarakat dan anak anak sekolah yang melintasi jalan ini,”Ujar Baijuri.

Baijuri juga meminta agar Kabid bina program teknis kontruksi PUPR  Muaro Jambi terkait permintaan masyarakat Desa Pulau Kayu Aro tentang lanjutan pembangunan jalan agar menjadi prioritas di tahun 2024 yang akan datang dan secepatnya melaksanakan gerakan sapu lobang,  jangan sampai kedepan nya apa yang menjadi usulan masyarakat skala prioritas hanya menjadi harapan palsu.

BACA JUGA  GUBERNUR AL HARIS HADIRI PENGUCAPAN SUMPAH JANJI ANGGOTA DPRD JAMBI PENGGANTIAN ANTAR WAKTU (PAW)

Baijuri juga mengatakan bahwa kegiatan reses ini adalah kegiatan rutin partai yang di laksanakan tiga kali dalam satu tahun,namun mengingat dapil satu ini jumlah Desa nya lumayan banyak jadi hanya bisa secara bergantian .

” Terimakasih atas sambutan nya,aspirasi ini akan saya penjuangkan, saya minta apapun usulan pembangunan di Desa ini proposalnya sampaikan kepada saya, ” Pungkasnya.

 

(Ags)

Berita Terkait

Kakek 61 Tahun Ditemukan Tewas di Kamar Hotel ANDA Bungo
Pencegalan seorang warga yang mencalonkan ketua RT terjadi di RT 08 kelurahan Pal lima kecamatan kota Baru
Poskes Parak Kelapo Ludes Dilahap ‘Si-Jago Merah’
Kasat Lantas dan Kapolsek Kawasan Pelabuhan Talang Duku Polresta Jambi Berganti.
Merangin Optimis Rebut Posisi Pertama Penurunan Stunting 2024
“Polisi Sahabat Anak” Satlantas Polresta Jambi Beri Penyuluhan dan Edukasi Keselamatan Berlalu lintas di Madrasah Ibtidaiyah Khairiyah
Polres Muaro Jambi Sosialisasi Pencegahan dan Dampak Buruk  Judol Kepada Seluruh SLTA Sederajat
Tim Kuda Hitam Satnarkoba Polres Batanghari Berhasil Amankan Pria Warga Bulian dengan BB Sabu Seberat 11 Gram
Berita ini 12 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 22:57 WIB

Kakek 61 Tahun Ditemukan Tewas di Kamar Hotel ANDA Bungo

Sabtu, 19 April 2025 - 22:50 WIB

Pencegalan seorang warga yang mencalonkan ketua RT terjadi di RT 08 kelurahan Pal lima kecamatan kota Baru

Sabtu, 19 April 2025 - 13:23 WIB

Poskes Parak Kelapo Ludes Dilahap ‘Si-Jago Merah’

Sabtu, 19 April 2025 - 08:36 WIB

Kasat Lantas dan Kapolsek Kawasan Pelabuhan Talang Duku Polresta Jambi Berganti.

Rabu, 16 April 2025 - 15:54 WIB

“Polisi Sahabat Anak” Satlantas Polresta Jambi Beri Penyuluhan dan Edukasi Keselamatan Berlalu lintas di Madrasah Ibtidaiyah Khairiyah

Rabu, 16 April 2025 - 13:04 WIB

Polres Muaro Jambi Sosialisasi Pencegahan dan Dampak Buruk  Judol Kepada Seluruh SLTA Sederajat

Rabu, 16 April 2025 - 12:58 WIB

Tim Kuda Hitam Satnarkoba Polres Batanghari Berhasil Amankan Pria Warga Bulian dengan BB Sabu Seberat 11 Gram

Selasa, 15 April 2025 - 13:24 WIB

Sekretaris ijp bungo rismilita memberikan ucapan selamat kepada pasangan H. Dedy Putra, S.H., M.Kn dan Tri Wahyu Hidayat, yang berhasil meraih kemenangan dalam Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Bupati Bungo 2024.

Berita Terbaru

Bungo

Kakek 61 Tahun Ditemukan Tewas di Kamar Hotel ANDA Bungo

Sabtu, 19 Apr 2025 - 22:57 WIB

Daerah

Poskes Parak Kelapo Ludes Dilahap ‘Si-Jago Merah’

Sabtu, 19 Apr 2025 - 13:23 WIB