Kepala Rumah Sakit Bhayangkara Polda Jambi Kombes Pol dr. M. El Yandiko, Sp.An beserta jajaran memberikan kejutan kepada Komandan Rumah Sakit DKT Bratanata Jambi, Letnan Kolonel (Letkol). CKM Dr. dr. Faisal Rosady, yang merayakan HUT Ke-78 TNI

Ilhamsyah

- Penulis

Sabtu, 7 Oktober 2023 - 11:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Jambi,MA-Kepala Rumah Sakit Bhayangkara Polda Jambi Kombes Pol dr. M. El Yandiko, Sp.An beserta jajaran memberikan kejutan kepada Komandan Rumah Sakit DKT Bratanata Jambi, Letnan Kolonel (Letkol). CKM Dr. dr. Faisal Rosady, yang merayakan HUT Ke-78 TNI dengan membawa kue ulang Tahun di RS DKT Bratanata Kota Jambi, Kamis (5/10/2023).

Surprise ini dilakukan oleh Jajaran Rumah Sakit Bhayangkara Polda Jambi kepada jajaran TNI dari Rumah Sakit DKT Bratanata Jambi yang saat ini sedang merayakan HUT Ke-78 TNI.

BACA JUGA  Malam Ke-12 Ramadhan, Gubernur Al Haris Tarawih di Desa Malapari

Kabid Humas Polda Jambi, Kombes Pol Mulia Prianto, mengatakan kejutan ucapan HUT TNI ini merupakan wujud nyata Sinergitas TNI-Polri di Jambi.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini wujud nyata sinergitas TNI-Polri, saat ini adalah HUT TNI yang ke-78 jadi kita berikan surprise,” jelas Kabid Humas Polda Jambi.

BACA JUGA  Realisasi Dan Pengunaan Dana Bos SDN 057 Muaro Jambi di pertanyakan.11/06/2023.

Kabid Humas Polda Jambi juga mendoakan supaya organisasi kesehatan dari TNI khususnya di Jambi dalam menunaikan tugas dan kewajiban yang diamanahkan, kedepan semakin profesional, semakin dekat di hati masyarakat dan semakin bermanfaat untuk pelayanan kesehatan bagi masyarakat Jambi.

Sementara itu, Komandan Denkesyah Jambi, Letkol. CKM Dr. dr. Faisal Rosady, yang didampingi Kepala RS dr. Bratanata Jambi, Letkol CKM
dr. Hayat Amin dalam sambutannya merasa bangga dan terhormat mendapat kunjungan silaturahmi sekaligus surprise dari keluarga besar RS Bhayangkara dan Bid Dokkes Polda Jambi, dirinya berharap momen seperti ini makin mempererat tali silaturahmi TNI Polri di Jambi.

BACA JUGA  Al Haris Harap Pelaksanaan Kenduri Swarnabhumi Tahun 2023 Lebih Baik

” Saya Dankes, mewakili seluruh jajaran mengucapkan banyak terimakasih atas surprise tali silaturahmi ini semoga kedepan kita terus bersinergi dalam berbagai hal,” ucap Letkol CKM Faisal Rosady.(red ilham)

Berita Terkait

Tindakan Tegas Ditpolairud Polda Jambi, Lakukan Penyelidikan Hingga Tetapkan Tersangka
Terkait Tongkang Tabrak Jembatan, BPJN Jambi Sebut Masih Aman Dilalui dan Minta PPTB lakukan Perbaikan
Gerebek Satu Rumah dan Base Camp Narkotika, Tim Gabungan Operasi Antik Polda Jambi Temukan Alat Hisap
Wagub Sani Apresiasi Sekolah Lapang Iklim (SLI) Operasional, Bantu Petani Dengan Ilmu Pengetahuan
Diduga Jadi Tempat Penimbunan BBM Ilegal, 9 Gudang di Kota Jambi Dilakukan Pengecekan.
Miliki SK Menteri LHK, Dishut Jambi: Kelompok Tani Karya Makmur Berhak Mengelola Lahan
Gubernur Al Haris: UT Pelopor Pendidikan Jarak Jauh dan Merdeka Belajar
Tongkang BG MJS 2001 Menabrak Fender Tiang Penyanggah Jembatan Aur Duri Satu di Perairan Sungai Batanghari Jambi
Berita ini 7 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 11:22 WIB

Tindakan Tegas Ditpolairud Polda Jambi, Lakukan Penyelidikan Hingga Tetapkan Tersangka

Jumat, 17 Mei 2024 - 11:12 WIB

Terkait Tongkang Tabrak Jembatan, BPJN Jambi Sebut Masih Aman Dilalui dan Minta PPTB lakukan Perbaikan

Jumat, 17 Mei 2024 - 11:07 WIB

Gerebek Satu Rumah dan Base Camp Narkotika, Tim Gabungan Operasi Antik Polda Jambi Temukan Alat Hisap

Kamis, 16 Mei 2024 - 13:14 WIB

Wagub Sani Apresiasi Sekolah Lapang Iklim (SLI) Operasional, Bantu Petani Dengan Ilmu Pengetahuan

Rabu, 15 Mei 2024 - 17:17 WIB

Miliki SK Menteri LHK, Dishut Jambi: Kelompok Tani Karya Makmur Berhak Mengelola Lahan

Rabu, 15 Mei 2024 - 15:49 WIB

Gubernur Al Haris: UT Pelopor Pendidikan Jarak Jauh dan Merdeka Belajar

Rabu, 15 Mei 2024 - 15:39 WIB

Para pekerja proyek pembangunan tidak menerapkan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)

Rabu, 15 Mei 2024 - 13:28 WIB

Diduga Beberapa Kades Kecamatan Taman Rajo Berurusan Dengan Tipikor

Berita Terbaru