Satlantas Polresta Jambi Gencar Sosialisasikan Hotline Mudik Polri 110 Mudik Aman Keluarga Nyaman.

Editor - Ilhamsyah

Senin, 17 Maret 2025 - 14:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Jambi,MA – Polresta Jambi Polri Untuk Masyarakat, sekaligus dalam rangka menyambut pelaksanaan mudik Lebaran Tahun 2025, Satlantas Polresta Jambi terus gencar mensosialisasikan Hotline Mudik Polri 110 dengan Tema “Mudik Aman, Keluarga Nyaman” kepada masyarakat dan pengguna jalan. Senin 17 Maret 2025.

Yang mana Sosialisasi Hotline Mudik Polri 110 Mudik Aman, Keluarga Nyaman ini gencar dilakukan oleh Satlantas Polresta Jambi bertujuan untuk memberikan kemudahan dan rasa aman bagi para pemudik yang akan melaksanakan perjalanan ke Kampung halaman.

Selain melaksanakan kegiatan Sosialisasi secara langsung terkait Hotline Mudik Polri 110 Mudik Aman, Keluarga Nyaman. Satlantas Polresta Jambi juga melakukan Sosialisasi melalui Media Sosial, Media Online, pemasangan spanduk dan sticker untuk mengajak masyarakat memanfaatkan layanan tersebut sebagai sarananya komunikasi darurat selama perjalanan mudik.

Kapolresta Jambi Kombes Pol Boy Sutan Binanga Siregar, S.I.K.,M.H, melalui Kasat Lantas Kompol Aulia Rahmad, S.I.K.,M.H, menyampaikan; Bahwa kegiatan Sosialisasi Mudik Aman, Keluarga Nyaman Melalui Hotline 110 ini, bertujuan agar para pemudik dapat dengan cepat menghubungi pihak Kepolisian untuk melaporkan kejadian atau mendapatkan bantuan jika dalam situasi darurat.

BACA JUGA  Kodim 0417/Kerinci dan Pemda Gelar Gotong Royong di Taman Makam Pahlawan

Dan ini merupakan Komitmen Polri khususnya Satlantas Polresta Jambi untuk memastikan kelancaran dan keamanan arus mudik Lebaran 2025.

”Kami ingin masyarakat khususnya para pemudik merasa tenang dan aman selama perjalanan, dimana Layanan Hotline Mudik Polri 110 ini sangat penting untuk mengatasi masalah atau keluhan yang terjadi di lapangan,” ungkap Kompol Aulia Rahmad.

Diterangkan juga olehnya, selain mensosialisasikan Hotline Mudik Polri 110 Mudik Aman, Keluarga Nyaman, personil dari Unit Kamsel juga mengingatkan kepada masyarakat yang akan melaksanakan perjalanan mudik agar memeriksa dengan teliti kondisi kendaraan yang akan digunakan, selalu menjaga kondisi tubuh, patuhi segala aturan dan keselamatan dalam berlalu lintas.

BACA JUGA  Pasca Kericuhan, Kapolres Sarolangun Pastikan Jalan Desa Ladang Panjang Menuju Kota Jambi Aman Untuk Dilewati

”Dengan adanya kegiatan Sosialisasi ini, kita berharap masyarakat dapat melaksanakan perjalanan Mudik dengan aman, nyaman dan lancar, sertakan selamat sampai ke Kampung halaman nya. sekaligus untuk menekan angka pelanggaran, angka kecelakaan serta fatalitas korban laka lantas “,tutup Kompol Aulia Rahmad.

 

(Red Ilham)

Berita Terkait

Kakek 61 Tahun Ditemukan Tewas di Kamar Hotel ANDA Bungo
Pencegalan seorang warga yang mencalonkan ketua RT terjadi di RT 08 kelurahan Pal lima kecamatan kota Baru
Poskes Parak Kelapo Ludes Dilahap ‘Si-Jago Merah’
Kasat Lantas dan Kapolsek Kawasan Pelabuhan Talang Duku Polresta Jambi Berganti.
Merangin Optimis Rebut Posisi Pertama Penurunan Stunting 2024
“Polisi Sahabat Anak” Satlantas Polresta Jambi Beri Penyuluhan dan Edukasi Keselamatan Berlalu lintas di Madrasah Ibtidaiyah Khairiyah
Polres Muaro Jambi Sosialisasi Pencegahan dan Dampak Buruk  Judol Kepada Seluruh SLTA Sederajat
Tim Kuda Hitam Satnarkoba Polres Batanghari Berhasil Amankan Pria Warga Bulian dengan BB Sabu Seberat 11 Gram
Berita ini 7 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 22:57 WIB

Kakek 61 Tahun Ditemukan Tewas di Kamar Hotel ANDA Bungo

Sabtu, 19 April 2025 - 22:50 WIB

Pencegalan seorang warga yang mencalonkan ketua RT terjadi di RT 08 kelurahan Pal lima kecamatan kota Baru

Sabtu, 19 April 2025 - 13:23 WIB

Poskes Parak Kelapo Ludes Dilahap ‘Si-Jago Merah’

Sabtu, 19 April 2025 - 08:36 WIB

Kasat Lantas dan Kapolsek Kawasan Pelabuhan Talang Duku Polresta Jambi Berganti.

Rabu, 16 April 2025 - 15:54 WIB

“Polisi Sahabat Anak” Satlantas Polresta Jambi Beri Penyuluhan dan Edukasi Keselamatan Berlalu lintas di Madrasah Ibtidaiyah Khairiyah

Rabu, 16 April 2025 - 13:04 WIB

Polres Muaro Jambi Sosialisasi Pencegahan dan Dampak Buruk  Judol Kepada Seluruh SLTA Sederajat

Rabu, 16 April 2025 - 12:58 WIB

Tim Kuda Hitam Satnarkoba Polres Batanghari Berhasil Amankan Pria Warga Bulian dengan BB Sabu Seberat 11 Gram

Selasa, 15 April 2025 - 13:24 WIB

Sekretaris ijp bungo rismilita memberikan ucapan selamat kepada pasangan H. Dedy Putra, S.H., M.Kn dan Tri Wahyu Hidayat, yang berhasil meraih kemenangan dalam Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Bupati Bungo 2024.

Berita Terbaru

Bungo

Kakek 61 Tahun Ditemukan Tewas di Kamar Hotel ANDA Bungo

Sabtu, 19 Apr 2025 - 22:57 WIB

Daerah

Poskes Parak Kelapo Ludes Dilahap ‘Si-Jago Merah’

Sabtu, 19 Apr 2025 - 13:23 WIB