Perdana Bertemu Masyarakat di Jumat Curhat, AKBP Imam Rachman Sampaikan Poin Penting

Editor - Ilhamsyah

Jumat, 13 Januari 2023 - 19:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sarolangun,MA – Jum’at pagi (13/1) pukul 08.30 wib dijadikan hari pertama Kapolres Sarolangun AKBP Imam Rachman, S.IK untuk bersosialisasi dengan masyarakat, kegiatan dibalut dengan Tema Jumat Curhat.

AKBP Imam Rachman didampingi Waka Polres Kompol Sandy Mutaqqin dan PJU Polres Sarolangun dihadiri juga Kakan Kemenag Kabupaten Sarolangun H.M. Syatar, Kakan Kesbangpol M.Hudri  bertemu Masyarakat sambil sarapan dan ngopi Santai di warung Sop depan Pom bensin Bernai Sarolangun.

BACA JUGA  Walikota jambi resmikan sekretariat Mpc pp kota jambi.

Kepada Humas polres Sarolangun, Kapolres Sarolangun AKBP Imam Rachman menjelaskan bahwa kegiatan Jum’at Curhat merupakan bentuk kegiatan kepolisian yang bersentuhan langsung dengan masyarakat untuk mendengarkan segala curhatan masyarakat Sarolangun tentang situasi Kamtibmas dan dilakukan di seluruh jajaran Polsek.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

“Selaku Kapolres Sarolangun yang baru, Saya perlu mengetahui situasi terkini Kabupaten Sarolangun melalui kegiatan Jum’at Curhat,  Saya berharap masyarakat tidak segan segan untuk menyampaikan aspirasi / Curhatan ataupun keluhan kepada kami untuk menjaga situasi Sarolangun yang aman dan kondusif” terangnya.

BACA JUGA  Diduga Perkebunan PT.PMB langgar Kepres dan Peraturan Pemerintah

 

Kapolres juga menanggapi keluhan yang disampaikan langsung oleh tokoh masyarakat dan LSM yang turut hadir tentang kegiatan penambangan emas tanpa izin dan balap liar.

BACA JUGA  Menjamur Nya Penampung Emas Ilega Di Kab,Tebo Di kecamatan Rimbo Ilir  Di  Pasar Unit 4 Rimbo Bujang Jalan Poros

“Masalah PETI ini adalah perbuatan melanggar UU dan merusak lingkungan, akan segera akan kami tindak lanjuti, sedangkan permasalahan balap liar, kita akan melaksanakan Patroli secara berkesinambungan dan melakukan razia khususnya pada malam Minggu serta masih banyak PR yang belum selesai dan akan kami tuntaskan segera” tutup AKBP Imam Rachman.

 

 

(rasid)

Berita Terkait

Tingkatkan Kesadaran Peduli Keselamatan Satlantas Polresta Jambi Himbauan dan Pemasangan Stiker Ops Keselamatan Siginjai 2025
Ciptakan Budaya Tertib Lalu Lintas ,Satlantas Polresta Jambi Beri Penyuluhan di SMAN 4 Kota Jambi
Coffee Morning Kapolresta Jambi Kombes Pol Boy Sutan Binanga Siregar S.I.K, M.Hd dengan Awak media
KPU Tetapkan Syukur-Khafied Pasangan Bupati Terpilih
Bhabinkamtibmas Buluran Kenali Polsek Telanaipura mempersiapkan rencana kegiatan pemberian Makan Bergizi Gratis
Ilegal Logging Terjadi d kawan wilayah kota Jambi.
Mewakili Masyarakat Camat Kota Baru Sampaikan Apresiasi Kepada Polresta Jambi Tekan Angka Kriminal Terutama Genk Motor .
Kapolresta Jambi Turun Langsung Berikan Sosialisasi Terkait Aksi Kenakalan Remaja di SMP Negeri 2.
Berita ini 7 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 20:54 WIB

Tingkatkan Kesadaran Peduli Keselamatan Satlantas Polresta Jambi Himbauan dan Pemasangan Stiker Ops Keselamatan Siginjai 2025

Rabu, 12 Februari 2025 - 20:48 WIB

Ciptakan Budaya Tertib Lalu Lintas ,Satlantas Polresta Jambi Beri Penyuluhan di SMAN 4 Kota Jambi

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:34 WIB

Coffee Morning Kapolresta Jambi Kombes Pol Boy Sutan Binanga Siregar S.I.K, M.Hd dengan Awak media

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:41 WIB

Bhabinkamtibmas Buluran Kenali Polsek Telanaipura mempersiapkan rencana kegiatan pemberian Makan Bergizi Gratis

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:50 WIB

Ilegal Logging Terjadi d kawan wilayah kota Jambi.

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:16 WIB

Mewakili Masyarakat Camat Kota Baru Sampaikan Apresiasi Kepada Polresta Jambi Tekan Angka Kriminal Terutama Genk Motor .

Selasa, 4 Februari 2025 - 20:03 WIB

Kapolresta Jambi Turun Langsung Berikan Sosialisasi Terkait Aksi Kenakalan Remaja di SMP Negeri 2.

Selasa, 4 Februari 2025 - 19:54 WIB

Motor Dinas kades Tebat Patah jadi BB Narkoba, PMD Beri Teguran Lisan

Berita Terbaru