Gencar Razia Siang Malam di Kampung Narkoba, Ditresnarkoba Polda Jambi Komitmen Pulau Pandan Bersih dari Narkoba

Editor - Ilhamsyah

Senin, 11 November 2024 - 18:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI.MA – Sebagai upaya dalam rangka memastikan bersih dari Narkoba dan dikenal dengan Kampung Narkoba, Ditresnarkoba Polda Jambi melakukan razia dari siang hingga malam di Pulau Pandan, Sabtu (09/11/24).

Razia yang dilakukan secara terus menurus dari siang, sore hingga malam ini agar Pulau Pandan benar- benar bersih dari label kampung Narkoba dan tidak ada lagi basecamp dan tempat transaksi penjualan Narkoba.

BACA JUGA  Dua Kompi Batalyon Sat Brimob Polda Jambi Dikerahkan Bersihkan Tumpukan Sampah Sebagai Bentuk Kepedulian Polri

Dirresnarkoba Polda Jambi AKBP Ernesto Saiser menyebutkan bahwa kegiatan ini juga dalam mendukung Program 100 hari Asta Cita Presiden Prabowo.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“ Kita melakukan penyisiran di rumah-rumah yang diduga dijadikan tepat penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba,” ujarnya, Minggu malam (10/11/24).

BACA JUGA  Provinsi Jambi Dikukuhkan Siap Laksanakan Program kerja

Alumni Akpol angkatan 2000 tersebut menegaskan bahwa, tidak ada lagi rumah atau pondok yang dijadikan basecamp penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba.

“ Berbagai upaya juga kita lakukan diantaranya memberikan sosialisasi bahaya dampak narkoba dan hukumannya,” tegasnya.

Selain itu pula, kita juga telah memasang spanduk akan menindak tegas pelaku narkoba serta posko untuk memantau langsung aktivitas mencurigakan jika ditemukan akan segera kita tindak.

BACA JUGA  Ditreskrimum Polda Jambi Berbagi, Ratusan Paket Takjil Dibagikan ke Masyarakat Jelang Buka Puasa

Tidak hanya itu saja, Ditresnarkoba Polda Jambi bisa langsung melaporkan atau menginformasikan melalui Instagram Ditresnarkoba Polda Jambi atau bisa menghubungi no hp: 811-7493-498.

(Red Ilham)

Berita Terkait

Comnander Wish Kapolda Jambi Tingkatkan Kinerja, Irjen Pol Krisno : Bekerja Sepenuh Hati sebagai Tim
Tiga Pelaku Penambangan Minyak Ilegal Dilimpahkan Ditreskrimsus Polda Jambi ke Kejaksaan Negeri Muara Bulian
Bazar Ramadhan Polri Presisi dan Baksos Bhayangkari 2025, Kapolda Jambi : 2.300 Paket Sembako Disalurkan
Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pengawasan Stok dan Kestabilan Harga Minyak Kita serta Beras SPHP
Dirreskrimsus Polda Jambi Turun Langsung Cek Volume Minyaj Kita Kemasan Botol dan Pouch di PT KTN
Diduga Kuasai Peredaran Rokok Ilegal di Jambi, Siapakah Sosok Y?
Diduga Punya Jaringan Kuat dan Tak Tersentuh Hukum, Jadikan Yudi Sebagai Bos Rokok Ilegal Tersohor di Jambi
Buka Puasa Lima Direktur Jajaran Polda Jambi dan Insan Pers, Kombes Pol Agus Tri: Kita Mitra Kerja dan Keluarga
Berita ini 213 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 20:06 WIB

Konsisten Terhadap Penindakan Kasus Narkoba, Ipda Hans Kapolsek Tebing Tinggi : Humanis tapi Tegas

Jumat, 21 Maret 2025 - 09:10 WIB

Tambang Emas Tanpa Izin Marak Di Hulu Sungai Batang Tebo

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:15 WIB

Kepala Desa Kemingking Dalam Turun Langsung Memberikan Bantuan Sembako Kepada Warga Desa Kemingking Dalam.

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:40 WIB

KAPOLRESTA JAMBI GELAR SAFARI RAMADHAN KE TOKOH AGAMA, MENYAMPAIKAN KOMITMEN “POLRI UNTUK MASYARAKAT” SERTA PENTINGNYA TOLERANSI

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:54 WIB

Polri Berbagi, Kapolsek Jambi Timur Berikan Bantuan Di Yayasan Panti Asuhan Baiturahman

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:15 WIB

Ilegal Logging, Puluhan Balok Kayu Hutan dikeluarkan Lewat jalur Air Diduga tanpa Dokumen Resmi.

Senin, 17 Maret 2025 - 14:42 WIB

Satlantas Polresta Jambi Gencar Sosialisasikan Hotline Mudik Polri 110 Mudik Aman Keluarga Nyaman.

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:40 WIB

Wujud Kepedulian di Bulan Suci Ramadhan, Kapolresta Jambi Bersama Sat Tahti dan Sihumas Berbagi Takjil.

Berita Terbaru

Bungo

Tambang Emas Tanpa Izin Marak Di Hulu Sungai Batang Tebo

Jumat, 21 Mar 2025 - 09:10 WIB