Danrem 042Gapu Brigjen TNI Supriono, S.IP.,M.M. selaku Plh. Dansatgas Karhutla memimpin langsung Apel pelepasan personel Pos Terpadu Satgas Penanggulangan Karhutla

Ilhamsyah

- Penulis

Minggu, 10 September 2023 - 07:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA-Danrem 042Gapu Brigjen TNI Supriono, S.IP.,M.M. selaku Plh. Dansatgas Karhutla memimpin langsung Apel pelepasan personel Pos Terpadu Satgas Penanggulangan Karhutla Provinsi Jambi  bertempat di Kantor BPBD Provinsi Jambi, Jum’at, 08/09/2023.

Personel Penebalan satgas tersebut nantinya akan ditempatkan di posko terpadu yang berada di wilayah Kabupaten Muaro Jambi, Kabupaten Tanjab Barat dan Kabupaten Tanjab Timur.

Dalam sambutannya Danrem menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang terlibat dalam Penanggulangan Karhutla sehingga ancaman bahaya Karhutla dapat diantisipasi dengan sangat baik untuk mewujudkan Jambi bebas asap.

“Kemarin kita semua telah mendapat Kunjungan dari Bapak Kasad untuk melihat secara langsung Penanggulangan Karhutla di Jambi. Bapak Kasad sangat mengapresiasi kinerja dan Sinergitas kita semua dalam Satgas Karhutla Provinsi Jambi.”

Adapun kegiatan penebalan personel tersebut dilaksanakan, untuk mengantisipasi secara cepat baik dukungan personel maupun perlengkapan dalam penangana bila terjadi Karhutla.

“Hari ini saya selaku Plh. Dansatgas, tentu atas nama Gubernur selaku Dansatgas, melepas personel untuk penebalan pasukan ke pos-pos yang sdh kita bentuk, untuk menjaga serta memastikan deteksi dini dan cegah dini secara baik.”Kata Danrem.

BACA JUGA  Tuntut Formasi PPPK, Ratusan Honorer RSUD Raden Mattaher Ancam Mogok Kerja

Brigjen Supriono juga mengatakan, penebalan personel posko terpadu  merupakan upaya pencegahan dalam mengantisipasi terjadinya Karhutla.

“Alhamdulillah, berkat Sinergitas yang baik antara TNI-Polri, Pemerintah dan seluruh stakeholder yang terlibat, sampai dengan hari ini kita masih bisa mengendalikan asap. Upaya kita semua dengan keterlibatan semua pihak berkolaborasi untuk penanganan Karhutla (Multihelix).

BACA JUGA  LAKSANAKAN PROGRAM MINGGU KASIH POLDA JAMBI, PERSONEL DITPOLAIRUD POLDA JAMBI SAMBANGI PENGGUNA TRANSPORTASI POMPONG PENYEBRANGAN ANCOL JAMBI.

*Personel yang nantinya akan ditempatkan jauh kedalam lagi memantau Karhutla, menjangkau masyarakat untuk terus melakukan sosialisasi, edukasi, penegakan hukum serta menciptakan lahan-lahan tidak mudah terbakar dengan menyekat kanal, menjaga stok air dengan membuat embung air dan pembasahan lahan dengan sumur Hydrant.”Ujar Danrem.

Turut hadir, Kalak BPBD, Kasiops Korem 042/Gapu, Dandim 0415/Jambi, Perwakilan Polda Jambi, Polres Muaro Jambi, Tanjab Barat dan Tanjab Timur, Manggala Agni, Humas PT WKS serta undangan lainnya.(red Ilham)

Berita Terkait

Jika Ada Panggilan Bawaslu, Saya siap datang ?? Abong Fendi
Kapolresta Jambi Diwakili Wakapolresta Pimpin Apel Gelar Pasukan Op
HBA, Haris, hingga Arpandi Gandeng Hangat Nalim!!!
Hadiri Peringatan HUT Ke-25 Kabupaten Tebo, Pjs. Gubernur Sudirman: Peringatan Ulang Tahun Momentum Evaluasi
Polda Jambi Gelar Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Siginjai 2024, Ini Sasarannya
Tim gabungan Ditresnarkoba Polda Jambi berhasil amankan satu orang wanita berinisial H yang diduga bos jaringan Narkoba di Jambi.
Wii..wiii…Inilah Detik-detik Bang Nilwan Disambut Ribuan Pendukung di Pauh Menang
Suasana Haru Pelepasan AKBP Ruli Andi Yunianto SIK Akhiri Jabatan Wakapolresta Jambi
Berita ini 3 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Senin, 14 Oktober 2024 - 10:04 WIB

Hadiri Peringatan HUT Ke-25 Kabupaten Tebo, Pjs. Gubernur Sudirman: Peringatan Ulang Tahun Momentum Evaluasi

Senin, 14 Oktober 2024 - 07:59 WIB

Polda Jambi Gelar Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Siginjai 2024, Ini Sasarannya

Rabu, 9 Oktober 2024 - 11:13 WIB

Silaturahmi Dengan PT. Semen Padang, Pjs. Gubernur Sudirman: Terima kasih Telah Membantu Masyarakat

Selasa, 8 Oktober 2024 - 07:44 WIB

Honorer RSUD Raden Mattaher Jambi : Gubernur tolong perhatikan kami

Selasa, 8 Oktober 2024 - 07:38 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman Apresiasi Peran Forum Zakat Bangkitkan Kesadaran Masyarakat Membagi Rezeki Kepada yang Membutuhkan

Senin, 7 Oktober 2024 - 14:48 WIB

Tuntut Formasi PPPK, Ratusan Honorer RSUD Raden Mattaher Ancam Mogok Kerja

Selasa, 1 Oktober 2024 - 14:11 WIB

Jadi Irup Hari Kesaktian Pancasila, Pjs. Gubernur Sudirman: Mengganti Pancasila Perbuatan yang Tidak Benar

Kamis, 26 September 2024 - 12:12 WIB

Test Psikologi Personel Polresta Jambi Dalam Rangka Pinjam Pakai Senpi Dinas Polri.

Berita Terbaru

Daerah

HBA, Haris, hingga Arpandi Gandeng Hangat Nalim!!!

Senin, 14 Okt 2024 - 12:41 WIB