AL HARIS HARAP DORONGAN DARI PARA TOKOH DALAM MEMBANGUN JAMBI

Ilhamsyah

- Penulis

Minggu, 2 April 2023 - 23:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA- (Diskominfo Provinsi Jambi) – Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris menghadiri acara Buka Puasa Lembaga Adat Melayu (LAM) Provinsi Jambi, bertempat di Balairung Sari LAM Provinsi Jambi, Minggu (02/04/2023) malam.

Dalam sambutan dan arahannya, Al Haris mengemukakan, kegiatan ini merupakan ajang dalam memupuk silaturahmi. “Alhamdulillah hari ini saya bisa berkumpul bersama Pengurus LAM Se Provinsi Jambi, para Tokoh Masyarakat serta Tokoh Agama di Provinsi Jambi, dan tentunya ini dapat kita jadikan sebagai upaya memupuk silaturahmi dan juga memperkuat sinergitas dengan Pemerintah Provinsi Jambi,” ujar Al Haris.
Al Haris juga mengharapkan dorongan dari para Tokoh Provinsi Jambi dalam membangun Jambi kedepannya. “Dalam membangun Provinsi Jambi saya juga mengharapkan saran serta kritik dari para orang tua saya sekalian, dan saya juga menyadari membangun Jambi bukanlah tugas yang mudah, namun dengan dorongan serta sinergitas mudah-mudahan kita dapat mewujudkan Provinsi Jambi yang berkeadilan dan sejahtera,” harap Al Haris.
Pada kesempatan ini, Al Haris juga mengajak untuk mensukseskan kegiatan STQ Nasional yang diselenggarakan di Provinsi Jambi. “Tahun ini Provinsi Jambi akan menjadi Tuan Rumah Seleksi Tilawatil Qur’an (STQ) Nasional, maka dari itu saya mengajak kita semua yang hadir untuk mensukseskan serta memeriahkan penyelenggaraan STQ Tingkat Nasional ini. Semoga penyelenggaraan ini menjadikan Provinsi Jambi semakin baik kedepannya,” pungkas Al Haris

BACA JUGA  Wagub Sani : MTQ Media Dakwah dan Syiar Keagamaan, Menggugah Semangat Generasi Muda Untuk Mempelajari Al-Qur’an

 

(red ilham)

Berita Terkait

Kunjungi Anak Yatim Dan Dhuafa, Anggota Polairud Polda Jambi Gelar Acara Buka Puasa Bersama.
Dansat Brimob Polda Jambi,Kombes Pol Nadi Chaidir menggelar buka puasa bersama dengan wartawan Tahun 2024
Ketua Fast Respon Nusantara sekaligus Sekjen Relawan pemenangan Capres Prabowo- Gibran Provinsi Jambi Dody Candra bersama tim menggelar buka bersama
Kasat Lantas Polresta Jambi Hadiri Rakor Teknis Renops Kesiapan Penyelenggaraan Masa Angkutan Lebaran 2024
Wakapolres Muaro Jambi didampingi Kapolsek Sungai Gelam memberikan sembako kepada warga korban serangan hewan liar beruang
Kejati Jambi gelar Jaksa Menyapa dengan tema Perlindungan Anak (Santri) Dalam Lingkungan Pesantren
Di Sungai Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Lakukan Bersih-bersih Sampah
Berbagi di Bulan Ramadhan, Satreskrim Polres Tebo Bagikan Ratusan Takjil ke Pengendara dan Masyarakat
Berita ini 6 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 28 Maret 2024 - 22:13 WIB

Kunjungi Anak Yatim Dan Dhuafa, Anggota Polairud Polda Jambi Gelar Acara Buka Puasa Bersama.

Kamis, 28 Maret 2024 - 21:58 WIB

Dansat Brimob Polda Jambi,Kombes Pol Nadi Chaidir menggelar buka puasa bersama dengan wartawan Tahun 2024

Kamis, 28 Maret 2024 - 21:52 WIB

Ketua Fast Respon Nusantara sekaligus Sekjen Relawan pemenangan Capres Prabowo- Gibran Provinsi Jambi Dody Candra bersama tim menggelar buka bersama

Kamis, 28 Maret 2024 - 08:17 WIB

Kasat Lantas Polresta Jambi Hadiri Rakor Teknis Renops Kesiapan Penyelenggaraan Masa Angkutan Lebaran 2024

Rabu, 27 Maret 2024 - 18:32 WIB

Di Sungai Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Lakukan Bersih-bersih Sampah

Selasa, 26 Maret 2024 - 18:43 WIB

Ditreskrimum Polda Jambi Berbagi, Ratusan Paket Takjil Dibagikan ke Masyarakat Jelang Buka Puasa

Selasa, 26 Maret 2024 - 18:38 WIB

Diamankan di Pulau Jawa, Subdit V Cyber Ditreskrimsus Polda Jambi Bekuk Dua Pelaku Penipuan Penjualan Secara Online

Senin, 25 Maret 2024 - 22:23 WIB

Gubernur Al Haris Buka Puasa Bersama Insan Pers se-Provinsi Jambi

Berita Terbaru