Seorang Petani Menjadi Kurir Dengan Barang Bukti 2 Kg Sabu Ditangkap Tim Bid Brantas BNNP Jambi Di Kabupaten Bungo

Editor - Ilhamsyah

Jumat, 14 Juni 2024 - 06:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bungo,MA – Pengungkapan terhadap peredaran Gelap Narkotika Jenis Sabu di wilayah Provinsi Jambi kembali berhasil digagalkan tim Brantas BNNP Jambi (04/06)

Penangkapan
Di belakang Taman Makam Pahlawan kabupaten Bungo, Sungai Binjai, Kec. Batin III, Kab. Muaro Bungo, Prov. Jambi.

Tim Bid Brantas BNNP Jambi berhasil mengamankan
(RZ) Umur 32 tahun, Pekerjaan Petani ,Alamat Jln. sepenggal lintas desa tanah priok, Kab. Muaro Bungo, Prov. Jambi.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ditangan pelaku
Barang bukti yang berhasil diamankan berupa
1 buah kantong plastik hitam berisi 2 bungkusan teh cina yang diduga berisikan narkotika jenis sabu. *Dgn berat Bruto 2 Kg Sabu

BACA JUGA  Danrem 042 Gapu Brigjen TNI Supriono pimpin apel gelar pasukan pengamanan kunjungan kerja (kunker) Presiden RI Joko Widodo ke Jambi. 

1 unit handphone android.1 unit nokia senter warna biru.1 unit motor beat warna hitam.

Dijelaskan bahwa
kronologi berawal
pada hari Minggu , tanggal 02 Juni 2024, anggota Bid berantas BNNP Jambi mendapatkan informasi dari masyarakat bahwa ada seseorang yang menawarkan narkotika jenis shabu kepada seseorang di wilayah Kabupaten Bungo Provinsi Jambi.

BACA JUGA  Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono berikan pembekelan kepada Siswa Diktukba Polri Gelombang II T.A. 2023 SPN Polda Jambi pada Senin, (18/12/2023)

Selanjutnya pada hari Senin tanggal 03 Juni 2024 sekitar pukul 19.00 wib tim pemberantasan BNNP Jambi berangkat menuju kabupaten bungo untuk melakukan tindak lanjutt terhadap laporan tersebut dan melakukan undercover buy.
setelah tim berantas BNNP Jambi melakukan perjanjian kepada kurir untuk serah terima barang di belakang taman makam pahlawan kab. muaro bungo pada hari selasa tanggal 04 Juni 2024 pukul 12.00 wib
selanjutnya tim langsung berangkat ke lokasi untuk mengatur posisi penyergapan
pada pukul 12.00 wib pelaku datang dengan membawa motor beat dan membawa 1 kantong plastik hitam yang ditaruh di gantungan motor.

BACA JUGA  Darmawan: "Senam Aerobik Sangat Bermanfaat Untuk Kesehatan

tim berantas BNNP jambi langsung melakukan RPE pada saat target sudah mendekati anggota tim yang melakukan undercover buy.
Target sempat melakukan perlawanan dan ingin mencoba kabur , namun dapat digagalkan oleh tim pemberantasan BNNP Jambi”. Laporan ini dari BNNP Jambi disampaikan kepada Pimpinan Media.

 

 

(Red Ilham)

Berita Terkait

Diduga SPX EXPRES Tidak Mengidahkan Perda Bungo Terkait Izin Pergudangan
Dirreskrimsus Polda Jambi Turun Langsung Cek Volume Minyaj Kita Kemasan Botol dan Pouch di PT KTN
Diduga Kuasai Peredaran Rokok Ilegal di Jambi, Siapakah Sosok Y?
Diduga Punya Jaringan Kuat dan Tak Tersentuh Hukum, Jadikan Yudi Sebagai Bos Rokok Ilegal Tersohor di Jambi
Buka Puasa Lima Direktur Jajaran Polda Jambi dan Insan Pers, Kombes Pol Agus Tri: Kita Mitra Kerja dan Keluarga
Ditreskrimsus Polda Jambi Lakukan Pengecekan SPBU untuk Pastikan Tera dan Kualitas Bahan Bakar
Saat Bulan Ramadhan, 8 Orang Tersangka Penyalahgunaan Narkoba Ditangkap dalam Operasi Pekat di Jambi
Lakukan Kecurangan dengan Gunakan Banyak Barcode di SPBU, Ditreskrimsus Polda Jambi Amankan Sopir Truk
Berita ini 12 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:43 WIB

Diduga SPX EXPRES Tidak Mengidahkan Perda Bungo Terkait Izin Pergudangan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:16 WIB

Bak Film Jepang Kombes Pol Boy Siregar Jelang Berbagi Takjil Tarik Becak Rickshaw Berpenumpang Ketua Bhayangkari Cabang Kota Jambi

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:05 WIB

Pastikan Stabilitas Harga, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:28 WIB

Unit Kamsel Satlantas Polresta Jambi Sosialisasi Keselamatan

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:25 WIB

Polresta Jambi dan Media Ikuti Buka Puasa Bersama Kapolri Via Zoom Secara Serentak

Kamis, 13 Maret 2025 - 18:47 WIB

Dirreskrimsus Polda Jambi Turun Langsung Cek Volume Minyaj Kita Kemasan Botol dan Pouch di PT KTN

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:34 WIB

Diduga Kuasai Peredaran Rokok Ilegal di Jambi, Siapakah Sosok Y?

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:25 WIB

Diduga Punya Jaringan Kuat dan Tak Tersentuh Hukum, Jadikan Yudi Sebagai Bos Rokok Ilegal Tersohor di Jambi

Berita Terbaru