Prajurit dan PNS Korem 042/Gapu Terima Sosialisasi Operasi Gaktib Dan Yustisi Dari Denpom II/2 Jambi

Editor - Ilhamsyah

Kamis, 12 Januari 2023 - 19:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA – Dalam rangka meningkatkan disiplin dan mencegah terjadinya pelanggaran, Prajurit dan PNS di jajaran Korem 042/Gapu mengikuti Sosialisasi Operasi Gaktib dan Operasi Yustisi Polisi Militer TA 2023 dari Denpom II/2 Jambi, bertempat di Balai Prajurit Makorem 042/ Gapu Jl.Jendral Urip Sumoharjo, Kel. Sungai Putri, Kec. Danau Sipin, Kota Jambi, Kamis (12/1/2022).

Dalam keterangan resmi Penrem 042/Gapu, bahwa Sosialisasi Operasi Gaktib dan Operasi Yustisi Polisi Militer dengan tema, “Waspada Wira Lembing 2023”, ini diikuti oleh Prajurit dan PNS di lingkungan Makorem 042/Gapu.

BACA JUGA  Lakukan Patroli Mobile Hingga Dinihari, Kapolresta Jambi Himbau Masyarakat Segera Lapor Jika Ditemukan Tindak Kriminal

Sedangkan pejabat pemberi materi sosialisasi disampaikan oleh Kapten Cpm Golman Sagala, S.H jabatan Dansatlak ldik Denpom II/2 Jambi dan dihadiri oleh Wadan Denpom II/2 Jambi Mayor Cpm Hari Sulistiono, Pasi Binpers Mayor Inf Herman Nursali, para Danramil, serta Tim Gakkum.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Operasi Gaktib dan Operasi Yustisi Polisi Militer ini bertujuan untuk menciptakan dan memelihara kondisi disiplin, tertib hukum dan mencegah serta menekan segala bentuk pelanggaran yang dilakukan oleh Prajurit dan PNS TNI AD.

Danrem 042/Gapu dalam sambutannya yang dibacakan Pasi Binpers 042/Gapu Mayor Inf Herman Nursali, menyampaikan kepada seluruh peserta sosialisasi untuk manfaatkan kegiatan ini sebaik-baiknya guna menambah wawasan dan pengetahuan.

BACA JUGA  Gubernur Al Haris Dorong Pengusaha Perhatikan Hak Hak Buruh

“Jadikan diri kita lebih berhati-hati dalam berbuat dan bertindak, buka wawasan melalui kegiatan Sosialisasi ini agar kita dapat lebih mengerti dampak dari proses hukum itu sangatlah panjang, untuk itu jika ada yang belum dimengerti tanyakan, “terang nya”.

Terima kasih kepada Denpom II/2 Jambi yang telah menyelenggarakan kegiatan ini, mudah-mudahan dengan kegiatan ini akan memperkecil pelangggaran yang dilakukan oleh anggota, tandasnya.

BACA JUGA  Wagub Sani : Implementasikan Isra’ Mi’raj Dalam Kehidupan Sehari-hari

Sementara itu Wadan Denpom II/2 Jambi Mayor Cpm Hari Sulistiono, menyampaikan dengan sosialisasi ini diharapkan Prajurit dan PNS jajaran Korem 042/Gapu menjadi lebih baik dan dapat menghindari pelanggaran sekecil apapun.

“Dalam melaksanakan kedinasan kita harus disiplin, sayangi keluarga karena jika melanggar kita akan diamankan terlebih dahulu, salah atau benar menunggu proses, jadi dipikir dahulu sebelum bertindak, “pungkasnya”.

Usai pelaksanaan Sosialisasi kegiatan dilanjutkan dengan pengambilan sample pengecekan kelengkapan surat surat kendaraan baik pribadi maupun dinas.

 

(rasid)

Berita Terkait

Pastikan Stok dan Stabilisas Harga Beras, Subdit Indagsi Ditreskrimsus Polda Jambi Cek ke Gudang Bulog
Polda Jambi amankan seorang pria (F) yang diduga melakukan pencabulan terhadap anak kandung dan keponakannya sendiri.
Tingkatkan Kesadaran Peduli Keselamatan Satlantas Polresta Jambi Himbauan dan Pemasangan Stiker Ops Keselamatan Siginjai 2025
Ciptakan Budaya Tertib Lalu Lintas ,Satlantas Polresta Jambi Beri Penyuluhan di SMAN 4 Kota Jambi
Coffee Morning Kapolresta Jambi Kombes Pol Boy Sutan Binanga Siregar S.I.K, M.Hd dengan Awak media
KPU Tetapkan Syukur-Khafied Pasangan Bupati Terpilih
Bhabinkamtibmas Buluran Kenali Polsek Telanaipura mempersiapkan rencana kegiatan pemberian Makan Bergizi Gratis
Ilegal Logging Terjadi d kawan wilayah kota Jambi.
Berita ini 4 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 20:54 WIB

Tingkatkan Kesadaran Peduli Keselamatan Satlantas Polresta Jambi Himbauan dan Pemasangan Stiker Ops Keselamatan Siginjai 2025

Rabu, 12 Februari 2025 - 20:48 WIB

Ciptakan Budaya Tertib Lalu Lintas ,Satlantas Polresta Jambi Beri Penyuluhan di SMAN 4 Kota Jambi

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:34 WIB

Coffee Morning Kapolresta Jambi Kombes Pol Boy Sutan Binanga Siregar S.I.K, M.Hd dengan Awak media

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:41 WIB

Bhabinkamtibmas Buluran Kenali Polsek Telanaipura mempersiapkan rencana kegiatan pemberian Makan Bergizi Gratis

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:50 WIB

Ilegal Logging Terjadi d kawan wilayah kota Jambi.

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:16 WIB

Mewakili Masyarakat Camat Kota Baru Sampaikan Apresiasi Kepada Polresta Jambi Tekan Angka Kriminal Terutama Genk Motor .

Selasa, 4 Februari 2025 - 20:03 WIB

Kapolresta Jambi Turun Langsung Berikan Sosialisasi Terkait Aksi Kenakalan Remaja di SMP Negeri 2.

Selasa, 4 Februari 2025 - 19:54 WIB

Motor Dinas kades Tebat Patah jadi BB Narkoba, PMD Beri Teguran Lisan

Berita Terbaru