KEJATI JAMBI DAN KPU PROVINSI JAMBI GELAR PENERANGAN HUKUM UNTUK SUKSESKAN PILKADA SERENTAK 2024

Editor - Ilhamsyah

Jumat, 22 November 2024 - 05:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI.MA – Dalam rangka mendukung kelancaran dan kesuksesan Pilkada Serentak 2024, Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jambi bekerja sama dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jambi menggelar kegiatan Penerangan Hukum di 11 Kabupaten/Kota Se-provinsi Jambi.

Rangkaian kegiatan tersebut dilaksanakan dari tanggal 15 hingga 23 November 2024, yang meliputi 11 Kabupaten/Kota Se-provinsi Jambi. Lokasi yang didatangi oleh Tim Kejaksaan Tinggi Jambi dan KPU Provinsi Jambi yaitu :
1. Balai Desa Mekar Sari Makmur Sungai Bahar Kabupaten Muaro Jambi
2. Aula Kantor Lurah Sridadi Kabupaten Batanghari
3. Kantor Camat Sabak Barat Kabupaten Tanjung Jabung Timur
4. Desa Pematang Lumut, Aula Kantor
Camat Betara Kabupaten Tanjung Jabung Barat
5. Kantor Camat Cermin Nan Gedang Kabupaten Sarolangun
6. Desa Sari Mulya, Kecamatan Rimbo Ilir Kabupaten Tebo
7. Aula LAM Kota Jambi
8. Gedung Pemuda, Desa Tanjung Tanah,
Danau Kerinci
9. Desa Muaro Delang, Kecamatan Tabir
Selatan Kabupaten Merangin
10. Balai Adat Bungo Dani Kabupaten Bungo
11. Aula Kantor Desa Kampung Di Ilir,
Hamparan Rawang Kota Sungai Penuh.
Bahar Kabupa

BACA JUGA  DPD Kongres Advokat ISL Propinsi Jambi Memecat 9 Advokat Telah Melanggar Ad Art Organisasi 4/03/2023.

Materi yang disampaikan oleh narasumber dalam kegiatan Penerangan Hukum tersebut diantaranya pencegahan pelanggaran pada tahapan Pemungutan Suara dan Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara. Bahwa pelanggaran pada tahapan pemungutan suara maupun rekapitulasi hasil penghitungan suara dapat mengganggu integritas dan kredibilitas Pilkada.

Netralitas ASN dalam seluruh tahapan Pilkada. ASN tidak diperkenankan menunjukkan keberpihakan terhadap pasangan calon atau partai politik tertentu, sesuai dengan peraturan yang berlaku. Pelanggaran terhadap netralitas ASN dapat dikenai sanksi administratif hingga pemecatan.

BACA JUGA  WAGUB SANI PIMPIN UPACARA HARKITNAS KE-115

Harapan dan Komitmen
Kegiatan ini merupakan salah satu langkah konkret Kejati Jambi dan KPU Provinsi Jambi untuk memberikan edukasi hukum kepada masyarakat dan pemangku kepentingan terkait. Dengan adanya pemahaman yang lebih baik mengenai potensi pelanggaran, diharapkan partisipasi masyarakat dalam menjaga ketertiban dan keamanan Pilkada dapat meningkat.

Kejati Jambi bersama KPU Provinsi Jambi berkomitmen untuk terus memberikan pendampingan hukum dan menciptakan suasana demokrasi yang sehat selama pelaksanaan Pilkada Serentak 2024.

 

 

(Red Ilham)

Berita Terkait

Dewan Pimpinan Daerah Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Propinsi Jambi Memperingatkan Hut ke 52 PDI – Perjuangan
Ketua DPW PW Fast Respon Ucapkan Selamat Atas Ditetapkan Pasangan M.Fadiel Arief Sebagai Bupati Batanghari
Pererat Hubungan Kerja Sama, Kapolda Jambi Terima Kunjungan Direksi PTPN IV
Gubernur Jambi Apresiasi Korem 042/Gapu dan Polda Jambi Jajaran Berhasil Pengamanan Nataru Aman Dan Kondusif
Karo OPS Polda Jambi Pimpin Apel Pengamanan Malam Tahun Baru 2025 , 1.692 Personel Gabungan Disiapkan
Libur Natal dan Tahun Baru, BPTD Kelas IIA Jambi Lakukan Optimalisasi Terminal Tipe A Alam Barajo
Selama Tahun 2024 BNNP Jambi Deklarasikan 293 Desa Bersinar Dan Berhasil Program Unggulan Serta Ungkap 25 Kasus Dengan 49 TSK
DITPOLAIRUD POLDA JAMBI TERIMA KUNJUNGAN SISWA/I SMA TARUNA NUSANTARA MAGELANG.
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 12 Januari 2025 - 15:05 WIB

Kapolres Muaro Jambi AKBP Heri supriawan SIK MH Pelaksanaan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) Polsek Jajaran Polres Muaro Jambi

Sabtu, 11 Januari 2025 - 10:29 WIB

Kembali Terbakar Ilegal Drilling Desa Senami Kabupaten Batanghari Telan Korban Apakah Harus Dibiarkan ?

Jumat, 10 Januari 2025 - 18:37 WIB

BKTM Polsek Kota Baru Hadiri Rakor Terkait Upaya Menciptakan Situasi Kamtibmas Cegah Tindak Kriminal Di kota Jambi

Kamis, 9 Januari 2025 - 14:22 WIB

Satnarkoba Polresta Jambi Amankan Pelaku dan Sabu Sebanyak 16 Paket Kecil

Selasa, 7 Januari 2025 - 18:15 WIB

Sat Intelkam Polresta Jambi Tingkatkan Pelayanan Penuhi Kebutuhan Pemohon SKCK Penerimaan P3K

Senin, 6 Januari 2025 - 17:19 WIB

Sat Binmas Bersama Personil Sat Reskrim Polresta Jambi Gelar TPPA dan TPPO di Kantor Lurah Tambaksari

Senin, 6 Januari 2025 - 11:00 WIB

Diguyur Hujan, Upacara HUT Jambi ke-68 di Merangin Khidmat

Minggu, 5 Januari 2025 - 12:04 WIB

Bandit Curanmor Bersenpi yang Resahkan Masyarakat Berhasil Dibekuk Polsek Sekernan, Warga Bahagia

Berita Terbaru