Darmawan: “Senam Aerobik Sangat Bermanfaat Untuk Kesehatan

Ilhamsyah

- Penulis

Sabtu, 17 Desember 2022 - 10:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Jambi,MA – Senam merupakan salah satu olah raga yang berguna untuk kesehatan tubuh. Apalagi dengan bertambahnya usia maka fisik dan mental pun akan mengalami kemunduran.

Saat diwawancarai awak media, Ketua Partai Golongan Karya (Golkar) Kecamatan Kota Baru Darmawan mengatakan, senam aerobik sangat penting untuk menjaga kesehatan, meski dengan jenis dan tingkatan yang ringan asal dilakukan dengan tepat dan benar serta dengan panduan yang tepat dari seorang instruktur maka senam aerobik sangat bermanfaat untuk menjaga kesehatan tubuh, Jum’at (16/12/2022)

“Alhamdulillah senam aerobik ini sudah menjadi kegiatan rutin seminggu sekali yaitu setiap hari Jum’at sore, ibu-ibu pun antusias mengikuti senam, diakhir senam kita siapkan air minum dan doorprize,” ujarnya

BACA JUGA  Polri Kirim Personel Terbaik Ikuti UAE SWAT Challenge di Dubai

Lanjut Darmawan, selain membuat badan lebih sehat, ada beberapa manfaat dari senam aerobik, seperti dapat menaikkan mood, mencegah penyakit, mencegah osteoporosis, mencegah diabetes, menurunkan berat badan dan dapat meningkatkan kualitas tidur.

“Pokoknya banyak manfaat dari senam, olahraga yang murah meriah tapi berjuta manfaat,” jelasnya

Tak hanya itu, Darmawan juga mengundang kepada ibu-ibu dan bapak-bapak di kecamatan Kota Baru untuk bisa mengikuti senam aerobik pada Jum’at mendatang.

BACA JUGA  Satu Keluarga Jadi Terdakwa, 2 LSM Batangahari Geruduk Pengadilan Muara Bulian Akibat Dugaan Kelalaian KPU dan Kurangnya Pengawasan Bawaslu

“Jum’at depan akan kita laksanakan lebih meriah lagi, ini terbuka buat umum, siapapun boleh ikut, dengan dipimipin oleh instruktur senam Dance MIX Jambi yang berpengalaman maka senam pun jadi tambah semangat,” pungkasnya.(rasid)

Berita Terkait

Pjs. Gubernur Sudirman: Pemprov Jambi Sangat Mendukung Pembangunan dan Kemajuan Seluruh Kabupaten dan Kota
Polda Jambi menggelar apel konsolidasi Operasi Mantap Brata 2023-2024
Pjs. Gubernur Sudirman Siapkan Sinergitas Pembinaan Satuan Karya Pramuka (SAKA) Dalam Jajaran Kwarda Jambi
Pengoperasian Jalan Tol Betung – Tempino – Jambi Seksi 3 (Segmen Bayung Lencir – Tempino) Tanpa Tarif Mulai 17 Oktober 2024, Catat Begini Ketentuannya
Diresmikan Presiden Jokowi, Tol Baleno Beroperasi Tahun Ini, Kepala BPJN : Menunggu Kelengkapan Administrasi
Pjs. Gubernur Sudirman: Hasil Penelitian Fapet Wujudkan Ketahanan dan Kemandirian Pangan
Hadiri Peringatan HUT Ke-25 Kabupaten Tebo, Pjs. Gubernur Sudirman: Peringatan Ulang Tahun Momentum Evaluasi
Polda Jambi Gelar Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Siginjai 2024, Ini Sasarannya
Berita ini 14 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Senin, 21 Oktober 2024 - 21:59 WIB

Jailani: Kemenangan Nalim-Nilwan Harga Mati Buat Masyarakat Tabir

Senin, 21 Oktober 2024 - 21:49 WIB

Calon Bupati Muaro Jambi No Urut Dua Zuwanda meninjau lokasi petani sayur di Desa Talang Kerinci, Kecamatan Sungai Gelam

Senin, 21 Oktober 2024 - 16:40 WIB

Wakapolresta Jambi Pimpin Pemakaman Jenazah Almarhum Kombes Pol (Purn) Lukman Djafri.

Senin, 21 Oktober 2024 - 15:16 WIB

Membludak di Sungaimanau, Sekarang Giliran Menawan Bombardir Basis Nalim di Tabir

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:12 WIB

Kapolresta Jambi Pimpin Apel Konsolidasi Operasi Mantap Brata-2024.

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 09:37 WIB

Tomas Tabir Timur Berharap Perbaikan Jalan, Jika Nalim-Nilwan Terpilih di Pilkada Merangin

Jumat, 18 Oktober 2024 - 05:44 WIB

Penyerahan Tugas Jabatan Kasat Resnarkoba Kepada Kapolresta Jambi.

Jumat, 18 Oktober 2024 - 05:24 WIB

Menyala, Kemenangan Nalim-Nilwan Harga Mati

Berita Terbaru