SEKDA MUARO JAMBI BUDHI HARTONO HADIRI PELANTIKAN ANGGOTA PPS

Ilhamsyah

- Penulis

Selasa, 24 Januari 2023 - 17:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Muaro Jambi,MA – Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Muaro Jambi, hari ini resmi melantik ratusan Panitia Pemungutan Suara Se-kabupaten Muaro Jambi. Kegiatan pelantikan digelar di Gedung Serbaguna Pemkab Muaro Jambi, Selasa,(24/01/2023)

 

Pengangkatan Sumpah Jabatan dipimpin langsung oleh Ketua KPUD Muaro Jambi Elfi Prasatia dan diikuti secara serentak oleh anggota PPS yang dilantik.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Elfi menyebutkan, dalam menjalankan tugas, para anggota PPS dituntut untuk melaksanakan tugas sesuai aturan yang berlaku, dan mengedepankan kepentingan umum daripada kepentingan golongan dan kepentingan pribadi.

BACA JUGA  *DANREM 042/GAPU COFFEE MORNING BERSAMA INSAN PERS*

 

“Sebentar lagi kita akan melakukan pemutahiran data pemilih. Jadi tugas PPS yang akan merekrutnya. Lakukan koordinasi dengan semua elemen agar petugas Pantarlih yang direkrut benar benar berkualitas,” pintanya.

 

“Kami berpesan selaku pimpinan, agar semua PPS yang dilantik hari ini untuk menjaga integritas, loyalitas dan bertanggung jawab terhadap pekerjaan yang telah dibebankan,” timpalnya.

 

Sementara itu sekda Muaro Jambi Budhi Hartono dalam sambutannya menyampaikan ucapan selamat dan sukses kepada para anggota PPS yang telah dilantik.

BACA JUGA  RESMI BUKA MTQ KE-19 TINGKAT KABUPATEN TEBO, WAGUB SANI AJAK MASYARAKAT MULIAKAN AHLI ALQUR'AN

 

Budhi Hartono menegaskan kepada semua anggota PPS yang telah dilantik agar sumpah atau janji yang telah diucapkan untuk dijalankan dengan semestinya.

 

“Janji yang diucapkan bukan hanya untuk masyarakat Jambi, tapi untuk masyarakat Indonesia. Untuk mensukseskan Pemilu 2024 nanti, tentu begitu banyak kepentingan yang memengaruhi bapak ibu semuanya, untuk itulah pentingnya menegakkan Integritas, tanamkan nilai nilai kejujuran, konsisten dan berkomitmen menegakkan terhadap aturan yang telah ditetapkan,” tegas Plh Bupati Muaro Jambi Budhi Hartono.

BACA JUGA  Alharis Ajak Masyarakat Berpartisipasi Aktif Jaga kesehatan

 

Pantuan dilapangan, kegiatan pelantikan dijaga ketat oleh aparat keamanan dari Polsek Sekernan dan anggota Polres Muaro Jambi.

 

Turut hadir dalam kegiatan pelantikan ini, Sekda Muaro Jambi Budhi Hartono, Ketua KPU Provinsi Jambi H.M Subhan, Ketua Bawaslu Kabupaten Muaro Jambi M. Yusuf, Forkompinda, para Kepala OPD Lingkup Pemkab Muaro Jambi dan tamu undangan lainnya. Pungkasnya.

 

 

(AGS)

 

Berita Terkait

Spanduk Alat Peraga Kampanye (APK) Milik Calon Bupati Muaro Jambi,Zuwanda& Sawal, dirusak Oleh Pihak Yang Tidak Bertanggung Jawab.
Pjs. Gubernur Sudirman: Pemprov Jambi Sangat Mendukung Pembangunan dan Kemajuan Seluruh Kabupaten dan Kota
Jailani: Kemenangan Nalim-Nilwan Harga Mati Buat Masyarakat Tabir
Calon Bupati Muaro Jambi No Urut Dua Zuwanda meninjau lokasi petani sayur di Desa Talang Kerinci, Kecamatan Sungai Gelam
Wakapolresta Jambi Pimpin Pemakaman Jenazah Almarhum Kombes Pol (Purn) Lukman Djafri.
Membludak di Sungaimanau, Sekarang Giliran Menawan Bombardir Basis Nalim di Tabir
Ncu Nilwan Unjuk Basis, Massa Sungaimanau Lamo Membludak
Kapolresta Jambi Pimpin Apel Konsolidasi Operasi Mantap Brata-2024.
Berita ini 15 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 22 Oktober 2024 - 11:53 WIB

Spanduk Alat Peraga Kampanye (APK) Milik Calon Bupati Muaro Jambi,Zuwanda& Sawal, dirusak Oleh Pihak Yang Tidak Bertanggung Jawab.

Senin, 21 Oktober 2024 - 21:59 WIB

Jailani: Kemenangan Nalim-Nilwan Harga Mati Buat Masyarakat Tabir

Senin, 21 Oktober 2024 - 21:49 WIB

Calon Bupati Muaro Jambi No Urut Dua Zuwanda meninjau lokasi petani sayur di Desa Talang Kerinci, Kecamatan Sungai Gelam

Senin, 21 Oktober 2024 - 16:40 WIB

Wakapolresta Jambi Pimpin Pemakaman Jenazah Almarhum Kombes Pol (Purn) Lukman Djafri.

Senin, 21 Oktober 2024 - 12:21 WIB

Ncu Nilwan Unjuk Basis, Massa Sungaimanau Lamo Membludak

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:12 WIB

Kapolresta Jambi Pimpin Apel Konsolidasi Operasi Mantap Brata-2024.

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 09:37 WIB

Tomas Tabir Timur Berharap Perbaikan Jalan, Jika Nalim-Nilwan Terpilih di Pilkada Merangin

Jumat, 18 Oktober 2024 - 05:44 WIB

Penyerahan Tugas Jabatan Kasat Resnarkoba Kepada Kapolresta Jambi.

Berita Terbaru