Polres Tanjab Barat amankan puluhan remaja yang terlibat konten perang sarung di Kuala Tungkal pada Sabtu, (25/03/23)

Editor - Ilhamsyah

Sabtu, 25 Maret 2023 - 19:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjabbar,MA-Viral di media sosial puluhan remaja membuat konten seolah-olah sedang melakukan tawuran dan perkelahian yang berada di Jl. Prof. Sri Soedewi Kel. Sungai Nibung Kec. Tungkal Ilir Kab. Tanjab Barat. Dengan adanya video tersebut membuat masyarakat menjadi resah sehingga melaporkannya ke pihak kepolisian.

Mengusut laporan tersebut, pihak Kepolisian secara cepat membuat tim gabungan untuk mengamankan 24 orang remaja dikediamannya masing-masing untuk dibawa ke Mapolres Tanjab Barat dan dimintai keterangannya.

Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol. Mulia Prianto melalui Kasubbid Penmas Bidhumas Polda Jambi Kompol Mas Edy menyebutkan bahwa setelah mendapatkan keterangan dari para remaja tersebut, video yang viral hanyalah sebuah rekayasa.

” Para remaja yang terlibat di dalam video tersebut langsung diamankan oleh pihak Kepolisian Subsektor Kota Polsek Tungkal Ilir. Setelah di interogasi para remaja mengaku bahwa video yang viral tersebut hanyalah sebuah konten, bukan pertarungan sungguhan. ” Ungkap Kompol Mas Edy

BACA JUGA  BUPATI MUARO JAMBI SAMBUT KUNJUNGAN ALIANSI WARTAWAM HARIAN AKTIF MUARO JAMBI

Untuk meredakan keresahan masyarakat, para remaja diminta untuk membuat sebuah video klarifikasi terkait viralnya video tersebut.

Dalam video permintaan maaf tersebut disebutkan bahwa, peristiwa perkelahian tersebut tidak benar melainkan hanya membuat video atau konten perang sarung.

” Saya mengakui bahwa saya terlibat di dalam video atau konten perang sarung tersebut, Saya meminta maaf kepada seluruh masyarakat Kota Kuala Tungkal khususnya dengan adanya video yang beredar tersebut, seolah-olah video tersebut mengandung unsur kekerasan/seperti pemuda yang sedang tawuran menggunakan senjata, sehingga membuat gaduh masyarakat Kota Kuala Tungkal. ” Ucap salah satu remaja

BACA JUGA  Pasar Tradisional Modern Muara Bungo Berserakan sampah

Para remaja tersebut juga berjanji tidak akan mengulangi perbuatan tersebut dengan membuat video/konten perang sarung atau membuat video/konten yang mengandung unsur kekerasan

” Jika saya mengulangi perbuatannya tersebut maka saya siap mendapatkan sanksi sesuai hukum yang berlaku di Negara Kesatuan Republik Indonesia. ” Ucapnya

 

(red ilham)

Berita Terkait

Wabup H A Khafidh Pimpin Senam Jumat Sehat di Tugu Pedang
Tak Sekadar Ibadah, Mutia Sari Jadikan Kurban Momen Berbagi dan Mengabdi
TMMD Ke-124 Kodim 0419/Tanjab Resmi Ditutup, Pangdam II/Sriwijaya: Wujud Nyata Sinergi TNI dan Rakyat.
Desa Sekar Mengkuang Bangun Taman untuk Fasilitasi Kegiatan Positif Masyarakat
LSM LIPPAN DPK bungo Beri selamat Pelantikan H.Dedy Putra, S.H., M.Kn sebagai Bupati Bungo dan Tri Wahyu Hidayat sebagai Wakil Bupati Bungo
Polres Merangin Beri Pelatihan Peningkatan Kemampuan Kasatkamling Tahun 2025 Kepada Perwakilan Rt, Rw, Serta Ketua Pemuda
Unit Reskrim Polsek Jambi Timur Berhasil Ungkap Kasus CURAT di Bank 9 Jambi, Satu Pelaku Diamankan.
Tiga Remaja Terduga Geng Motor Bersenjata Tajam Diamankan Tim Serigala Kota Polresta Jambi
Berita ini 15 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 12 Juni 2025 - 19:38 WIB

Persatuan Wartawan Fast Respon Jambi Apresiasi Dirpolairud Polda Jambi Selalu Bersinergi Dengan Media

Selasa, 10 Juni 2025 - 17:16 WIB

Preman Ancam Wartawan Pasca Pemberitaan Tutup Tambang Emas Ilegal Danau Embat , Ketua DPW PW Fast Repson Jambi : Tangkap Premanisme dan Koordinator Nya

Senin, 9 Juni 2025 - 17:00 WIB

Persatuan Wartawan Fast Respon Minta Bareskrim Polri Tutup Aktifitas Tambang Ilegal Emas Danau Embat Batanghari Jika Polda Jambi Tak Mampu Tutup

Minggu, 1 Juni 2025 - 18:26 WIB

DPW PW Fast Repson Provinsi Jambi dan BAKUM LBH PHASIVIC Kecam Dugaan Penolakan Pasien Luka Bakar Oleh RS Mitra

Jumat, 30 Mei 2025 - 09:04 WIB

Ketua DPW PW Fast Respon Provinsi Jambi Apresiasi Komitmen Polda Jambi Berantas Narkoba ” Jangan Kasih Ruang “

Rabu, 28 Mei 2025 - 20:57 WIB

Ini pengakuan mantan pasien, erni Medika memberikan palayan standar Sop

Rabu, 28 Mei 2025 - 06:26 WIB

Kuasa hukum mengklarifikasinya tentang pemberitaan menyudut kan rumah sakit Erni Medika

Selasa, 27 Mei 2025 - 18:52 WIB

Berhasil Ciptakan Situasi Kamtibmas PW Fast Respon Provinsi Jambi Apresiasi Kapolres Muaro Jambi

Berita Terbaru

Daerah

Wabup H A Khafidh Pimpin Senam Jumat Sehat di Tugu Pedang

Jumat, 13 Jun 2025 - 11:42 WIB