Kapolres Sarolangun Turun Langsung Bersihkan Sampah di Aliran Sungai dan Parit

Ilhamsyah

- Penulis

Rabu, 16 Agustus 2023 - 15:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sarolangun,MA-Tak kenal lelah, dan tak takut kotor, itulah sebutan untuk sosok Perwira Berpangkat Melati Dua yang merupakan orang nomor satu di jajaran Polres Sarolangun tersebut dalam bekerja sebagai Pelindung, Pengayom dan Pelayan Masyarakat.

Perwira berpangkat Melati Dua tersebut adalah AKBP Imam Rachman yang merupakan Kapolres Sarolangun alumni Akpol angkatan 2001.

Dirinya terjun langsung ke parit yang merupakan aliran Sungai Beringin Kecamatan Sarolangun untuk membersihkan sampah yang menjadi sumbatan aliran air sehingga fungsi sungai tidak berjalan sebagaimana mestinya.

Dikatakan AKBP Imam Rachman bahwa kegiatan bersih-bersih aliran Sungai ini dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan RI ke 78, yang mana kita melihat kerap terjadi genangan air dan menyebabkan terjadinya kenaikan debit air.

BACA JUGA  Kapolda Jambi, Irjen Pol. Rusdi Hartono memimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin 2022 dalam rangka Pengamanan Natal 2022 dan Tahun Baru 2023, Kamis (22/12/2022).

” Semoga ini bisa menyadarkan diri kita agar tetap menjaga kelestarian sungai dengan baik dan tidak membuang sampah sembarangan apalagi di Sungai, ” ungkapnya, Rabu (16/8/23).

Ditambahkan AKBP Imam Rachman, pembersihan aliran sungai Beringin dilaksanakan di aliran sungai seputaran pasar bawah dan aliran sungai seputaran Gedung Hall Pemda Sarolangun.

” Kita juga turut menghimbau kepada masyarakat agar tetap menjaga sungai dan lingkungan kita dengan tidak membuang sampah sembarangan, ” pungkasnya.

BACA JUGA  Polsek Tebung Tinggi Amankan Suami Istri dengan Barang Bukti 20 Paket Sabu

Dengan menggunakan peralatan cangkul, Kapolres Sarolangun AKBP Imam Rachman didampingi Kabag Ops, Kasat Intelkam dan Kapolsek Sarolangun serta Personil yang dibantu Dinas Lingkungan Hidup saling bergotong royong membersihkan sampah-sampah di aliran Sungai beringin Kecamatan Sarolangun.(red ilham)

Berita Terkait

Bentuk Sinergisitas TNI-Polri, Satbrimob Polda Jambi Lakukan Bakti Sosial Bersama Kompi Senapan B Yonif Raider 142/KJ
Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Sehat, Anggota Kodim 0416/Bute Laksanakan Pembersihan Pangkalan
Mukti PJ Bupati Merangin Rombak Pejabat Eselon 3 dan 4 Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Merangin
Kodim 0416/Bute Gelar Acara Halal Bi Halal di Hari Raya Idul Fitri
Kapolres Muaro Jambi AKBP Wahyu Bram S.H., S.I.K., M.I.K. menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat 2024
Berkah Ramadhan, Kasus Penganiayaan Di Tebo Dihentikan melalui RJ
Antisipasi Bullying, Jaksa Masuk Pesantren Al Kautsar, Pematang Gajah, Muarojambi
Kapolres Muaro Jambi AKBP Wahyu Bram, SH., S.I.K., M.I.K., menggelar Buka Puasa Bersama Insan pers Muaro Jambi Tahun 2024
Berita ini 8 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 12:01 WIB

Gubernur Al Haris : Pemprov Tingkatkan Kolaborasi bersama BI Atasi Inflasi dan Stabilitas Ekonomi

Sabtu, 27 April 2024 - 06:26 WIB

Kabag Ops Polresta Jambi Pimpin Rakor TWG Kesiapan Pengamanan Kegiatan Masyarakat.

Sabtu, 27 April 2024 - 06:19 WIB

Peduli Kesehatan, Polairud Polda Jambi Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Di Atas Kapal Patroli Polairud.

Sabtu, 27 April 2024 - 06:10 WIB

Bersama Satlantas Jajaran, Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor

Jumat, 26 April 2024 - 13:16 WIB

Pastikan Kestabilan serta Ketersedian Harga Bapok, Tim Satgas Polda Jambi dan Provinsi Turun ke Pasar Angso Duo

Jumat, 26 April 2024 - 13:08 WIB

Pererat Sinergitas, Polda Jambi Gelar Ibadah Paskah Tahun 2024 Persekutuan Kristen Polri-TNI

Kamis, 25 April 2024 - 17:05 WIB

Wagub Sani Harap GP Ansor Perkuat Sinergi Bersama Pemerintah Daerah

Kamis, 25 April 2024 - 16:58 WIB

MEMBENTUK KARAKTER PERSONEL YANG BERTAQWA, POLAIRUD POLDA JAMBI LAKSANAKAN KEGIATAN RUTIN PEMBINAAN ROHANI DAN MENTAL

Berita Terbaru