BKTM BERSAMA MASYARAKAT GOTONG ROYONG SINGKIRKAN POHON TUMBANG

Ilhamsyah

- Penulis

Senin, 16 Januari 2023 - 15:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sarolangun,MA – Tidak tinggal diam melihat pohon tumbang yang menghalangi jalan lintas kecamatan Mandiangin Timur, Bripka Ari Mai bersama masyarakat setempat bergotong royong pada Senin pagi (16/1).

Selain ikut kegiatan bergotong royong Bripka Ari juga menyampaikan pesan pesan Kamtibmas guna mempererat tali silaturahmi dan mendorong tingkat kepercayaan dengan kehadiran Polri ditengah masyarakat.

BACA JUGA  Menjamur nya Penampung Emas Ilegal Di Kecamatan Muko Muko Batin Vll Bungo,MA-Kuat dugaan oknum Rio di

Kapolres Sarolangun AKBP Imam Rachman SIK melalui Kapolsek Mandiangin AKP Sri Murtopo mengatakan bahwa kegiatan babinkamtibmas melekat dengan kegiatan masyarakat di desa binaannya agar cepat tanggap mengetahui permasalahan desa.
“Babinkamtibmas kegiatannya melekat terhadap kegiatan masyarakat sehingga babinkamtibmas mengetahui langsung permasalahan yang ada didesa binaannya, hal tersebut sangat membantu untuk menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif,” pungkas Kapolsek Mandiangin.

BACA JUGA  Atasi Kondisi Tanah Pemakaman Sempit, Pemerintah Tanjab Barat Sediakan TPU Seluas Dua Hektar

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

BACA JUGA  Pemkab Muaro Jambi Terima Penghargaan Predikat Kepatuhan Standar Dari Ombudsman RI.

(rasid)

Berita Terkait

Pjs. Gubernur Sudirman: Pemprov Jambi Sangat Mendukung Pembangunan dan Kemajuan Seluruh Kabupaten dan Kota
Jailani: Kemenangan Nalim-Nilwan Harga Mati Buat Masyarakat Tabir
Calon Bupati Muaro Jambi No Urut Dua Zuwanda meninjau lokasi petani sayur di Desa Talang Kerinci, Kecamatan Sungai Gelam
Wakapolresta Jambi Pimpin Pemakaman Jenazah Almarhum Kombes Pol (Purn) Lukman Djafri.
Membludak di Sungaimanau, Sekarang Giliran Menawan Bombardir Basis Nalim di Tabir
Ncu Nilwan Unjuk Basis, Massa Sungaimanau Lamo Membludak
Kapolresta Jambi Pimpin Apel Konsolidasi Operasi Mantap Brata-2024.
Polda Jambi menggelar apel konsolidasi Operasi Mantap Brata 2023-2024
Berita ini 14 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Senin, 21 Oktober 2024 - 21:59 WIB

Jailani: Kemenangan Nalim-Nilwan Harga Mati Buat Masyarakat Tabir

Senin, 21 Oktober 2024 - 21:49 WIB

Calon Bupati Muaro Jambi No Urut Dua Zuwanda meninjau lokasi petani sayur di Desa Talang Kerinci, Kecamatan Sungai Gelam

Senin, 21 Oktober 2024 - 16:40 WIB

Wakapolresta Jambi Pimpin Pemakaman Jenazah Almarhum Kombes Pol (Purn) Lukman Djafri.

Senin, 21 Oktober 2024 - 15:16 WIB

Membludak di Sungaimanau, Sekarang Giliran Menawan Bombardir Basis Nalim di Tabir

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:12 WIB

Kapolresta Jambi Pimpin Apel Konsolidasi Operasi Mantap Brata-2024.

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 09:37 WIB

Tomas Tabir Timur Berharap Perbaikan Jalan, Jika Nalim-Nilwan Terpilih di Pilkada Merangin

Jumat, 18 Oktober 2024 - 05:44 WIB

Penyerahan Tugas Jabatan Kasat Resnarkoba Kepada Kapolresta Jambi.

Jumat, 18 Oktober 2024 - 05:24 WIB

Menyala, Kemenangan Nalim-Nilwan Harga Mati

Berita Terbaru