Jembatan Desa Kebon Sembilan  Kecamatan Sungai Gelam Kondisinya Sangat  Memprihatinkan 05/05/2023

Ilhamsyah

- Penulis

Jumat, 5 Mei 2023 - 21:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Muaro Jambi,MA- Dari hasil penelusuran dan investigasi media ini di lapangan .Pada tanggal 05/05/2023, tepat nya di desa kebon sembilan antara perbatasan RT 03 dan RT 04 dusun 1 (satu) kecamatan sungai gelam kabupaten muaro Jambi, di temukan satu unit jembatan yang sangat memprihatinkan dalam kondisi yang tidak terawat. Dan terlihat dari lantai jembatan sudah banyak yang terlepas ,dan mulai banyak yang berlobang serta mengalami penurunan dari permukaan lantai dasar tanah di duga di sebabkan oleh aktivitas kendaraan bertonase besar yang melintas pada jam-jam tertentu.

BACA JUGA  FORKOM Antar Simpul Jaringan Anies Baswedan Provinsi Jambi Gelar Focus Group Discussion(FGD)

Hal ini tentunya sangat bertentangan undang-undang nomor 22 tahun 2009 tentang lalu lintas angkutan jalan (LLAJ).
Dan pada pasal 275 ayat 3 di sebutkan bahwa ” SETIAP PENYELENGARA JALAN YANG TIDAK SEGERA MEMPERBAIKI JALAN RUSAK SEHINGGA MENIMBULKAN KORBAN JIWA DAPAT DI KENAKAN SANKSI PENJARA PALING LAMA 5 TAHUN ATAU DENDA 120 JUTA RUPIAH.

BACA JUGA  Agustian Mahir tampung aspirasi masyarakat Lubuk Raman kecamatan Maro Sebo.

Menanggapi hal tersebut pihak pemdes desa kebon sembilan melalui kepala dusun (Hendra ) ,kadus dusun satu(1) mengatakan jembatan tersebut di bangun pada zaman Belanda dan di perbaiki oleh masyarakat secara swadaya. Ketika di singgung terkait “apakah dalam beberapa tahun lalu apakah pernah ada perbaikan terhadap jembatan tersebut, ? Pihak pemdes menjawab pernah ,tapi secara swadaya masyarakat, lalu ketika di tanya kembali.?

Apakah pihak kabupaten Muaro Jambi pernah menganggarkan angaraan biaya perbaikan jembatan tersebut ?pihak pemdes mengatakan jika hal itu kami kami kurang tau, ungkap Hendra(Kadus dusun 1) di kantor desa kebon Sembilang.

 

(Junaidi)

Berita Terkait

Rektor IAI Nusantara Batang Hari Buka Kegiatan Pengujian Calon Pramuka Garuda Golongan Penegak
Bentuk Sinergisitas TNI-Polri, Satbrimob Polda Jambi Lakukan Bakti Sosial Bersama Kompi Senapan B Yonif Raider 142/KJ
Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Sehat, Anggota Kodim 0416/Bute Laksanakan Pembersihan Pangkalan
Mukti PJ Bupati Merangin Rombak Pejabat Eselon 3 dan 4 Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Merangin
Kodim 0416/Bute Gelar Acara Halal Bi Halal di Hari Raya Idul Fitri
Kapolres Muaro Jambi AKBP Wahyu Bram S.H., S.I.K., M.I.K. menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat 2024
Berkah Ramadhan, Kasus Penganiayaan Di Tebo Dihentikan melalui RJ
Antisipasi Bullying, Jaksa Masuk Pesantren Al Kautsar, Pematang Gajah, Muarojambi
Berita ini 60 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 4 Mei 2024 - 13:03 WIB

Gubernur Al Haris: Tahun Ini Kita Bangun Jalan Rantau Kermas Menuju Tanjung Kasri

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:10 WIB

Sekda Sudirman: Program Dumisake Bantu Pekerja Tingkatkan Kesejahteraan Hidup

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:01 WIB

DPW PW Fast Respon Provinsi Jambi Apresiasi Humas Polresta Jambi Berikan Plakat Piagam Penghargaan.

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:12 WIB

Jaksa Akan Jadi Irup Peringatan Hardiknas Serentak Di Provinsi Jambi

Rabu, 1 Mei 2024 - 14:04 WIB

Petani Pertanyakan Kasus Laporan Dugaan Penyerobotan Lahan oleh Koperasi BAM

Selasa, 30 April 2024 - 18:48 WIB

Wagub Sani: Pemuda Muhammadiyah Harus Peka Terhadap Perkembangan Zaman

Selasa, 30 April 2024 - 18:43 WIB

Gubernur Al Haris: Cinta Tanah Air Sebagian Dari Iman

Selasa, 30 April 2024 - 14:25 WIB

Ridwan Seorang Warga Rt 25 mendalo Darat Tewas Di Tikam Dengan Orang Tak dikenal.

Berita Terbaru