Pj BUPATI MUARO JAMBI BAHCHYUNI LOUNCHING PENYERAHAN DPA-SKPD TAHUN ANGGARAN 2023

Ilhamsyah

- Penulis

Sabtu, 21 Januari 2023 - 08:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA-Pejabat Bupati Muaro Jambi menyerahkan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Tahun Anggaran 2023, kepada pimpinan Perangkat Daerah di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Muaro Jambi di ruang pola rumah Dinas Pejabat Bupati setempat, Kamis (19/1/2023)

 

Turut hadir dalam Penyerahan DPA-SKPD Tahun Anggaran 2023, Sekretaris Daerah (Sekda) Muaro Jambi Budhi Hartono, asisten setda bidang Administrasi Umum Junaidi.

Kepala BPKAD Muaro Jambi Alias selaku panitia pelaksana dalam sambutannya melaporkan, kepada OPD yang tercepat menyerahkan DPA-Nya dari waktu, yang telah ditentukan akan diberikan Piagam Penghargaan oleh Pejabat Bupati Muaro Jambi. OPD yang menyerahkan DPA tepat waktu diantaranya, BPPRD, BPKAD, DISKOMINFO, Disdik dan beberapa Dinas lainnya.

“Untuk OPD yang belum menyelesaikan DPA agar selesaikan dan menyerahkannya ke BPKAD. Penyerahan ini adalah sebagai Pedoman bagi masing-masing Kepala SKPD untuk melaksanakan kegiatan Tahun anggaran 2023,” pungkas Alias.

BACA JUGA  Aksi Sweeping dan Larangan Melintas Armada Batu Bara Berlogo ATJ di Desa Muara Kumpeh oleh Masyarakat Muara Kumpeh

Hal senada juga disampaikan Pejabat Bupati Kabupaten Muaro Jambi Bachyuni Deliansyah mengatakan, penyerahan DPA ini sebagai tanda dimulainya kegiatan dan tentunya sangat penting sebagai dasar pelaksanaan oleh Pengguna Anggaran di masing-masing perangkat Daerah.

BACA JUGA  Muhammadiyah dan LDII Tegaskan Umat Jangan Berpecah Karena Tahun Politik.11/01/23

Penyerahan DPA SKPD ini juga kiranya dapat segera diikuti penyerapan anggaran 2023, sehingga target kita dapat tercapai secara sistematis dan efisien sesuai dengan anggaran Kas yang sudah direncanakan masing-masing.

“Semua perangkat Daerah selalu bekerja keras dan berinovasi guna terlaksana semua program kegiatan yang telah direncanakan dengan baik, tertib dan akuntabel,” cetus Bachyuni.

 

(AGS)

Berita Terkait

Ini Pesan Kamtibmas Kapolsek Jambi Timur serta Perwira saat Jadi Pembina Upacara di SMA dan SMK
Gubernur Al Haris: Sekoja Adalah Kota Santri
Ketua DPW partai Nasdem Provinsi Jambi Dr. H. Syarif Fasha Hadiri halal bihalal posko H.A.Rahman Center Tahun 2024
Dugaan Korupsi Islamic Center senilai 149 M : KPK RI Tindak lanjuti Laporan LSM Mappan
Kapolsek Kota Baru Pimpin Razia Pekat.
Gubernur Al Haris : Pemprov Tingkatkan Kolaborasi bersama BI Atasi Inflasi dan Stabilitas Ekonomi
Kabag Ops Polresta Jambi Pimpin Rakor TWG Kesiapan Pengamanan Kegiatan Masyarakat.
Peduli Kesehatan, Polairud Polda Jambi Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Di Atas Kapal Patroli Polairud.
Berita ini 11 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 10:38 WIB

Ini Pesan Kamtibmas Kapolsek Jambi Timur serta Perwira saat Jadi Pembina Upacara di SMA dan SMK

Minggu, 28 April 2024 - 19:52 WIB

Gubernur Al Haris: Sekoja Adalah Kota Santri

Minggu, 28 April 2024 - 19:43 WIB

Ketua DPW partai Nasdem Provinsi Jambi Dr. H. Syarif Fasha Hadiri halal bihalal posko H.A.Rahman Center Tahun 2024

Minggu, 28 April 2024 - 19:26 WIB

Kapolsek Kota Baru Pimpin Razia Pekat.

Sabtu, 27 April 2024 - 06:26 WIB

Kabag Ops Polresta Jambi Pimpin Rakor TWG Kesiapan Pengamanan Kegiatan Masyarakat.

Sabtu, 27 April 2024 - 06:19 WIB

Peduli Kesehatan, Polairud Polda Jambi Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Di Atas Kapal Patroli Polairud.

Sabtu, 27 April 2024 - 06:10 WIB

Bersama Satlantas Jajaran, Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor

Jumat, 26 April 2024 - 13:26 WIB

Gubernur Al Haris Beri Penjelasan Atas Capaian Pembangunan Pemprov Kepada Dewan

Berita Terbaru

Jambi

Gubernur Al Haris: Sekoja Adalah Kota Santri

Minggu, 28 Apr 2024 - 19:52 WIB

Jambi

Kapolsek Kota Baru Pimpin Razia Pekat.

Minggu, 28 Apr 2024 - 19:26 WIB