Tim Gabungan Polda Jambi Melakukan Penertiban PETI di Sungai Buluh Kecamatan Rimbo Tengah Kabupaten Muaro Bungo Pada Rabu 14/12

Ilhamsyah

- Penulis

Rabu, 14 Desember 2022 - 19:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Jambi,MA- Kepolisian Daerah Jambi terus melakukan penertiban Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI) yang berada di wilayah hukum Polda Jambi, pada kesempatan kali ini tim gabungan Polda Jambi melakukan penertiban PETI di kawasan Sungai Buluh, Kec. Rimbo Tengah, Kabupaten Muaro Bungo pada Rabu, (14/12)

 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kegiatan tersebut dipimpin oleh Kasubdit IV Dit Reskrimsus Polda Jambi Akbp Arif Ardiansyah Prasetyo dengan didampingi oleh Kasat Reskrim Polres Bungo AKP Septo Badoyo, dan Kasat Intelkam Polres Bungo Iptu Tarjono.

BACA JUGA  Sidak Dipasar Villa Kenali, Kapolsek Kotabaru : Stok Aman dan Harga Berangsur Turun

 

Kapolda Jambi Irjen Pol. Rusdi Hartono melalui Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol. Mulia Prianto menyebutkan bahwa operasi penertiban PETI ini akan terus dilakukan guna mengantisipasi dan memberantas aktivitas tambang emas ilegal yang semakin meluas.

BACA JUGA  Ditjenpas-UNODC Beri Penguatan Peningkatanan Layanan Kesehatan Warga Binaan

 

” Saat melaksanakan operasi penertiban, tim yang turun mendapatkan sebanyak 14 alat dompeng rakitan yang berada di sepanjang aliran sungai. ” Ucap Kabid Humas

 

Diungkapkan oleh Mulia Prianto, bahwa pada saat pelaksanaan tidak ditemukan para pelaku Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI) yang melakukan kegiatan penambangan.

 

” Seluruh barang bukti yang ditemukan di lokasi langsung dirusak dan ditenggelamkan agar tidak bisa digunakan kembali oleh para pelaku PETI. ” Jelas Kabid Humas Polda Jambi

BACA JUGA  Alharis Budaya Penting Untuk Bentuk Karakter Siswa

 

Dikatakan lebih lanjut oleh Kabid Humas, meski tidak ditemukannya para pelaku PETI di lokasi penambangan, pihak kepolisian akan terus melakukan penertiban dan akan menindak tegas kepada para pelaku yang telah membuat masyarakat resah karena merusak lingkungan dan sungai yang merupakan sumber kehidupan masyarakat sekitar.(rasid)

Berita Terkait

Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Sehat, Anggota Kodim 0416/Bute Laksanakan Pembersihan Pangkalan
Kodim 0416/Bute Gelar Acara Halal Bi Halal di Hari Raya Idul Fitri
Jelang Kunjungan Kerja Presiden , Danrem 042/Gapu Pimpin Apel Gelar Pasukan Pam VVIP
Dandim 0416/Bute Bersama Bupati Bungo Tinjau Lokasi Banjir
Bantu Warga Terdampak Banjir, Babinsa Koramil 01/Rantau Pandan Angkat Barang Ketempat Yang Lebih Aman
Dandim 0416/Bute Pimpin Upacara Hari Bela Negara Ke 75
*Kodim 0416/Bute Selenggarakan Program Unggulan Kodam II/Swj Masuk Kampus*
*Peduli Kesehatan Masyarakat Dandim 0416/Bute Melaksanakan Karya Bakti Pembersihan Saluran Air*
Berita ini 24 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 06:26 WIB

Kabag Ops Polresta Jambi Pimpin Rakor TWG Kesiapan Pengamanan Kegiatan Masyarakat.

Sabtu, 27 April 2024 - 06:19 WIB

Peduli Kesehatan, Polairud Polda Jambi Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Di Atas Kapal Patroli Polairud.

Sabtu, 27 April 2024 - 06:10 WIB

Bersama Satlantas Jajaran, Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor

Jumat, 26 April 2024 - 13:26 WIB

Gubernur Al Haris Beri Penjelasan Atas Capaian Pembangunan Pemprov Kepada Dewan

Jumat, 26 April 2024 - 13:08 WIB

Pererat Sinergitas, Polda Jambi Gelar Ibadah Paskah Tahun 2024 Persekutuan Kristen Polri-TNI

Kamis, 25 April 2024 - 17:05 WIB

Wagub Sani Harap GP Ansor Perkuat Sinergi Bersama Pemerintah Daerah

Kamis, 25 April 2024 - 16:58 WIB

MEMBENTUK KARAKTER PERSONEL YANG BERTAQWA, POLAIRUD POLDA JAMBI LAKSANAKAN KEGIATAN RUTIN PEMBINAAN ROHANI DAN MENTAL

Kamis, 18 April 2024 - 15:53 WIB

Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024 Dibuka Karo SDM Polda Jambi

Berita Terbaru