Gabungan masyarakat jambi (GMJ) Kembali mengelar aksi unras di MAPOLDA JAMBI

Ilhamsyah

- Penulis

Senin, 9 Januari 2023 - 21:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA- Senin 9/01/2023 Gabungan masyarakat jambi (GMJ)kembali mengelar aksi unras di depan mapolda jambi pada hari senin 9 januari 2023.terkait dugaan lambannya penanganan kasus penyalah gunaan BBM yang di duga di lakukan oleh oknum perusahaan PT JAMBI TULO .

Massa aksi gabungan masyarakat jambi (GMJ) yang di pimpin oleh saudara febri timor-timor yang biasa di safa akrab dengan sebutan jen pebri berorasi di depan gedung ma polda jambi,dengan membentangkan kain putih polos dan tidak bertuliskan .Dan ketika di tanya kenapa kain putih tersebut tidak bertuliskan ,pebri timor menjawab karna itu keinginan kami (GMJ) jadi harus bersih.

BACA JUGA  Kapolres Tanjab Timur Jumat Curhat di Pondok Pesantren Jari Nabi Muara Sabak

Dalam orasi nya saudara febri timor menyampaikan beberapa tututan dan pernyataan sikap di antara nya

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

1.Meminta kepada kapolda jambi agar agar semua barang bukti yang terkait
dugaan penyalah gunaan bbm yang di
duga ilegal yang di lakukan oleh oknum Pt jambi tulo agar tidak bergeser dari mapolda jambi sebelum penaganaan kasus nya benar -benar tuntas.

BACA JUGA  LBH-RI Mendukung Jumiwan Aquza,SE Untuk Menjadi Calon Bupat Bungo 2024.3/01/2024

2. Dan terkait mobil tanki dan kapal yang di duga menjadi barang bukti ,juga di minta agar penuntasan nya agar lebih serius dan harus di tuntaskan hingga benar-benar tuntas .

Setelah cukup lama berorasi ahirnya massa aksi di persilahkan masuk kedalam gedung mapolda jambi.Untuk melakukan hearing bersama bersama pihak polda jambi .
Massa aksi gabungan masyarakat jambi (GMJ ) langsung di terima oleh pihak reskrimsus polda jambi yang di wakilkan oleh bapak AKP SYAHRIIL HARYONO dan rekan-rekan nya .
Dari hasil hering tersebut pihak polda jambi melalui AKP SYAHRIL HARYONO menyampaikan bahwa terkait dugaan penyalahgunaan bbm ilegal yang di duga di lakukan pt jambi tulo tersebut masih dalam proses penyelidikan dan jika cukup dan lengkap bukti nya akan di limpahkan ke kejaksaan tinggi jambi (kejati).ungkapnya.

BACA JUGA  Setelah dilakukan pencarian, dihari kedua Tim SAR Gabungan yang terdiri dari Basarnas, Brimob, TNI dan Polri akhirnya menemukan titik koordinat keberadaan Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono beserta rombongan atas insiden Helikopter mendarat Darurat, Minggu (19/2/23).

 

(Junaidi)

Berita Terkait

Wakapolda Jambi Pimpin Apel Pengecekan Kesiapan OPS Mantap Brata Polres Tanjabtim
Polresta Jambi Gelar Apel Kesiapan Pasukan dan Sarpras OPS Mantap Brata 2023/2024 Polresta Jambi
Satlantas Polresta Jambi Peduli Kesehatan Bagi-Bagi Masker Kepada Pengendara Roda Dua
*Tak Dapat KIP, Wakapolri Berikan Beasiswa kepada 110 Mahasiswa*
Polda Jambi melalui Ditresnakoba melaksanakan konferensi pers terkait penangkapan kurir Narkoba asal Aceh,
Serah terima tampuk Jabatan Ketua APPSI dari Dr. H. Isran Noor kepada Dr. H. Al Haris di Flores Ballroom Borobudur, Jakarta, Senin (2/10/23).
*Waspada, Polri Mulai diserang Hoax , 4 Kapolda Mulai Diserang, Apa Kata Ketum Counter Polri*
*Kadivpas Jambi Dampingi Wakil Gubernur Tutup Rehabilitasi di Lapas Narkotika Muara Sabak*
Berita ini 90 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 4 Oktober 2023 - 15:08 WIB

Polresta Jambi Gelar Apel Kesiapan Pasukan dan Sarpras OPS Mantap Brata 2023/2024 Polresta Jambi

Selasa, 3 Oktober 2023 - 12:05 WIB

Satlantas Polresta Jambi Peduli Kesehatan Bagi-Bagi Masker Kepada Pengendara Roda Dua

Selasa, 3 Oktober 2023 - 11:49 WIB

Polda Jambi melalui Ditresnakoba melaksanakan konferensi pers terkait penangkapan kurir Narkoba asal Aceh,

Sabtu, 30 September 2023 - 14:40 WIB

Budi harjo memutuskan untuk mencalonkan diri sebagai Bakal Calon Anggota Legislatif (Bacaleg) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) DPRD Kota Jambi.

Sabtu, 30 September 2023 - 12:39 WIB

UNJA Buka 233 Formasi CPNS & PPPK Lulusan S3, S2, S1 dan DIII, Cek Formasi yang Dibutuhkan

Sabtu, 30 September 2023 - 12:30 WIB

Nomor Urut Bakal Calon Rektor UNJA 2024-2028 Resmi Ditetapkan

Kamis, 28 September 2023 - 07:25 WIB

Unit Pemberantasan Pungutan (UPP) Satgas Sapu Bersih Pungutan Liar (Saber Pungli) Provinsi Jambi melakukan sidak ke beberapa instansi layanan publik di Kota Jambi

Rabu, 27 September 2023 - 11:47 WIB

Walikota jambi resmikan sekretariat Mpc pp kota jambi.

Berita Terbaru