*Danrem 042/Gapu Hadiri Rapat Dewan Pengawas Rumkit Dr. Bratanata Jambi*

Ilhamsyah

- Penulis

Jumat, 7 April 2023 - 00:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA– Komandan Korem 042/Gapu, Brigjen TNI Supriono S.lP., M.M, menghadiri Rapat Dewan Pengawas (Dewas) RS. Tk III 02.06.01 Dr. Bratanata Jambi bertempat di ruang rapat Husada Rumkit Dr. Bratanata Jambi. Kamis (06/04/2023) pukul 09.00 Wib.

Adapun tujuan dari rapat ini menindak lanjuti monitoring dan pengawasan Rumkit Tk III 02.06.01 dr. Bratanata Jambi menjadi rumah sakit bermutu dan berkembang serta berkualitas.

BACA JUGA  Sambut Ramadhan, Iryani Launching Lagu Religi ‘Berilah Jalan’

Komandan Korem 042/Gapu selaku Dewan Pengawas (Dewas) menyampaikan kepada seluruh anggota yang hadir, selaku dewan pengawas kami berharap Rumah Sakit dr Bratanata, Jambi, semakin maju dan berkembang dengan pelayanan yang  prima.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Selaku Dewan Pengawas saya mendorong, mendukung serta mensuport program Karumkit dan jajaran untuk memajukan rumah sakit ini, agar semakin berkembang dengan pelayanan prima, sesuai dengan yang diharapkan”, ungkapnya.

BACA JUGA  Dihari Pertama, Satgas Tindak Ops Jaran Berhasil Ungkap Kasus Tindak Pidana Penggelapan

“Memaksimalkan pelayanan kepada prajurit aktif beserta keluarganya yang berobat, melayani mereka dengan baik. Rumah sakit ini ada karena ada mereka, ini fokus kita bersama di samping tugas pokok di atas kita juga melayani pasien umum”, ujar Danrem.

BACA JUGA  Menjaga Situasi Yang Aman, Bhabinkamtibmas Intensif Lakukan Patroli Sambang

Pada kesempatan tersebut, Danrem 042/Gapu menekankan kepada para pejabat dan kepala ruangan rumah sakit, bahwa mereka adalah garda terdepan rumah sakit ini. Selalu ciptakan semangat bekerja  (senyum, sapa, salam), mendorong sistem digital serta profesional Sumber Daya Manusia, demi terwujudnya rumah sakit yang unggul di organisasi Angkatan Darat.

(Red ilham)

Berita Terkait

Pjs. Gubernur Sudirman: Pemprov Jambi Sangat Mendukung Pembangunan dan Kemajuan Seluruh Kabupaten dan Kota
Jailani: Kemenangan Nalim-Nilwan Harga Mati Buat Masyarakat Tabir
Calon Bupati Muaro Jambi No Urut Dua Zuwanda meninjau lokasi petani sayur di Desa Talang Kerinci, Kecamatan Sungai Gelam
Wakapolresta Jambi Pimpin Pemakaman Jenazah Almarhum Kombes Pol (Purn) Lukman Djafri.
Membludak di Sungaimanau, Sekarang Giliran Menawan Bombardir Basis Nalim di Tabir
Ncu Nilwan Unjuk Basis, Massa Sungaimanau Lamo Membludak
Kapolresta Jambi Pimpin Apel Konsolidasi Operasi Mantap Brata-2024.
Polda Jambi menggelar apel konsolidasi Operasi Mantap Brata 2023-2024
Berita ini 15 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Senin, 21 Oktober 2024 - 21:59 WIB

Jailani: Kemenangan Nalim-Nilwan Harga Mati Buat Masyarakat Tabir

Senin, 21 Oktober 2024 - 21:49 WIB

Calon Bupati Muaro Jambi No Urut Dua Zuwanda meninjau lokasi petani sayur di Desa Talang Kerinci, Kecamatan Sungai Gelam

Senin, 21 Oktober 2024 - 16:40 WIB

Wakapolresta Jambi Pimpin Pemakaman Jenazah Almarhum Kombes Pol (Purn) Lukman Djafri.

Senin, 21 Oktober 2024 - 15:16 WIB

Membludak di Sungaimanau, Sekarang Giliran Menawan Bombardir Basis Nalim di Tabir

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:12 WIB

Kapolresta Jambi Pimpin Apel Konsolidasi Operasi Mantap Brata-2024.

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 09:37 WIB

Tomas Tabir Timur Berharap Perbaikan Jalan, Jika Nalim-Nilwan Terpilih di Pilkada Merangin

Jumat, 18 Oktober 2024 - 05:44 WIB

Penyerahan Tugas Jabatan Kasat Resnarkoba Kepada Kapolresta Jambi.

Jumat, 18 Oktober 2024 - 05:24 WIB

Menyala, Kemenangan Nalim-Nilwan Harga Mati

Berita Terbaru