Kepolisian Daerah Jambi menyiapkan personel untuk pengamanan pada saat rangkaian ibadah Jumat Agung

Ilhamsyah

- Penulis

Jumat, 7 April 2023 - 00:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA-Untuk rangkaian kegiatan ibadah tersebut, Polda Jambi akan menurunkan personel pengamanan di seluruh gereja yang melaksanakan kegiatan misa / kebaktian. Sebanyak 3.315 personel gabungan yang akan dilibatkan,” ucap Kabid Humas Polda Jambi, Kombes Pol. Mulia Prianto saat dikonfirmasi pada Kamis, (06/04).

Dijelaskan oleh Kabid Humas, dari 3.315 personel yang diturunkan tersebut, terdiri dari 1.784 personel Polres Jajaran dan 1.531 personel gabungan TNI serta instansi lainnya yang akan melakukan pengamanan pada 450 gereja di wilayah Provinsi Jambi.

BACA JUGA  BREAKING NEWS: KPU 20 Provinsi di Lantik, Iron Sahroni Jadi Ketua KPU Provinsi Jambi

“Para personel tersebut diturunkan tentunya untuk menjaga dan memberikan rasa aman dan nyaman bagi umat Kristiani dalam menjalankan ibadah. Polda Jambi berkomitmen untuk melakukan pengamanan secara maksimal,” ujar Kombes Pol. Mulia Prianto.

Lebih lanjut dikatakan Kabid Humas, pengamanan akan dilaksanakan secara maksimal untuk mencegah terjadinya tindak kejahatan seperti aksi teror dan juga gangguan lainnya seperti kemacetan arus lalu lintas.

BACA JUGA  BPJN Jambi Gelar Peringatan Hari Jalan Nasional tahun 2023 Yang Dibuka Langsung Gubernur Al Haris

“Kami akan hadir untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada seluruh umat Kristiani yang beribadah. Semoga rangkaian kebaktian / misa yang dilaksanakan dapat berjalan dengan tertib, aman, lancar dan nyaman,” tutup Kabid Humas Polda Jambi.

 

(susi lawati)

Berita Terkait

Dandim 0416 Bungo Tebo, Letkol Inf Arief Widyanto, Hadiri Upacara Hari Pendidikan Nasional 2024 di Kabupaten Tebo
Jaksa Akan Jadi Irup Peringatan Hardiknas Serentak Di Provinsi Jambi
Petani Pertanyakan Kasus Laporan Dugaan Penyerobotan Lahan oleh Koperasi BAM
Wagub Sani: Pemuda Muhammadiyah Harus Peka Terhadap Perkembangan Zaman
Gubernur Al Haris: Cinta Tanah Air Sebagian Dari Iman
Ridwan Seorang Warga Rt 25 mendalo Darat Tewas Di Tikam Dengan Orang Tak dikenal.
Ini Pesan Kamtibmas Kapolsek Jambi Timur serta Perwira saat Jadi Pembina Upacara di SMA dan SMK
Gubernur Al Haris: Sekoja Adalah Kota Santri
Berita ini 9 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:12 WIB

Jaksa Akan Jadi Irup Peringatan Hardiknas Serentak Di Provinsi Jambi

Rabu, 1 Mei 2024 - 14:04 WIB

Petani Pertanyakan Kasus Laporan Dugaan Penyerobotan Lahan oleh Koperasi BAM

Selasa, 30 April 2024 - 18:48 WIB

Wagub Sani: Pemuda Muhammadiyah Harus Peka Terhadap Perkembangan Zaman

Selasa, 30 April 2024 - 14:25 WIB

Ridwan Seorang Warga Rt 25 mendalo Darat Tewas Di Tikam Dengan Orang Tak dikenal.

Senin, 29 April 2024 - 10:38 WIB

Ini Pesan Kamtibmas Kapolsek Jambi Timur serta Perwira saat Jadi Pembina Upacara di SMA dan SMK

Minggu, 28 April 2024 - 19:52 WIB

Gubernur Al Haris: Sekoja Adalah Kota Santri

Minggu, 28 April 2024 - 19:43 WIB

Ketua DPW partai Nasdem Provinsi Jambi Dr. H. Syarif Fasha Hadiri halal bihalal posko H.A.Rahman Center Tahun 2024

Minggu, 28 April 2024 - 19:26 WIB

Kapolsek Kota Baru Pimpin Razia Pekat.

Berita Terbaru