Bersama PIB Jambi, Komunitas PIB Bukit Tinggi Kunjungi Wisata di Jambi

Ilhamsyah

- Penulis

Senin, 26 Desember 2022 - 20:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Jambi,MA- Bertempat di Sekretariat Himpunan Wong Sriwijaya Bersatu (HWSB), Ketua Pajero Indonesia Bersatu (PIB) Chapter Angso Duo Jambi Gatot Widagdo didampingi Dewan Penasihat Rusdi menerima kunjungan silaturahmi rombongan PIB Bukit Tinggi, Senin (26/12/2022)

Saat dikonfirmasi awak media, Gatot Widagdo yang akrab disapa Dodo mengatakan, kunjungan silaturahmi tersebut dalam rangka meningkatkan keakraban dan kekompakan keluarga besar PIB untuk wilayah Sumatera.

“Dengan silaturahmi tatap muka begini, kita akan saling kenal dan akrab, InsyaAllah semakin kita sering silaturahmi akan menjadikan kita banyak saudara dan rezeki pun semakin lancar,” ujar Dodo

Tak hanya itu, Dodo pun berharap silaturahmi sesama anggota PIB agar tetap selalu terjalin dengan baik dan kedepannya PIB di pulau Sumatera semakin besar dan anggotanya semakin banyak.

BACA JUGA  Gubernur Al Haris Ingatkan Camat Jangan Ada Daerah Yang Tidak Tersentuh Pembangunan

“Alhamdulillah kita merasa senang didatangi teman-teman PIB Bukit Tinggi, semoga PIB semakin besar dan bermanfaat untuk masyarakat khususnya dalam kegiatan-kegiatan sosial PIB yang selama ini kita lakukan,” jelasnya

Sementara itu, Ketua Rombongan PIB Bukit Tinggi Antonio menjelaskan, rombongan PIB Bukit Tinggi sebanyak tujuh kendaraan dan 30 anggota PIB beserta keluarga, dirinya merasa senang atas sambutan dari pengurus PIB Jambi.

BACA JUGA  Atensi Kapolri, AWaSI Jambi Surat Kapolda Jambi Tembusan Mabes

“Terimakasih pengurus PIB Jambi atas sambutannya, malam ini kita lanjutkan jalan-jalan ke jembatan Gentala Arasy dan InsyaAllah besok pagi kita ke Candi Muaro Jambi,” pungkasnya.

 

 

(Rasid)

Berita Terkait

Enam Pelaku Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan Berhasil Ditangkap.
Polresta Jambi Melakukan pengecekan gudang diduga sebagai tempat penimbunan BBM Ilegal
Ketua Harian DPW PAN Provinsi Jambi Bambang Bayu Suseno sebagai Bakal Calon Kepala Daerah untuk pemilihan Bupati Muaro Jambi periode 2024-2029.
Wagub Sani: Santri Ponpes Irsyadul ‘Ibad Cikal Bakal Generasi Penerus Bangsa
Menimalisir Kenakalan Remaja Resahkan Masyarakat, Polsek Jambi Timur Gelar MoU bersama Forkompincam dan Sekolah
Antisipasi Kenakalan Remaja Polresta Jambi Menggelar Sosialisasi dan Pelatihan PKS (Patroli Keamanan Sekolah ) Di SMP Negeri 1 Kota Jambi
Serahkan SK 1.860 PPPK Pemprov Jambi Formasi 2023, Gubernur Al Haris: Setelah Terima SK Bersemangat dan Tunjukkan Kinerja dengan Baik
Gubernur Al Haris: Tahun Ini Kita Bangun Jalan Rantau Kermas Menuju Tanjung Kasri
Berita ini 22 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 9 Mei 2024 - 11:05 WIB

Enam Pelaku Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan Berhasil Ditangkap.

Kamis, 9 Mei 2024 - 11:00 WIB

Polresta Jambi Melakukan pengecekan gudang diduga sebagai tempat penimbunan BBM Ilegal

Rabu, 8 Mei 2024 - 15:26 WIB

Wagub Sani: Santri Ponpes Irsyadul ‘Ibad Cikal Bakal Generasi Penerus Bangsa

Selasa, 7 Mei 2024 - 14:13 WIB

Antisipasi Kenakalan Remaja Polresta Jambi Menggelar Sosialisasi dan Pelatihan PKS (Patroli Keamanan Sekolah ) Di SMP Negeri 1 Kota Jambi

Selasa, 7 Mei 2024 - 14:03 WIB

Serahkan SK 1.860 PPPK Pemprov Jambi Formasi 2023, Gubernur Al Haris: Setelah Terima SK Bersemangat dan Tunjukkan Kinerja dengan Baik

Sabtu, 4 Mei 2024 - 13:03 WIB

Gubernur Al Haris: Tahun Ini Kita Bangun Jalan Rantau Kermas Menuju Tanjung Kasri

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:10 WIB

Sekda Sudirman: Program Dumisake Bantu Pekerja Tingkatkan Kesejahteraan Hidup

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:01 WIB

DPW PW Fast Respon Provinsi Jambi Apresiasi Humas Polresta Jambi Berikan Plakat Piagam Penghargaan.

Berita Terbaru