*Ulama mendukung terciptanya situasi kamtibmas yang kondusif selama tahapan Pemilu 2024*

Ilhamsyah

- Penulis

Rabu, 12 April 2023 - 15:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA-Menjelang pesta demokrasi tahun 2024, perbedaan pilihan menjadi suatu hal yang lumrah terjadi pada gelaran politik lima tahunan, ini menjadi potensi yang memanaskan kondisi politik dalam negeri. Kaitan dengan itu, salah satu tokoh Agama Jambi Dr. Umar Yusuf berharap ulama mampu menjalankan peran strategis dalam kancah politik sebagai penyejuk agar tidak ada kerawanan yang mengarah kepada perpecahan kerukunan antar umat beragama.

BACA JUGA  Soal Impor Pakaian Bekas, Kapolri: Jika Ada Penyelundupan Tindak Tegas

“Ulama harus mampu menempatkan diri diposisi yang memberikan kedamaian. Potensi maupun embrio konflik pada masa-masa tahapan Pemilu sangatlah besar, para ulama agar menjaga di semua lini,” ujarnya.

Lebih lanjut dikatannya, perjuangan bangsa ini ke depan sangat berat dan penuh tantangan, ulama harus mampu untuk selalu menjaga kekompakan dalam memperjuangkan kepentingan bersama. Ulama selalu berada di garis terdepan dalam berjuang menjaga kerukunan, keutuhan berbangsa dan bernegara.

“Ulama hendaknya menjaga netralitas dan kembali ke marwah serta mengajak warga untuk menjaga persatuan dan mengindari politik identitas. Ulama mendukung terciptanya situasi kamtibmas yang kondusif selama tahapan Pemilu 2024,” tuturnya.

Peran para ulama dibutuhkan dalam masa-masa pesta politik yang kerap memunculkan permasalahan diantara masyarakat. Dengan demikian, komitmen para ulama untuk membantu menjaga kerukunan dan keutuhan masyarakat. “Pemilu tentu menjadi sarana demokrasi yang seharusnya bisa memperkuat persatuan kita. Ulama jangan sampai masuk dalam wilayah yang dipersengketakan,” ungkapnya.

BACA JUGA  Kepala Kepolisian Daerah Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono turut menghadiri acara penutupan Karya Bakti TNI Korem 042 Gapu tahun 2022

Umar Yusuf “menghimbau kepada seluruh masyarakat Jambi untuk menjaga situasi kamtibmas kondusif dan mensukseskan pemilu 2024”.

 

(red ilham)

Berita Terkait

Jika Ada Panggilan Bawaslu, Saya siap datang ?? Abong Fendi
Kapolresta Jambi Diwakili Wakapolresta Pimpin Apel Gelar Pasukan Op
HBA, Haris, hingga Arpandi Gandeng Hangat Nalim!!!
Hadiri Peringatan HUT Ke-25 Kabupaten Tebo, Pjs. Gubernur Sudirman: Peringatan Ulang Tahun Momentum Evaluasi
Polda Jambi Gelar Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Siginjai 2024, Ini Sasarannya
Tim gabungan Ditresnarkoba Polda Jambi berhasil amankan satu orang wanita berinisial H yang diduga bos jaringan Narkoba di Jambi.
Wii..wiii…Inilah Detik-detik Bang Nilwan Disambut Ribuan Pendukung di Pauh Menang
Suasana Haru Pelepasan AKBP Ruli Andi Yunianto SIK Akhiri Jabatan Wakapolresta Jambi
Berita ini 10 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Senin, 14 Oktober 2024 - 10:04 WIB

Hadiri Peringatan HUT Ke-25 Kabupaten Tebo, Pjs. Gubernur Sudirman: Peringatan Ulang Tahun Momentum Evaluasi

Senin, 14 Oktober 2024 - 07:59 WIB

Polda Jambi Gelar Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Siginjai 2024, Ini Sasarannya

Rabu, 9 Oktober 2024 - 11:13 WIB

Silaturahmi Dengan PT. Semen Padang, Pjs. Gubernur Sudirman: Terima kasih Telah Membantu Masyarakat

Selasa, 8 Oktober 2024 - 07:44 WIB

Honorer RSUD Raden Mattaher Jambi : Gubernur tolong perhatikan kami

Selasa, 8 Oktober 2024 - 07:38 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman Apresiasi Peran Forum Zakat Bangkitkan Kesadaran Masyarakat Membagi Rezeki Kepada yang Membutuhkan

Senin, 7 Oktober 2024 - 14:48 WIB

Tuntut Formasi PPPK, Ratusan Honorer RSUD Raden Mattaher Ancam Mogok Kerja

Selasa, 1 Oktober 2024 - 14:11 WIB

Jadi Irup Hari Kesaktian Pancasila, Pjs. Gubernur Sudirman: Mengganti Pancasila Perbuatan yang Tidak Benar

Kamis, 26 September 2024 - 12:12 WIB

Test Psikologi Personel Polresta Jambi Dalam Rangka Pinjam Pakai Senpi Dinas Polri.

Berita Terbaru

Daerah

HBA, Haris, hingga Arpandi Gandeng Hangat Nalim!!!

Senin, 14 Okt 2024 - 12:41 WIB