Sosialisasi Teknis Bidang Keamanan, Perawatan Kesehatan dan TI kepada Petugas Pas Wilayah Jambi

Editor - Ilhamsyah

Jumat, 10 Maret 2023 - 15:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA-Deteksi Dini, Berantas Narkoba dan Sinergitas serta Back to Basic atau lebih dikenal sebagai 3+1 harus selalu dipedomani, dipahami dan diimplementasikan oleh seluruh petugas pemasyarakatan dilayah Jambi. Dalam upaya meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan terkait 3+1 sehingga stabilitas keamanan di Lapas/Rutan di wilayah Jambi agar senantiasa aman, tertib dan kondusif serta peningkatan kualitas layanan pemasyarakatan, Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Jambi mengadakan Kegiatan Sosialisasi Teknis di bidang Keamanan, Perawatan Kesehatan dan TI.

BACA JUGA  Kapolres Tanjab Barat ikuti pelaksanaan musyawarah mediasi permasalahan Pembangunan Jalur Pipa Gas milik PT. Jadestone Energy Lemang Pte. Ltd, pada Selasa, (18/04/23)

Kegiatan di Buka oleh Kepala Kanwil Kemenkumham Jambi Tholib dan di hadiri oleh Ka UPT Pemasyarakatan dalam kota Jambi. Peserta kegiatan adalah operator Sistem Data Base Pemasyarakatan (SDP) dan Petugas Pengamanan yang ada di Lapas/Rutan/LPKA/Bapas dan Rupbasan. Narasumber yang hadir adalah Koordinator Intelejen Ditjen Pemasyarakatan, Koordinator Pengamanan Jaringan TI Ditjen Pemasyarakatan dan Koordinator Perawatan Kesehatan Ditjen Pemasyarakatan.
Dalam arahannya Kepala Kantor Wilayah menyampaikan agar para petugas pemasyarakatan mengikuti kegiatan dengan sungguh-sungguh sehingga nanti dapat menerapkan di UPT masing-masing. Beliau juga berpesan agar para petugas selalu belajar dan menjaga integritas, tidak ada yang melakukan penyelewengan maupun penyalahgunaan wewenang.
Pelanggaran baik dilakukan oleh WBP maupun oleh petugas tentu akan dikenai sanksi sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

BACA JUGA  Bupati Tanjabbar :: Pemerintah Bantu Cadangan Pangan dan Layanan Kesehatan untuk Korban Kebakaran

 

(red ilham)

Berita Terkait

Antisipasi Geng Motor dan Aksi Tawuran Antar Pelajar, Kasat Binmas Polresta Jambi Gelar Sosialisasi Binluh di SMK 3.
Kapolresta Jambi Tegaskan Akan Berantas Genk Motor, Polresta Jambi Siap Berikan Rasa Aman Bagi Warga Jambi
Siap Berikan Rasa Aman Polda Jambi Jajaran Tindak Tegas Pelaku Genk Motor
Lulus PPPK, Oknum Kepala SDN 11 Muara Panco Diduga Manipulasi Data Pengabdian Berupa SK
Sat Narkoba Polresta Jambi Kembali Amankan  Penyalah Guna Narkotika Dengan Barang Bukti Sabu 0,44 Gram
Pelaku Percobaan Penipuan Dua Kali Atas Namakan Kodim 0415/Jambi , Purchase Order Kepada Toko Kue Snova Senja Cookies Mayang
Pisah Sambut Kapolres Merangin Berlangsung Seru Pj Bupati, Kajari, Dandim, Ketua Pengadilan, Semua Menyambut Gembir
Polresta Jambi Terima Kunjungan Tim Monev Ketahanan Pangan Itwasum Polri
Berita ini 4 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 17 Januari 2025 - 15:18 WIB

Antisipasi Geng Motor dan Aksi Tawuran Antar Pelajar, Kasat Binmas Polresta Jambi Gelar Sosialisasi Binluh di SMK 3.

Jumat, 17 Januari 2025 - 14:31 WIB

Kapolresta Jambi Tegaskan Akan Berantas Genk Motor, Polresta Jambi Siap Berikan Rasa Aman Bagi Warga Jambi

Jumat, 17 Januari 2025 - 10:51 WIB

Siap Berikan Rasa Aman Polda Jambi Jajaran Tindak Tegas Pelaku Genk Motor

Kamis, 16 Januari 2025 - 12:01 WIB

Lulus PPPK, Oknum Kepala SDN 11 Muara Panco Diduga Manipulasi Data Pengabdian Berupa SK

Rabu, 15 Januari 2025 - 10:40 WIB

Pisah Sambut Kapolres Merangin Berlangsung Seru Pj Bupati, Kajari, Dandim, Ketua Pengadilan, Semua Menyambut Gembir

Rabu, 15 Januari 2025 - 08:00 WIB

Polresta Jambi Terima Kunjungan Tim Monev Ketahanan Pangan Itwasum Polri

Selasa, 14 Januari 2025 - 09:56 WIB

Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono MS.i memimpin upacara pelantikan Kapolres Merangin yang di Jabat AKBP Roni Syahendra 

Minggu, 12 Januari 2025 - 15:05 WIB

Kapolres Muaro Jambi AKBP Heri supriawan SIK MH Pelaksanaan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) Polsek Jajaran Polres Muaro Jambi

Berita Terbaru