Satnarkoba Polresta Jambi telah mengamankan 2 (dua) orang laki-laki dalam tindak pidana narkotika

Editor - Ilhamsyah

Sabtu, 17 Juni 2023 - 23:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA- Polresta Jambi .Kapolresta Jambi Kombes Pol Eko Wahyudi SIK MH melalui Kasat Narkoba Kompol Niko Darutama SE SIK menyampaikan bahwa pada hari Jumat,Tanggal 15 Juni 2023, Satnarkoba Polresta Jambi telah mengamankan 2 (dua) orang laki-laki dalam tindak pidana narkotika dengan

TKP di Alfamart SMP 6 kota Jambi Kel. Pasir putih kec. Jambi timur Kota Jambi Propinsi Jambi

Kompol Niko menjelaskan Pelaku yang diamankan yaitu dua remaja berinisial
1.( MII )19 th, warga Jln. Hayam Wuruk Rt. 10 Kel. Talang Jauh Kec. Jelutung Kota Jambi Propinsi Jambi.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

2. (IG) 18 th, alamat Perumahan Pesona P 14 Kel. Kenali Asam Atas Kec. Kota Baru Kota Jambi Propinsi Jambi.

BACA JUGA  Mandi di Sungai Batang Asai Merangin, Seorang Santri Hilang Tenggelam

Juga Tim Opsnal Satnarkoba mengamankan Barang Bukti berupa
– 3 (tiga) paket narkotika jenis ganja terbungkus kertas koran
– 1 (satu) bungkus plastic besar berisi batang ganja
– 1 (satu) bungkus kecil kertas ppier
– 1 (satu) unit HP oppo android warna biru
(milik MII)

1 (satu) unit HP Samsung android warna biru
. (milik IG)
.
Kasat menjelaskan kembali Kronologis Penangkapan yakni
“Pada hari kamis tanggal 15 Juni 2023 sekira pukul 20.30 Wib anggota opsnal Sat Resnarkoba Polresta Jambi, mendapat informasi dari masyarakat bahwa di Alfamart SMP 6 kota Jambi Kel. Pasir putih kec. Jambi timur Kota Jambi Propinsi Jambi sering dijadikan tempat trasanksi narkotika jenis ganja, berbekal informasi tersebut anggota opsnal sat resnarkoba melakukan patroli di seputaran tempat yang telah diinfokan oleh masyarakat. Kemudian sekira pukul 21.00 wib anggota opsnal mencurigai seorang laki – laki dengan gerak gerik mencurigakan yang sedang berada di Alfamart SMP 6 kota Jambi Kel. Pasir putih kec. Jambi timur Kota Jambi Propinsi Jambi.

BACA JUGA  Kado Terindah Tahun 2023 65 Personel Polresta Jambi Dianugerahi Kenaikan Pangkat.

Kemudian anggota opsnal sat resnarkoba polresta jambi melakukan penggeledahan terhadap laki – laki tersebut yang mengaku bernama terlapor (MII) dan ditemukan barang bukti berupa 2 (dua) paket ganja yang terbungkus didalam kertas koran didalam dashboard motor pada saat itu, pada saat diinterogasi, (MII) masih ada menyimpan 1 (satu) paket sedang narkotika jenis ganja didalam kosan (MII) kemudian anggota opsnal langsung menuju ke kosan Mamad RT. 06 Kel.Tambak Sari Kec. Jelutung tersebut pada saat melakukan penggeledahan ada seseorang laki – laki yang berada dikosan (MII) yang bernama (IG) , kemudian ada ditemukan barang bukti berupa 1 (satu) paket sedang narkotika jenis ganja dan beberapa batang ganja didalam kosan (MII) pada saat diinterogasi, 2 (dua) paket ganja yang terbungkus didalam kertas koran dan 1 (satu) paket sedang narkotika jenis ganja tersebut adalah milik (MII) yang diperoleh dari seseorang yang bernama (FG) (dalam lidik), yang mana temanya yang bernama (IG) diperintahkan(MII) mengantar narkotika jenis ganja tersebut kepada konsumennya.

BACA JUGA  Gubernur Al Haris : Pemerintah dan Perusahaan Berkomitmen Perkebunan Kelapa Sawit Bebas Pekerja Anak

Dan atas kejadian tersebut terlapor beserta barang bukti dibawa kekantor sat resnarkoba Polresta Jambi untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut” ungkap Kasat

 

(Susilawati)

Berita Terkait

Comnander Wish Kapolda Jambi Tingkatkan Kinerja, Irjen Pol Krisno : Bekerja Sepenuh Hati sebagai Tim
Konsisten Terhadap Penindakan Kasus Narkoba, Ipda Hans Kapolsek Tebing Tinggi : Humanis tapi Tegas
Tiga Pelaku Penambangan Minyak Ilegal Dilimpahkan Ditreskrimsus Polda Jambi ke Kejaksaan Negeri Muara Bulian
Tambang Emas Tanpa Izin Marak Di Hulu Sungai Batang Tebo
Bazar Ramadhan Polri Presisi dan Baksos Bhayangkari 2025, Kapolda Jambi : 2.300 Paket Sembako Disalurkan
Bersama Wujudkan Mudik Aman Keluarga Nyaman, Polresta Jambi Gelar Apel Pasukan Ops Ketupat 2025.
Kepala Desa Kemingking Dalam Turun Langsung Memberikan Bantuan Sembako Kepada Warga Desa Kemingking Dalam.
KAPOLRESTA JAMBI GELAR SAFARI RAMADHAN KE TOKOH AGAMA, MENYAMPAIKAN KOMITMEN “POLRI UNTUK MASYARAKAT” SERTA PENTINGNYA TOLERANSI
Berita ini 13 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 20:06 WIB

Konsisten Terhadap Penindakan Kasus Narkoba, Ipda Hans Kapolsek Tebing Tinggi : Humanis tapi Tegas

Jumat, 21 Maret 2025 - 09:10 WIB

Tambang Emas Tanpa Izin Marak Di Hulu Sungai Batang Tebo

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:15 WIB

Kepala Desa Kemingking Dalam Turun Langsung Memberikan Bantuan Sembako Kepada Warga Desa Kemingking Dalam.

Rabu, 19 Maret 2025 - 13:40 WIB

KAPOLRESTA JAMBI GELAR SAFARI RAMADHAN KE TOKOH AGAMA, MENYAMPAIKAN KOMITMEN “POLRI UNTUK MASYARAKAT” SERTA PENTINGNYA TOLERANSI

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:54 WIB

Polri Berbagi, Kapolsek Jambi Timur Berikan Bantuan Di Yayasan Panti Asuhan Baiturahman

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:15 WIB

Ilegal Logging, Puluhan Balok Kayu Hutan dikeluarkan Lewat jalur Air Diduga tanpa Dokumen Resmi.

Senin, 17 Maret 2025 - 14:42 WIB

Satlantas Polresta Jambi Gencar Sosialisasikan Hotline Mudik Polri 110 Mudik Aman Keluarga Nyaman.

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:40 WIB

Wujud Kepedulian di Bulan Suci Ramadhan, Kapolresta Jambi Bersama Sat Tahti dan Sihumas Berbagi Takjil.

Berita Terbaru

Bungo

Tambang Emas Tanpa Izin Marak Di Hulu Sungai Batang Tebo

Jumat, 21 Mar 2025 - 09:10 WIB