Pengurus SMSI Kabupaten Bungo Yang Baru Saja Dilantik

Editor - Ilhamsyah

Kamis, 16 Maret 2023 - 20:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bungo,MA- Pengurus Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kabupaten Bungo masa bakti 2022- 2024 resmi dilantik secara langsung oleh Ketua SMSI Provinsi Jambi Mukhtadi Bela Nusa dan disaksikan langsung oleh Asisten I Pemkab Bungo Zulfadli SE, Kamis (16/03/2022) di Ball Room Amaris Hotel.

Tampak hadir dalam kegiatan tersebut forkopimda Kabupaten Bungo, Ormas dan LSM serta para tamu undangan lainnya.

Zulfadli, SE, mewakili Bupati Bungo H. Mashuri, S.P., ME, mengucapkan selamat atas telah dilantiknya  pengurus SMSI Kabupaten Bungo periode 2022-2024, ia berpesan agar pengurus SMSI amanah dalam menjalankan amanahnya.

“Selamat atas dilantiknya pengurus SMSI Kabupaten Bungo, ” Ucapnya.

“Dengan telah dilantiknya pengurus SMSI Kabupaten Bungo tentunya ini menjadi energi baru bagi Kabupaten Bungo dan semoga bisa bersinergi dengan pemerintah Kabupaten Bungo dan memberikan informasi yang baik bagi masyarakat Kabupaten Bungo,” Harapnya.

BACA JUGA  Dirlantas: Angkutan Batu bara Plat Non BH Dilarang Beroperasi di Jambi, Ini Jadwal Penertibannya

Selanjutnya, dalam sambutannya Ketua SMSI Provinsi Jambi Mukhtadi Bela Nusa juga mengucapkan selamat kepada pengurus SMSI Kabupaten Bungo yang baru saja dilantik.

“Selamat telah dilantiknya pengurus SMSI Kabupaten Bungo, semoga amanah, ” Ucapnya.

Muhkhtadi mengatakan, se-provinsi jambi baru Kabupaten Bungo yang pertama kali dilantik. Ia menaruh harapan besar bagi pengurus SMSI khususnya pengurus SMSI Kabupaten Bungo.

BACA JUGA  SMSI Kabupaten Bungo Hadiri Buka Puasa Bersama PT.KIM

“SMSI ini organisasi atau wadah yang bukan kaleng-kaleng, SMSI pernah mendapatkan rekor muri dengan tersebarnya berita pelantikan hingga 700 media pers yang mempublikasikan,” Katanya.

“SMSI Kabupaten Bungo yang pertama dari Kabupaten lainnya yang baru di lantik. Ini amanah besar, jaga amanah ini dengan sebaik-baiknya,” Tutupnya.

(Abunjani)

Berita Terkait

Diduga SPX EXPRES Tidak Mengidahkan Perda Bungo Terkait Izin Pergudangan
Bak Film Jepang Kombes Pol Boy Siregar Jelang Berbagi Takjil Tarik Becak Rickshaw Berpenumpang Ketua Bhayangkari Cabang Kota Jambi
Pastikan Stabilitas Harga, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional
Unit Kamsel Satlantas Polresta Jambi Sosialisasi Keselamatan
Polresta Jambi dan Media Ikuti Buka Puasa Bersama Kapolri Via Zoom Secara Serentak
Tipidter Polresta Jambi Pengecekan Gudang Diduga Penimbunan BBM Ilegal dan di SPBU Kota Jambi
Polres Kerinci Sigap Bantu Warga Terdampak Banjir di Kerinci
Kejari Muaro Jambi segera periksa Oknum Kades Rondang Terkait Dugaan Pengunaan Ijazah Palsu
Berita ini 21 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:43 WIB

Diduga SPX EXPRES Tidak Mengidahkan Perda Bungo Terkait Izin Pergudangan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:16 WIB

Bak Film Jepang Kombes Pol Boy Siregar Jelang Berbagi Takjil Tarik Becak Rickshaw Berpenumpang Ketua Bhayangkari Cabang Kota Jambi

Sabtu, 15 Maret 2025 - 21:05 WIB

Pastikan Stabilitas Harga, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:28 WIB

Unit Kamsel Satlantas Polresta Jambi Sosialisasi Keselamatan

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:25 WIB

Polresta Jambi dan Media Ikuti Buka Puasa Bersama Kapolri Via Zoom Secara Serentak

Kamis, 13 Maret 2025 - 18:47 WIB

Dirreskrimsus Polda Jambi Turun Langsung Cek Volume Minyaj Kita Kemasan Botol dan Pouch di PT KTN

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:34 WIB

Diduga Kuasai Peredaran Rokok Ilegal di Jambi, Siapakah Sosok Y?

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:25 WIB

Diduga Punya Jaringan Kuat dan Tak Tersentuh Hukum, Jadikan Yudi Sebagai Bos Rokok Ilegal Tersohor di Jambi

Berita Terbaru