Korem 042/Gapu Bagikan Bingkisan Lebaran

Ilhamsyah

- Penulis

Senin, 17 April 2023 - 22:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA-Komandan Korem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono diwakili Kasrem 042/Gapu Kolonel Inf Ali Aminudin, meberikan bingkisan kepada seluruh Prajurit dan PNS Makorem 042/Gapu, Kodim 0415/Jambi, Balak Aju Korem dan Prajurit Pos TNI AL secara simbolis.

Pembagian dilakukan di lapangan Upacara Makorem 042/Gapu, Senin (17/4/23).

Penyerahan bingkisan didahului dengan upacara Bendera bulanan.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bingkisan tersebut merupakan wujud perhatian Pimpinan guna membantu meringankan kebutuhan anggotanya dalam merayakan Hari Raya Idul Fitri 1444 H/2023 M.

BACA JUGA  Update Jumlah Pelamar CPNS & PPPK 2023 di Portal SSCASN

Danrem menyampaikan selamat menjalankan ibadah puasa bagi umat muslim dan diharapkan semoga amalan kita selama puasa mendapat pahala dari Allah SWT.

Dalam rangka menyambut Idul Fitri 1444 H, setiap bulan ramadhan menjelang Idul Fitri tentunya harga bahan tentu akan meningkat naik dan pada hari ini, Danrem membagikan bingkisan lebaran bagi Prajurit dan PNS Makorem 042/Gapu, Kodim 0415/Jambi, Balak Aju Korem dan Pos TNI AL Jambi dan Kuala Tungkal.

BACA JUGA  Perayaan Nataru, Kemenkumham Jambi Gelar Apel Siaga Peningkatan Kewaspadaan Antisipasi Gangguan Keamanan di Lapas.

“Semoga bingkisan ini dapat memberikan keberkahan kebaikan kepada kita semua di bulan suci ramadhan ini dan bermanfaat untuk berlebaran nanti,” ujarnya.

“Pimpinan kita telah memberikan cuti bersama Hari Raya Idul Fitri 1444 H bagi Prajurit dan PNS, terkait hal ini taati aturan selama melaksanakan cuti, jaga faktor keamanan, hindari hal-hal yang dapat merugikan baik personil maupun materil,” sambungnya.

Terakhir, Danrem berpesan ikuti aturan, ketentuan-ketentuan yang berlaku selama melaksanakan mudik lebaran, karena tahun ini mudik dipastikan akan lebih ramai, padat dan selalu waspada terhadap situasi yang berkembang saat ini.

BACA JUGA  Wagub Sani : MTQ Media Dakwah dan Syiar Keagamaan, Menggugah Semangat Generasi Muda Untuk Mempelajari Al-Qur’an

Atas nama pribadi dan keluarga besar Korem 042/Gapu mengucapkan, selamat menyambut hari raya Idul Fitri 1444 H

Turut hadir dalam pembagian bingkisan lebaran secara simbolis tersebut, Dandim 0415/Jambi, para Kasi Korem, para Dan/Ka Balak Aju Korem serta Dan Pos TNI AL.

 

(Red ilham)

Berita Terkait

Wagub Sani Apresiasi Peran TP PKK Beri Pelayanan Kepada Masyarakat
Dewan Pimpinan Cabang PDIP Kota Jambi Membuka Pendaftaran Walikota dan Wakil Walikota Jambi
Gubernur Al Haris Kukuhkan Gugus Tugas Bisnis dan HAM Provinsi Jambi
Didampingi PJU dan Kapolres Tanjab Timur, Kapolda Jambi Pantau Langsung Situasi Perairan Pasca Lebaran
Perkuat Kerjasama Pengawasan Keimigrasian, Imigrasi Jambi Koordinasi ke Pelindo II Jambi
LAKSANAKAN PROGRAM SAMBANG NUSA PRESISI // POLAIRUD POLDA JAMBI SAMBANGI WARGA KEL. ULU GEDONG KEC. DANAU TELUK KOTA JAMBI
Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024 Dibuka Karo SDM Polda Jambi
Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif dan Tekan Angka Kriminalitas, Polsek Jambi Timur Pasang Himbauan di Seluruh Kelurahan
Berita ini 7 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 3 April 2024 - 11:05 WIB

Bapak Wapres KH Ma’ruf Amin Membuka Banten Halal Festival Ramadhan Di Banten

Rabu, 3 April 2024 - 10:33 WIB

Jelang Kunjungan Kerja Presiden , Danrem 042/Gapu Pimpin Apel Gelar Pasukan Pam VVIP

Sabtu, 30 Maret 2024 - 13:38 WIB

AHY DIDOAKAN REKAN SEANGKATANNYA JADI MENKOPOLHUKAM

Selasa, 19 Maret 2024 - 20:01 WIB

Ketua Umum FRN Polri Mendorong Langkah Bersihkan Tambang dan BBM Ilegal di Jawa Timur*

Selasa, 12 Maret 2024 - 18:59 WIB

Kesepakatan Diperbarui, Ultimatum Wakapolri: Wartawan Tidak Bisa Dijerat Dengan UU ITE

Selasa, 20 Februari 2024 - 11:18 WIB

DIRPOLAIRUD POLDA JAMBI IKUTI RAKERNIS POLAIRUD BAHARKAM POLRI TAHUN 2024.

Senin, 12 Februari 2024 - 16:41 WIB

Polri Tegaskan Informasi Ketidaknetralan Kapolri di Pemilu 2024 Hoax

Minggu, 11 Februari 2024 - 14:20 WIB

Polri Imbau Masyarakat Tetap Jaga Persatuan dan Kesatuan Jelang Pencoblosan Pemilu 2024

Berita Terbaru