Ketiga pelaku Adjie (25), Nanak (24) dan Odon (29) tersebut menyerahkan diri secara langsung ke Mapolda Jambi

Ilhamsyah

- Penulis

Senin, 27 Maret 2023 - 18:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA-Tim Resmob Ditreskrimum Polda Jambi mengamankan 3 (tiga) orang pelaku tindak pidana penganiayaan pada Minggu, (26/3/2023)

Ketiga pelaku Adjie (25), Nanak (24) dan Odon (29) tersebut menyerahkan diri secara langsung ke Mapolda Jambi atas tindak pidana penganiayaan yang dilakukannya.

Sebelumnya para pelaku telah melakukan penyerangan dan penganiayaan kepada Ari yang merupakan seorang jurnalis unit Polda Jambi hingga mengalami luka serius di bagian tangannya dan saat ini korban harus dirawat dirumah sakit di Jambi.

Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol. Mulia Prianto melalui Kasubbid Penmas Bidhumas Polda Jambi Kompol Mas Edy menyebutkan bahwa atas perlakuan yang merugikan korban tersebut, keluarga korban langsung membuat laporan kepada pihak kepolisian untuk meminta memproses para pelaku secara hukum.

BACA JUGA  PIMPIN UPACARA HARDIKNAS, GUBERNUR AL HARIS : PENDIDIKAN PENTING BAGI KEMAJUAN NEGARA

” Usai melakukan tindakan penganiayaan tersebut, para pelaku sempat melarikan diri namun hari Minggu kemarin para pelaku secara pribadi telah menyerahkan dirinya sendiri ke Mapolda Jambi untuk dilakukan pemeriksaan. ” Ungkap Kompol Mas Edy saat dikonfirmasi, Senin (27/3/2023).

BACA JUGA  Polresta dan Polda Jambi mendirikan 6 Pos Pengamanan dan 2 Pos Pelayanan yang tersebar di kota Jambi.

Dikatakan Kasubbid Penmas bahwa para pelaku kini telah diamankan dan selanjutnya akan dilakukan pemeriksaan oleh tim penyidik Ditreskrimum Polda Jambi dan dilakukan juga pengumpulan barang bukti berupa senjata tajam dan barang bukti lainnya yang digunakan pelaku.

 

(red ilham)

Berita Terkait

Silaturahmi Dengan PT. Semen Padang, Pjs. Gubernur Sudirman: Terima kasih Telah Membantu Masyarakat
1 Personel PNS Polri Polresta Jambi Naik Pangkat Periode 1 Oktober 2024.
Honorer RSUD Raden Mattaher Jambi : Gubernur tolong perhatikan kami
Pjs. Gubernur Sudirman Apresiasi Peran Forum Zakat Bangkitkan Kesadaran Masyarakat Membagi Rezeki Kepada yang Membutuhkan
Tuntut Formasi PPPK, Ratusan Honorer RSUD Raden Mattaher Ancam Mogok Kerja
Jangan Ngaku Warga Luhak 16, Kalau Tak Pilih Nilwan
Menyala! Warga Jangkat Timur Doa-kan Pasangan Nalim-Nilwan Menang
Nalim Larang Tim Suksesnya Libatkan ASN dan Kades Diminta Patuhi Aturan KPU dan Jaga Keselamatan
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 9 Oktober 2024 - 11:13 WIB

Silaturahmi Dengan PT. Semen Padang, Pjs. Gubernur Sudirman: Terima kasih Telah Membantu Masyarakat

Selasa, 8 Oktober 2024 - 07:44 WIB

Honorer RSUD Raden Mattaher Jambi : Gubernur tolong perhatikan kami

Selasa, 8 Oktober 2024 - 07:38 WIB

Pjs. Gubernur Sudirman Apresiasi Peran Forum Zakat Bangkitkan Kesadaran Masyarakat Membagi Rezeki Kepada yang Membutuhkan

Selasa, 1 Oktober 2024 - 14:11 WIB

Jadi Irup Hari Kesaktian Pancasila, Pjs. Gubernur Sudirman: Mengganti Pancasila Perbuatan yang Tidak Benar

Kamis, 26 September 2024 - 12:12 WIB

Test Psikologi Personel Polresta Jambi Dalam Rangka Pinjam Pakai Senpi Dinas Polri.

Rabu, 25 September 2024 - 14:01 WIB

Pimpin Rapat Perdana, Pjs. Gubernur Sudirman Pastikan Pembangunan dan Pelayanan Masyarakat Tetap Berjalan

Rabu, 25 September 2024 - 08:07 WIB

Kapolresta Jambi Hadiri Deklarasi Kampanye Damai Pilkada Serentak Tahun 2024 Kota Jambi.

Selasa, 24 September 2024 - 20:54 WIB

Kukuhkan Pjs Tiga Wilayah, Pesan Gubernur Al Haris: Jaga Sinergitas dan Kondusifitas Daerah

Berita Terbaru