Kapolda Jambi, Irjen Pol. Rusdi Hartono, memimpin langsung apel pemberangkatan 100 personel Satuan Brimob Polda Jambi.

Ilhamsyah

- Penulis

Senin, 15 April 2024 - 14:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI,MA – Kapolda Jambi, Irjen Pol. Rusdi Hartono, memimpin langsung apel pemberangkatan 100 personel Satuan Brimob Polda Jambi.

Pemberangkatan tersebut dalam rangka Tugas Operasi Amole Tahun 2024 BKO Polda Papua. Apel yang dilaksanakan di Lapangan Mapolda Jambi (Senin, 15/04/2024).

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Wakapolda Jambi, Brigjen Pol. Edi Mardianto, beserta pejabat utama Polda Jambi, dan para perwira dari Satuan Brimob Polda Jambi.

“Ini menunjukkan komitmen dan kesiapan Polda Jambi dalam mendukung operasi keamanan di wilayah Papua,” Tegas Kapolda Jambi.

BACA JUGA  KINERJA KADIS DINAS KESEHATAN DI PERTANYAKAN TERKAIT PERMASALAHAN PUSKESMAS SIMPANG LIMBUR

Pemberangkatan 100 personel Satuan Brimob Polda Jambi ini merupakan bagian dari upaya untuk menjaga keamanan dan ketertiban di Papua.

“Dengan kehadiran mereka disana, diharapkan dapat memberikan kontribusi positif dalam menjaga stabilitas keamanan di wilayah tersebut,” Ungkap Kapolda Jambi.

Kapolda Jambi dan jajaran Polda Jambi berharap agar personel yang diberangkatkan dapat melaksanakan tugas dengan baik dan profesional

BACA JUGA  Terima Rekomendasi LKPJ Tahun 2022, Al Haris Sebut akan Segera Lakukan Evaluasi

“Saya berharap dapat melaksanakan tugas dengan baik dan profesional, serta kembali dengan selamat setelah menyelesaikan tugas operasi di Papua,” Pungkas Kapolda Jambi.

 

 

 

(Red Ilham)

Berita Terkait

Ini Pesan Kamtibmas Kapolsek Jambi Timur serta Perwira saat Jadi Pembina Upacara di SMA dan SMK
Gubernur Al Haris: Sekoja Adalah Kota Santri
Ketua DPW partai Nasdem Provinsi Jambi Dr. H. Syarif Fasha Hadiri halal bihalal posko H.A.Rahman Center Tahun 2024
Kapolsek Kota Baru Pimpin Razia Pekat.
Gubernur Al Haris : Pemprov Tingkatkan Kolaborasi bersama BI Atasi Inflasi dan Stabilitas Ekonomi
Kabag Ops Polresta Jambi Pimpin Rakor TWG Kesiapan Pengamanan Kegiatan Masyarakat.
Peduli Kesehatan, Polairud Polda Jambi Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Di Atas Kapal Patroli Polairud.
Bersama Satlantas Jajaran, Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor
Berita ini 4 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 10:38 WIB

Ini Pesan Kamtibmas Kapolsek Jambi Timur serta Perwira saat Jadi Pembina Upacara di SMA dan SMK

Minggu, 28 April 2024 - 19:52 WIB

Gubernur Al Haris: Sekoja Adalah Kota Santri

Minggu, 28 April 2024 - 19:43 WIB

Ketua DPW partai Nasdem Provinsi Jambi Dr. H. Syarif Fasha Hadiri halal bihalal posko H.A.Rahman Center Tahun 2024

Minggu, 28 April 2024 - 19:26 WIB

Kapolsek Kota Baru Pimpin Razia Pekat.

Sabtu, 27 April 2024 - 06:26 WIB

Kabag Ops Polresta Jambi Pimpin Rakor TWG Kesiapan Pengamanan Kegiatan Masyarakat.

Sabtu, 27 April 2024 - 06:19 WIB

Peduli Kesehatan, Polairud Polda Jambi Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Di Atas Kapal Patroli Polairud.

Sabtu, 27 April 2024 - 06:10 WIB

Bersama Satlantas Jajaran, Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor

Jumat, 26 April 2024 - 13:26 WIB

Gubernur Al Haris Beri Penjelasan Atas Capaian Pembangunan Pemprov Kepada Dewan

Berita Terbaru

Jambi

Gubernur Al Haris: Sekoja Adalah Kota Santri

Minggu, 28 Apr 2024 - 19:52 WIB

Jambi

Kapolsek Kota Baru Pimpin Razia Pekat.

Minggu, 28 Apr 2024 - 19:26 WIB