GUBERNUR AL HARIS : EVENT NASIONAL BANGKITKAN GAIRAH PEREKONOMIAN JAMBI

Ilhamsyah

- Penulis

Jumat, 28 Juli 2023 - 12:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jambi,MA-(Diskominfo Provinsi Jambi) – Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris, S,Sos, MH mengemukakan, Perguruan Tinggi memberikan energi positif dalam membangun Provinsi Jambi. Hal ini dikemukakan Gubernur Jambi dalam acara Jamuan Makan Malam bersama Forum Pimpinan Perguruan Tinggi Bidang Kemahasiswaan (Forpimawa), bertempat di Auditorium Rumah Dinas Gubernur Jambi, Kamis (27/07/2023) malam.

“Hadirnya perguruan tinggi memberikan dampak yang positif dalam bidang pendidikan khususnya pembangununan Provinsi Jambi,” ujar Gubernur Jambi.
Gubernur Jambi tersebut menuturkan, Provinsi Jambi menjadi tuan rumah beberapa event Nasional di Tahun 2023. “Saya sangat bersyukur Jambi kembali menjadi tuan rumah penyelenggaraan event Nasional. Ini juga baik untuk membangkitkan perekonomian Jambi kedepannya,” tuturnya.
Dalam kesempatan ini Gubernur Al Haris juga mengungkapkan bahwa pertumbuhan ekonomi Provinsi Jambi cukup baik. “Pertumbuhan perekonomian Provinsi Jambi cukup baik, berada di angka 5,0% dan saat ini inflasi kita merupakan yang terendah se Indonesia,” ungkap Gubernur Jambi.
Sementara itu, Rektor Universitas Jambi Prof. H. Sutrisno mengatakan, Pemerintah Provinsi Jambi sangat berfokus pada pengembangan sumber daya manusia. “Bapak Gubernur ini sangat concern dalam pengembangan sektor pendidikan, walaupun beliau orangnya kecil namun beliau sangat cerdas serta lincah. Dan berkat usaha beliau yang dimulai saat menjabat sebagai Bupati Merangin akhirnya Geopark Merangin masuk kedalam Unesco Global Geopark (UGG),” ucap Sutrisno.
Sementara itu juga, Ketua Umum Forpimawa Nasional Prof. Ngakan Putu Gede Suardana dalam sambutannya mengucapkan terima kasih kepada Pemerintah Provinsi Jambi. “Mewakili Forpimawa Nasional saya mengucapkan terima kasih kepada Pemerintah Provinsi Jambi khususnya Gubernur Jambi atas segala jamuan dan sambutan hangatnya kepada para peserta Rakernas Forpimawa Tahun 2023,” ujarnya.

BACA JUGA  SELAMA 8 BULAN TIDAK ADA PENCAIRAN DI PUSKESMAS SIMPANG LIMBUR

 

(Red Ilham)

Berita Terkait

Batu Gunung PT Prento Diduga Tidak Kantongi Izin dan Bebas Menggunakan Bahan Peledak Rakitan
Wagub Sani : Turnamen Ekshibisi Dies Natalis Unja Jalin Kebersamaan, Perkuat Pembangunan
Press Release; Lima Pelaku Brandalan Genk Motor Berhasil Diamankan Tim Serigala Kota.
Pertama Diprovinsi Jambi Wadah Bagi Jurnalist Perempuan ,IJPB(Ikatan Jurnalistik Perempuan Bungo)Resmi Dibentuk
Seorang kades dengan seenak nya Tampa musyawarah membawa salah satu alat jenis eksavator menerobos
Enam Pelaku Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan Berhasil Ditangkap.
Polresta Jambi Melakukan pengecekan gudang diduga sebagai tempat penimbunan BBM Ilegal
Ketua Harian DPW PAN Provinsi Jambi Bambang Bayu Suseno sebagai Bakal Calon Kepala Daerah untuk pemilihan Bupati Muaro Jambi periode 2024-2029.
Berita ini 5 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 11 Mei 2024 - 18:58 WIB

Batu Gunung PT Prento Diduga Tidak Kantongi Izin dan Bebas Menggunakan Bahan Peledak Rakitan

Sabtu, 11 Mei 2024 - 11:21 WIB

Wagub Sani : Turnamen Ekshibisi Dies Natalis Unja Jalin Kebersamaan, Perkuat Pembangunan

Sabtu, 11 Mei 2024 - 09:48 WIB

Press Release; Lima Pelaku Brandalan Genk Motor Berhasil Diamankan Tim Serigala Kota.

Sabtu, 11 Mei 2024 - 09:41 WIB

Pertama Diprovinsi Jambi Wadah Bagi Jurnalist Perempuan ,IJPB(Ikatan Jurnalistik Perempuan Bungo)Resmi Dibentuk

Sabtu, 11 Mei 2024 - 08:38 WIB

Seorang kades dengan seenak nya Tampa musyawarah membawa salah satu alat jenis eksavator menerobos

Kamis, 9 Mei 2024 - 11:00 WIB

Polresta Jambi Melakukan pengecekan gudang diduga sebagai tempat penimbunan BBM Ilegal

Kamis, 9 Mei 2024 - 10:19 WIB

Ketua Harian DPW PAN Provinsi Jambi Bambang Bayu Suseno sebagai Bakal Calon Kepala Daerah untuk pemilihan Bupati Muaro Jambi periode 2024-2029.

Rabu, 8 Mei 2024 - 15:26 WIB

Wagub Sani: Santri Ponpes Irsyadul ‘Ibad Cikal Bakal Generasi Penerus Bangsa

Berita Terbaru