*Dandim 0415/Jambi Terima Kunjungan Tim Pabandya 3/Minintel Sintelad.*

Editor - Ilhamsyah

Selasa, 27 Februari 2024 - 20:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI,MA –  Komandan Kodim 0415/Jambi Letkol Arm Eko Pristiono, S.H., M.I.Pol terima kunjungan kegiatan puldata Tim Pabandya 3/Minintel Sintelad yang dipimpin Letkol Kav Muhammad Fuad di ruang rapat Kodim 0415/Jambi, Senin sore (26/02/2024) waktu setempat.

Kegiatan puldata yang dilakukan oleh Pabandya 3/Minintel Sintelad tersebut bertujuan untuk memberikan pengawasan, evaluasi  serta mengecek kembali kelengkapan administrasi dan produk-produk intelijen di Satuan bawah.

BACA JUGA  Gedung WTC Masuk DAS Batanghari

Menurut Dandim dengan adanya tim Pabandya  3/Minintel Sintelad ini diharapkan mampu memberikan pencerahan dan solusi dalam peningkatan kualitas kinerja satuan bawah, sehingga pelaksanaannya sesuai dengan ketentuan, aturan dan prosedur yang ada dilingkungan TNI Angkatan Darat.

Selanjutnya kegiatan Puldata yang dilakukan ini bisa dijadikan peluang untuk memperoleh masukan yang  positif, guna memperoleh solusi apabila ada kekurangan, sehingga dapat dijadikan acuan untuk program satuan dalam rangka untuk meningkatkan program kerja satuan bawah dalam bidang intelijen, tegas Dandim.

BACA JUGA  Kapolda Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono membuka acara rapat Dengar Pendapat Sinergitas Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi Di Provinsi Jambi

Kegiatan Puldata Tim Pabandya  3/Minintel Sintelad  dilaksanakan di Kodim jajaran Korem 042/Gapu, hingga tanggal 1 Maret 2024 mendatang.

 

 

(Red Ilham)

Berita Terkait

Pastikan Stok dan Stabilisas Harga Beras, Subdit Indagsi Ditreskrimsus Polda Jambi Cek ke Gudang Bulog
Polda Jambi amankan seorang pria (F) yang diduga melakukan pencabulan terhadap anak kandung dan keponakannya sendiri.
Persoalan Angkutan Batubara yang Melintas di jalan Umum Masih Saja Menjadi Buah Bibir Masyarakat di Provinsi Jambi.
PT EBN Diduga Buang Limbah Ayam ke Sungai Batang Hari, Pemprov Jambi Diminta Bertindak
Hidayat, Kakanwil Ditjenpas Jambi Membangun Sinergitas dengan Dirresnarkoba Polda Jambi
Puluhan Remaja Yang Tergabung Dalam Kelompok Geng Motor Melaksanakan ‘Deklarasi Damai
Terus Lakukan Pencegahan Peredaran Narkoba, Lapas Jambi lakukan Razia Kamar Hunian bersama BNNK
Swasembada Ketahanan Pangan Polda Jambi Laksanakan Launching Penanaman Serentak Jagung 1 Juta Hektar se Indonesia
Berita ini 14 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 20:54 WIB

Tingkatkan Kesadaran Peduli Keselamatan Satlantas Polresta Jambi Himbauan dan Pemasangan Stiker Ops Keselamatan Siginjai 2025

Rabu, 12 Februari 2025 - 20:48 WIB

Ciptakan Budaya Tertib Lalu Lintas ,Satlantas Polresta Jambi Beri Penyuluhan di SMAN 4 Kota Jambi

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:34 WIB

Coffee Morning Kapolresta Jambi Kombes Pol Boy Sutan Binanga Siregar S.I.K, M.Hd dengan Awak media

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:41 WIB

Bhabinkamtibmas Buluran Kenali Polsek Telanaipura mempersiapkan rencana kegiatan pemberian Makan Bergizi Gratis

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:50 WIB

Ilegal Logging Terjadi d kawan wilayah kota Jambi.

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:16 WIB

Mewakili Masyarakat Camat Kota Baru Sampaikan Apresiasi Kepada Polresta Jambi Tekan Angka Kriminal Terutama Genk Motor .

Selasa, 4 Februari 2025 - 20:03 WIB

Kapolresta Jambi Turun Langsung Berikan Sosialisasi Terkait Aksi Kenakalan Remaja di SMP Negeri 2.

Selasa, 4 Februari 2025 - 19:54 WIB

Motor Dinas kades Tebat Patah jadi BB Narkoba, PMD Beri Teguran Lisan

Berita Terbaru