*Dandim 0415/Jambi Bersama Forkopimda kota Jambi Lakukan Pengecekan Stok Ketersediaan Beras Jelang Ramadhan.*

Ilhamsyah

- Penulis

Kamis, 29 Februari 2024 - 09:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAMBI,MA – Menjelang datangnya bulan Ramadhan, diprediksi tidak hanya komoditas beras yang harganya naik dipasaran. Harga pangan pokok lainpun seperti minyak goreng, gula pasir, cabai, bawang dan telur ayam ras, juga turut melambung. Tak ayal kondisi seperti ini membuat  masyarakat khususnya para ibu rumah tangga menjadi sangat khawatir dan resah.

Kenaikan harga bahan pokok kerap menjadi isu jelang Ramadhan. Namun saat ini untuk sejumlah komoditas, seperti beras naik lebih cepat. Dalam kurun waktu satu bulan terakhir ini, harga beras terpantau naik di pasaran.

BACA JUGA  Sekretaris Daerah Kabupaten Muaro Jambi Budhi Hartono menghadiri acara hari ulang tahun sekaligus kenduri Desa Tanjung Lanjut Kecamatan Sekernan Kabupaten Muaro Jambi ke 40 tahun.Minggu (22/01/23)

Menyikapi anomali situasi tersebut, Dandim 0415/Jambi Letkol Arm Eko Pristiono, S.H.,MI.Pol, Pj. Walikota Jambi Sri Purwaningsih bersama Forkopimda kota Jambi lainnya, melakukan sidak ke gudang Bulog kota Jambi di Jl. RB Siagian RT. 01 Kel. Pasir Putih Kec. Jambi Selatan kota Jambi, Rabu (28/02/2024), untuk memastikan ketersediaan stok komoditas beras dan minyak goreng cukup.

Dalam kegiatan pengecekan tersebut, Dandim 0415/Jambi  mengajak serta para Danramil jajaran guna membantu Pemkot Jambi untuk melakukan pemantauan baik di pasar-pasar tradisional, swalayan maupun tempat usaha lainnya yang ada diwilayah binaan.

Menurut Dandim, TNI melalui satuan komando kewilayahan dan Koramil-Koramil berkewajiban membantu memantau dan menjaga gangguan distribusi, kelangkaan dan ketersediaan stok beras serta bahan pokok lainnya, karena kenaikan harga yang terjadi jelas akan dikeluhkan warga sekaligus menambah beban  pengeluaran mereka, ujar Dandim.

BACA JUGA  Peduli Rumah Ibadah, Dit Pol Airud Polda Jambi Salurkan 100 Sak Semen Pembangunan Mesjid.

Oleh sebab itu Dandim berharap ada penegakkan hukum yang tegas terhadap para pelaku penyimpangan disetiap mata rantai penyebaran pasokan pangan, imbuhnya.

Dari hasil pengecekan ketersediaan stok beras yang dilakukan oleh forkopimda kota Jambi, didapatkan informasi bahwa ditemukan stok beras yang cukup untuk 6 bulan kedepan. Dengan demikian kebutuhan selama Ramadhan dan idul fitri, dipastikan persediaan beras tidak akan mengalami kekurangan.

 

 

(Red Ilham)

Berita Terkait

Gubernur Al Haris: Sekoja Adalah Kota Santri
Ketua DPW partai Nasdem Provinsi Jambi Dr. H. Syarif Fasha Hadiri halal bihalal posko H.A.Rahman Center Tahun 2024
Kapolsek Kota Baru Pimpin Razia Pekat.
Gubernur Al Haris : Pemprov Tingkatkan Kolaborasi bersama BI Atasi Inflasi dan Stabilitas Ekonomi
Kabag Ops Polresta Jambi Pimpin Rakor TWG Kesiapan Pengamanan Kegiatan Masyarakat.
Peduli Kesehatan, Polairud Polda Jambi Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Di Atas Kapal Patroli Polairud.
Bersama Satlantas Jajaran, Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor
Gubernur Al Haris Beri Penjelasan Atas Capaian Pembangunan Pemprov Kepada Dewan
Berita ini 17 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 28 April 2024 - 19:52 WIB

Gubernur Al Haris: Sekoja Adalah Kota Santri

Minggu, 28 April 2024 - 19:43 WIB

Ketua DPW partai Nasdem Provinsi Jambi Dr. H. Syarif Fasha Hadiri halal bihalal posko H.A.Rahman Center Tahun 2024

Minggu, 28 April 2024 - 19:26 WIB

Kapolsek Kota Baru Pimpin Razia Pekat.

Sabtu, 27 April 2024 - 12:01 WIB

Gubernur Al Haris : Pemprov Tingkatkan Kolaborasi bersama BI Atasi Inflasi dan Stabilitas Ekonomi

Sabtu, 27 April 2024 - 06:19 WIB

Peduli Kesehatan, Polairud Polda Jambi Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Di Atas Kapal Patroli Polairud.

Sabtu, 27 April 2024 - 06:10 WIB

Bersama Satlantas Jajaran, Ditlantas Polda Jambi Gelar Pelatihan Alat Uji Kebisingan Knalpot Kendaraan Bermotor

Jumat, 26 April 2024 - 13:26 WIB

Gubernur Al Haris Beri Penjelasan Atas Capaian Pembangunan Pemprov Kepada Dewan

Jumat, 26 April 2024 - 13:16 WIB

Pastikan Kestabilan serta Ketersedian Harga Bapok, Tim Satgas Polda Jambi dan Provinsi Turun ke Pasar Angso Duo

Berita Terbaru

Jambi

Gubernur Al Haris: Sekoja Adalah Kota Santri

Minggu, 28 Apr 2024 - 19:52 WIB

Jambi

Kapolsek Kota Baru Pimpin Razia Pekat.

Minggu, 28 Apr 2024 - 19:26 WIB