Kapolres Tanjab Timur Meresmikan Pos Siskamling SMK

Ilhamsyah

- Penulis

Rabu, 14 Juni 2023 - 08:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjabtim,MA-Kapolres Tanjab Timur AKBP Heri Supriawan, S.I.K meresmikan Pos Siskamling SMK (Sukses Melalui Kebersamaan), Binaan Bhabinkamtibmas di RT. 10 RW. 02, Kel. Teluk Dawan Kec. Muara Sabak Barat, Senin (12/6/23).

Kegiatah dihadiri Camat Muara Sabak Barat Sdr. Irwanudin, S.Ag, Kapolsek Muara Sabak Barat IPDA Syafriwal, SE, Danramil Muara Sabak Lettu Inf M. Azhar, lurah se Kec. Muara Sabak Barat, PJU Polres Tanjab Timur, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama dan Tokoh Pemuda Kel. Teluk Dawan.

BACA JUGA  Tim Opsnal Satreskrim Polresta Jambi berhasil menangkap dua pelaku penyeretan Anjing menggunakan sepeda motor, yang videonya viral beberapa waktu lalu.

Kapolres Tanjab Timur AKBP Heri Supriawan dalam sambutannya menyampaikan bahwa salah satu Agenda Mabes Polri yaitu Lomba Pos Kamling, untuk tingkat Polda setiap Polres diwakili oleh 1 Poskamling yang akan dilaksanakan lomba mulai tanggal 18 – 21 Juni 2023.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dan Pos Kamling SMK ini kita siapkan untuk mewakili Pos Kamling tingkat Kabupaten,” ujarnya.

Pada kesempatan ini, Kapolres juag menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada Kapolsek, Camat, Danramil, Bapak – Ibu semuanya yang terlibat langsung maupun tidak langsung sehingga Pos Kamling ini dapat berdiri seperti saat ini yang cukup luar biasa.

BACA JUGA  *Pastikan Materi Latihan Sesuai Wilayah Tugas, Wakasad Kembali Tinjau Pra Tugas Satuan TNI AD*

“Polri Khusunya Polres Tanjung Jabung Timur kita tidak bisa berdiri sendiri tentunya harus bersinergi dengan semua pihak dan masyarakat Implementasinya yaitu kegiatan kita pada malan hari ini,” sebut Kapolres.

Kapolres lanjut menerangkan bahwa Polres Tanjab Timur selain Bhabinkamtibmas, pihanya juga mempunyai Program Polisi RW dengan Personel yang terbatas.

“Saya buat Pilot Projet untuk Kec. Sabak Barat dan Kec. Geragai untuk itu saya harapkan Pos Kamling ini dijadikan tempat kebangsaan tempat diskusi atau pun Problem Solping,” imbuhnya.

BACA JUGA  PJ Bupati muaro jambi tampung Aspirasi masyarakat Jaluko

Sementara, Lurah Teluk Dawan Wahyu Setiawan, SE menyampaikan ucapan terima ksih kepada masyarakat Kel. Teluk Dawan yang telah memberikan sumbangsihnya baik berupa tenaga maupun materil sehingga berdirinya Poskamling di Rt.10 Kel. Teluk Dawan.

“Mudah – mudahan niat baik bapak-bapak dapat dibalas oleh Allah SWY,” ucapnya.(red Ilham)

Berita Terkait

Bentuk Sinergisitas TNI-Polri, Satbrimob Polda Jambi Lakukan Bakti Sosial Bersama Kompi Senapan B Yonif Raider 142/KJ
Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Sehat, Anggota Kodim 0416/Bute Laksanakan Pembersihan Pangkalan
Mukti PJ Bupati Merangin Rombak Pejabat Eselon 3 dan 4 Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Merangin
Kodim 0416/Bute Gelar Acara Halal Bi Halal di Hari Raya Idul Fitri
Kapolres Muaro Jambi AKBP Wahyu Bram S.H., S.I.K., M.I.K. menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat 2024
Berkah Ramadhan, Kasus Penganiayaan Di Tebo Dihentikan melalui RJ
Antisipasi Bullying, Jaksa Masuk Pesantren Al Kautsar, Pematang Gajah, Muarojambi
Kapolres Muaro Jambi AKBP Wahyu Bram, SH., S.I.K., M.I.K., menggelar Buka Puasa Bersama Insan pers Muaro Jambi Tahun 2024
Berita ini 6 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:12 WIB

Jaksa Akan Jadi Irup Peringatan Hardiknas Serentak Di Provinsi Jambi

Rabu, 1 Mei 2024 - 14:04 WIB

Petani Pertanyakan Kasus Laporan Dugaan Penyerobotan Lahan oleh Koperasi BAM

Selasa, 30 April 2024 - 18:48 WIB

Wagub Sani: Pemuda Muhammadiyah Harus Peka Terhadap Perkembangan Zaman

Selasa, 30 April 2024 - 14:25 WIB

Ridwan Seorang Warga Rt 25 mendalo Darat Tewas Di Tikam Dengan Orang Tak dikenal.

Senin, 29 April 2024 - 10:38 WIB

Ini Pesan Kamtibmas Kapolsek Jambi Timur serta Perwira saat Jadi Pembina Upacara di SMA dan SMK

Minggu, 28 April 2024 - 19:52 WIB

Gubernur Al Haris: Sekoja Adalah Kota Santri

Minggu, 28 April 2024 - 19:43 WIB

Ketua DPW partai Nasdem Provinsi Jambi Dr. H. Syarif Fasha Hadiri halal bihalal posko H.A.Rahman Center Tahun 2024

Minggu, 28 April 2024 - 19:26 WIB

Kapolsek Kota Baru Pimpin Razia Pekat.

Berita Terbaru