225 Botol Minol Diamankan Satpol PP Kota Jambi

Ilhamsyah

- Penulis

Kamis, 29 Desember 2022 - 17:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Jambi,MA- Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Jambi kembali melakukan penegakkan Peraturan Daerah Kota Jambi Nomor 6 Tahun 2010 tentang Peredaran Minuman Beralkohol (Minol). Kegiatan itu dilakukan jelang menyambut Tahun Baru 2023.

“Biasanya marak peredaran Minol jelang tahun baru, setelah kita lakukan razia ternyata benar, dijual di warung-warung,” kata Kasatpol PP Kota Jambi, Mustari Affandi, Selasa (27/12).

BACA JUGA  Stasiun Pengisian Bahan bakar Umum (SPBU) yang ada di kabupaten  Tebo di kecamatan Rimbo bujang unit 2  masih dipenuhi antrian panjang mobil pelangsir. Hal ini terlihat dibeberapa SPBU yang ada di Rimbo bujang Ada belasan mobil pelangsir BBM jenis solar yang mengantri.

Mustari mengatakan, dalam razia yang digelar Senin (26/12) kemarin, Satpol PP Kota Jambi berhasil mengamankan 225 Minol dari semua golongan. Rinciannya, 8 botol Minol golongan C (kandungan alkohol 40 persen ke atas), 170 botol golongan B (kandungan alkohol 25 persen ke atas), dan 47 botol golongan A (kandungan alkohol dibawah 5 persen) serta tuak satu ember.

“Semuanya diamankan di Mako Satpol PP, kami akan panggil nantinya para pemilik Minol ini, karena tidak memiliki izin. Yang diperbolehkan itu pub dan bar,” katanya.

Untuk kawasan yang disisir, Mustari mengatakan akan menyisir semua kawasan Kota Jambi. Hal itu guna memastikan malam pergantian tahun nanti, Kota Jambi bebas dari peredaran Minol Ilegal, dan suasana tetap kondusif.

BACA JUGA  Pererat Silaturahmi SMAN 1 Tanjab Barat Gelar Pelepasan Siswa Kelas XII Tahun Pelajaran 2022-2023

“Minol-minol yang sudah ditertibkan ini tidak bisa dikembalikan. Pemilik usaha akan dilakukan pemanggilan oleh PPNS,” pungkasnya.

 

(red ilham)

Berita Terkait

*Wujudkan Pemilu 2024 Aman dan Damai, Kabid Humas Ngopi Bareng Admin Medsos Satker Polda Jambi*
Peringati Hari Guru Ke 78 SMAN 9 Tanjabbar Adakan Berbagai Perlombaan Dan Doa Syukuran
Selama November 2023 Satlantas Polresta Jambi Penindakan 83 Perkara Pelanggaran TNKB
Kapolda Jambi, Irjen Pol. Rusdi Hartono terima kunjungan Danrem 042/Garuda Putih (GAPU) yang baru yaitu Kolonel Inf. Rachmat
Jabat Danrem 042/Gapu, Kolonel Rachmad Ingatkan Prajurit Hindari Narkoba
Pastikan Pelayanan Maksimal Kapolresta Jambi Sidak Keliling di Pelayanan Publik Mapolresta Jambi.
Breaking News, Polresta Jambi Amankan 3 Kilogram Sabu Tak Bertuan Didalam Mobil Honda Jazz
Danrem 042/Gapu Kol Inf Rachmad Tiba Di Jambi Disambut Hangat Jajaran KOREM 042/Gapu.
Berita ini 10 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 1 Desember 2023 - 05:09 WIB

*Wujudkan Pemilu 2024 Aman dan Damai, Kabid Humas Ngopi Bareng Admin Medsos Satker Polda Jambi*

Jumat, 1 Desember 2023 - 04:55 WIB

Selama November 2023 Satlantas Polresta Jambi Penindakan 83 Perkara Pelanggaran TNKB

Kamis, 30 November 2023 - 21:44 WIB

Kapolda Jambi, Irjen Pol. Rusdi Hartono terima kunjungan Danrem 042/Garuda Putih (GAPU) yang baru yaitu Kolonel Inf. Rachmat

Kamis, 30 November 2023 - 21:39 WIB

Jabat Danrem 042/Gapu, Kolonel Rachmad Ingatkan Prajurit Hindari Narkoba

Selasa, 28 November 2023 - 20:37 WIB

Breaking News, Polresta Jambi Amankan 3 Kilogram Sabu Tak Bertuan Didalam Mobil Honda Jazz

Selasa, 28 November 2023 - 20:28 WIB

Danrem 042/Gapu Kol Inf Rachmad Tiba Di Jambi Disambut Hangat Jajaran KOREM 042/Gapu.

Selasa, 28 November 2023 - 20:24 WIB

Sat Binmas Polresta Jambi Giat Sosialisasi Anti Perundingan Di SD Terpadu Exellent Mandiri School Jambi

Sabtu, 25 November 2023 - 17:37 WIB

Polresta Jambi Laksanakan Pengecekan Rutin Kesehatan Para Tahanan

Berita Terbaru